Sasaran Tindakan Rumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian

Ecep Sopiyan, 2014 Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas Ii Sdlb Di Slb Negeri Subang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu nalarnya. Berdasarkan pemaparan latar belakang di atas, maka diadakan penelitian tindakan kelas dengan judul “Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas II SDLB Di SLB Negeri Subang ”.

B. Sasaran Tindakan

Sasaran tindakan pada penelitian yang berjudul “Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas II SDLB Di SLB Negeri Subang ”, adalah siswa tunarungu kelas II, yang berjumlah dua orang, terdiri dari satu orang perempuan berinisial LW dan satu orang laki-laki berinisial AM.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan deskripsi di atas maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Apakah penggunaan media papan angka dapat meningkatkan kemampuan mengurutkan bilangan asli sampai 100 pada siswa tunarungu kelas II SDLB di SLB Negeri Subang. D. Hipotesis Tindakan Hipotesis adalah jawaban sementara terhadap suatu penelitiaan yang dilakukan. Sugiyono 2011: h 96 mengemukakan bahwa, “Hipotesis Ecep Sopiyan, 2014 Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas Ii Sdlb Di Slb Negeri Subang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu merupakan jawaban sementara terhadap rumusan penelitian, di mana rumusan masalah penelitian telah dinyatakan dalam bentuk pertanyaan ”. Hipotesis tindakan dalam penelitian tindakan kelas ini adalah penggunaan media papan angka dapat meningkatkan kemampuan mengurutkan bilangan asli sampai 100 pada anak tunarungu kelas II SDLB di SLB Negeri Subang.

E. Tujuan dan Manfaat Penelitian

1. Tujuan Penelitian Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah yang dikemukakan di atas, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar penggunaan media papan angka dapat meningkatkan kemampuan anak tunarungu pada pokok bahasan mengurutkan bilangan asli sampai 100 pada anak tunarungu kelas II SDLB di SLB Negeri Subang. 2. Manfaat Penelitian Berdasarkan permasalahan tersebut, maka diharapkan penelitian dapat memberikan manfaat, diantaranya: a. Bagi Siswa Membantu siswa tunarungu dalam memahami materi pelajaran khususnya dalam mengurutkan bilangan asli sampai 100 dengan harapan dapat meningkatkan prestasi dalam belajar. b. Bagi Guru Memberikan masukan kepada guru untuk meningkatkan kreativitas Ecep Sopiyan, 2014 Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas Ii Sdlb Di Slb Negeri Subang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu guru dan memfasilitasi siswa dalam memahami berbagai materi pelajaran yang harus dikuasainya dan pentingnya penggunaan media papan angka terhadap pemahaman dalam proses pembelajaran. c. Bagi Sekolah Memberikan masukan bagi sekolah dalam penyediaan media pembelajaran bagi anak berkebutuhan khusus terutama anak tunarungu. 32 Ecep Sopiyan, 2014 Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas Ii Sdlb Di Slb Negeri Subang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN TEKNIK FASTMATH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN OPERASI BERHITUNG PERKALIAN PADA ANAK TUNARUNGU KELAS V SDLB DI SLB NEGERI TRITUNA SUBANG.

0 3 41

PENGGUNAAN METODE VAKT DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBEDAKAN BENTUK HURUF PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS 1 SDLB-C DI SLB NEGERI TRITUNA SUBANG.

0 2 42

PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASARESEPTIF ANAK TUNARUNGU DI SLB NEGERI CICENDO BANDUNG.

0 3 57

PENGGUNAAN MEDIA KARTU KATA UNTUK MENINGKATKAN KOSAKATA PADA SISWA TUNARUNGU KELAS I SDLB-B DI SLB TARBIYATUL MUTA’ALIMIN KABUPATEN SUBANG.

0 3 26

PENGGUNAAN BALOK SEMPOA DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN OPERASI HITUNG PERKALIAN PADA SISWA TUNARUNGU: Penelitian Eksperimen pada Siswa Tunarungu Kelas IV SDLB di Kab. Subang.

2 7 34

PROGRAM PEMBELAJARAN KOSA KATA MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL BAGI SISWA TUNARUNGU KELAS II SDLB-B DI SLB NEGERI SUBANG.

0 0 46

PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN KWL (KNOW-WANT-LEARNED) DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI BACAAN SEDERHANA PADA SISWA TUNARUNGU : Eksperimen pada Siswa Tunarungu Kelas II SDLB di SLB-X.

0 2 36

PENGGUNAAN MEDIA PAPAN BILANGAN DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1 SAMPAI 10 PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS II SDLB AT-TAQWA CISURUPAN - repository UPI S PLB 1004937 Title

0 0 3

PENGGUNAAN TEKNIK FASTMATH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN OPERASI BERHITUNG PERKALIAN PADA ANAK TUNARUNGU KELAS V SDLB DI SLB NEGERI TRITUNA SUBANG - repository UPI S PKH 1106693 Title

0 1 3

Penggunaan Media Papan Angka Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengurutkan Bilangan Asli Sampai 100 Pada Anak Tunarungu Kelas Ii Sdlb Di Slb Negeri Subang - repository UPI S PLB 1008955 Title

0 1 3