Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah

1.6. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Bagi siswa : siswa akan terbantu dalam proses belajarnya karena adanya metode yang dapat mendukung pembelajaran siswa sehingga siswa akan lebih tertarik untuk mempelajarinya lebih dalam lagi. 2. Bagi guru : guru tidak akan mengalami kesulitan lagi dalam proses belajar mengajar terutama pada pokok bahasan kebutuhan manusia, karena telah mengetahui metode yang sesuai untuk digunakan. 3. Bagi sekolah : sebagai informasi yang dapat digunakan untuk meningkatkan hasil belajar siswa di sekolah. 4. Bagi peneliti : hasil penelitian ini akan menambah wawasan, kemampuan dan pengalaman dalam meningkatan kompetensinya sebagai pendidik kelak. 49

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Setelah melakukan penelitian, perhitunan data dan pengujian hipotesis, penelitian memperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1. Hasil belajar siswa ekonomi yang diajarkan dengan model pembelajaran Discovery Learning memberikan hasil yang lebih baik 88,37 dari pada hasil belajar siswa yang diajar dengan pembelajaran Konvensional 83,62 peningkatan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran Discovery Learning memberikan hasil yang tinggi yakni sebesar 80 dari pada peningkatan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan pembelajaran konvensional sebesar 74 2. Hasil observasi bahwa siswa belajar dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning belajar siswa dapat keterlibatan aktif dalam proses pembelajaran, siswa dapat membangun sendiri pengetahuan mereka sehingga pengetahuan yang diperoleh menjadi yang bermakna dengan hasil belajar yang diperoleh nilai yang maksimal dan pembelajaran dengan konvensional bahwa belajar siswa dapat ditempatkan sebagai objek belajar yang berperan sebagai penerima informasi secara pasif, siswa hanya mendengarkan apa yang disampaikan guru dan faktor yang

Dokumen yang terkait

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DAN DISCOVERY LEARNING DENGAN MEMPERHATIKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 SIDOMULYO TAHUN AJARAN 2014/2015

0 5 89

PENGARUH PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 MERAPI BARAT KECAMATAN MERAPI BARAT KABUPATEN LAHAT SUMATERA SELATAN TAHUN PELAJARAN 2014/2015

1 6 72

PENGARUH MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS X SEMESTER GENAP 2014/2015 SMA NEGERI 1 MERAPI TIMUR KABUPATEN LAHAT SUMSEL

1 24 77

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA SMA NEGERI 3 BIREUEN

0 0 7

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SEMESTER GENAP SMA NEGERI 2 GADING REJO TAHUN PELAJARAN 20152016

1 0 9

PENGARUH OUTDOOR LEARNING PADA MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN

2 1 7

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY TERBIMBING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN IPA SD

0 0 9

PENGARUH MODEL STAD TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN SOSIOLOGI DI SMA NEGERI 1 TEBAS

0 0 9

1 PENGARUH MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMK NEGERI 2 PONTIANAK TENTANG GETARAN

3 2 11

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN GETARAN HARMONIS Nismalasari

0 1 21