Alur Penelitian METODE PENELITIAN

yang membahayakan atau merugikan responden dalam penelitian ini. 6. Anonymity Pada prinsip etik ini peneliti tidak mencantumkan nama pada lembar pengumpulan data atau observasi the right to privacy. Peneliti dapat mengetahui keikutsertaan responden melalui kode yang dibuat yang dicantumkan pada masing- masing lembar pengumpulan data. 7. Confidentiality Peneliti menjaga kerahasiaan informasi yang diperoleh dari responden. Data yang diperoleh hanya akan disampaikan pada saat penyajian hasil dihadapan pembimbing dan penguji sebagai bentuk pertanggungjawaban peneliti dalam penelitian ini.

L. Alur Penelitian

Alur penelitian dapat dilihat pada skema kerangka kerja dibawah ini : Gambar 3.3 : Alur penelitian Setelah 3-6 jam pasca pemberian analgetik II diruang rawat dilakukan kompres dingin dengan cold pack selama 15 menit kemudian dilepas diberi interval 15 menit dan dikompres lagi diulang 4x Setelah 3-6 jam paska pemberian analgetikII diruang rawat dilakukan terapi tehnik relaksasi nafas dalam panduan penanganan nyeri di rumah sakit Post Test: Penilaian Skala Nyeri dengan Skala VAS setelah dilakukan tehnik relaksasi setelah 15 menit Post test : Penilaian Skala Nyeri dengan Skala VAS pada menit ke 15 saat dilakukan kompres dengan cold pack dan menit ke 15 saat tidak dilakukan kompres Studi pendahuluan Menentukan sampel sesuai kriteria inklusi dan eksklusi Persiapan Penelitian Menentukan subyek penelitian Populasi : Pasien Pasca operasi fraktur ekstremitas atas ataupun bawah Simple Probability Sampling Kelompok Intervensi Kelompok Kontrol Pre Test: Penilaian Skala Nyeri Dengan Skala VAS Setelah 3-4 pasca operasi dilakukan terapi tehnik relaksasi nafas dalam selama 15 menit sesuai panduan penanganan nyeri di rumah sakit diulang 4x tau 2 jam Setelah 3-4 pasca operasi dilakukan kompres dingin dengan cold pack selama 15 menit kemudian dilepas diberi interval 15 menit dan dikompres lagi diulang 4x atau 2 jam Post test : Penilaian Skala Nyeri dengan Skala VAS pada menit ke 15 saat dilakukan kompres dengan cold pack dan menit ke 15 saat tidak dilakukan kompres Post Test: Penilaian Skala Nyeri dengan Skala VAS setelah dilakukan tehnik relaksasi 97

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Hasil penelitian disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi yang terdiri dari gambaran umum lokasi penelitian, data univariat serta bivariat 1. Gambaran Umum Tempat Penelitian Rumah Sakit Umum Pusat dr Soeradji Tirtonegoro Klaten adalah satu-satunya rumah sakit milik Pemerintah Pusat yang berada di daerah, merupakan rumah sakit kelas B pendidikan. Fasilitas yang dimiliki di antaranya tersedia 26 dua puluh enam klinik spesialis dan klinik umum di poliklinik dan 399 tempat tidur di Instalasi Rawat Inap yang memberikan pelayanan kelas 3 hingga VVIP. Ruang Melati III merupakan satu diantara instalasi rawat inap A yang merawat pasien dengan kasus bedah dan orthopaedi. Kapasitas pasien di ruang melati III ada 46 tempat tidur. Diagnosa penyakit paling banyak ditemukan di ruang Melati III adalah fraktur.

Dokumen yang terkait

Upaya Penurunan Nyeri Pasien Post Open Reduction Internal Fixation Fraktur Ankle Dextra.

0 4 29

Upaya Penggunaan Teknik Nafas Dalam Untuk Penurunan Nyeri Pada Pasien Post Open Reduction Internal Fixation (Orif) Subtrochanter Femur Sinistra.

0 3 26

PENDAHULUAN Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Post Open Reduction And Internal Fixation (Orif) Intercondylar Femur Dextra Comminutive Type Displaced Di Rsud Dr. Moewardi.

0 3 6

PENAFRA Penatalaksanaan Terapi Latihan pada Kasus Fraktur 1/3 Distal Humeri Dextra Post Orif (Open Reduction Internal Fixation) di RST DR. Soedjono.

0 2 11

PENDAHULUAN Penatalaksanaan Terapi Latihan pada Kasus Fraktur 1/3 Distal Humeri Dextra Post Orif (Open Reduction Internal Fixation) di RST DR. Soedjono.

0 2 4

PENDAHULUAN Penatalaksanaan Terapi Latihan Pada Kasus Fraktur 1/3 Distal Humeri Dextra Post ORIF (Open Reduction Internal Fixation) Di RSUP Dr. Sardjito.

0 2 4

Pengaruh Cold Compression Therapy terhadap Proses Penyembuhan Pasien Pasca Open Reduction Internal Fixation (ORIF) Ekstremitas - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

3 18 325

Efektifitas Penggunaan Cold Pack dibandingkan Relaksasi Nafas Dalam untuk Mengatasi Nyeri Pasca Open Reduction Internal Fixation (ORIF) | Kristanto | IJNP (Indonesian Journal of Nursing Practices) 3421 9551 1 SM

0 0 9

GAMBARAN KUALITAS HIDUP PADA PASIEN PASCA OPEN REDUCTION INTERNAL FIXATION (ORIF) EKSTREMITAS

1 4 79

LATIHAN RANGE OF MOTION (ROM) UNTUK PENINGKATAN VASKULARISASI PERFUSI JARINGAN PERIFER PASIEN PASCA OPEN REDUCTION INTERNAL FIXATION (ORIF) DI RSUD dr. R GOETHENG TARUNADIBRATA PURBALINGGA - repository perpustakaan

0 0 16