Program Bantu Non Tema

10 BAB III DESKRIPSI PROGRAM KKN PPM DESA BESAN

3.1 Program Pokok Tema

3.1.1 Bidang Sosial Budaya

Judul Kegiatan : “Pemasaran Produk, Sosialisasi, Pelatihan, dan Pemberdayaan Industri Gula Semut untuk Meningkatkan Perekonomian Penduduk Desa Besan ”

1. Gambaran Kegiatan

Kegiatan ini merupakan program kerja utama dari kelompok mahasiswa KKN PPM UNUD periode XIII di Desa Besan. Salah satu potensi industri yang ditemukan dan dikenal berasal dari Desa Besan adalah gula semut. Gula semut merupakan gulayangbiasanya digunakan sebagai salah satu bahan baku dari aneka makanan manis yang nikmat untuk dikonsumsi. Permasalahan yang timbul diindustri gula semut Desa Besan ialah kelompok pembuat gula semut yang kini semakin berkurang dan hanya tersisa 3-5 rumah tangga saja, sehingga industri ini menjadi industri rumahan dengan skala kecil hingga sedang saja. Melihat permasalahan tersebut solusi yang akan dilakukan adalah dengan melakukan beberapa kegiatan berkesinambungan yakni mensosialisasikan, mengadakan pelatihan, dan memberdayakan industri gula semut di Desa Besan. Kegiatan ini terbagi menjadi kegiatan utama dan kegiatan pendukung. Kegiatan utama adalah usaha-usaha yang dilakukan peserta KKN PPM Universitas Udayana di Desa Besan untuk memberikan sosialisasi mengenai peluang wirausaha, keuntungan wirausaha, motivasi wirausaha yang nantinya diharapkan masyarakat dapat melihat peluang industri gula semut yang ada di Desa Besan. Sedangkan kegiatan pendukung adalah kegiatan yang dilakukan guna menunjang kegiatan utama. Kegiatan pendukung yang akan dilakukan dengan masyarakat di Desa Besan, yakni kegiatan memfasilitasi warga yang memiliki minat dan warga yang sudah menjalankan industri gula semut, kegiatan memonitoring pada warga yang sudah mendapatkan sosialisasi dan pelatihanyang bertujuan untuk membantu jika dipertengahan warga menemui masalah. Kegiatan yang akan dilakukan pula akan memberdayakan industri gula semut dengan membantu mencari pangsa pasar yang dapat dicapai oleh industri gula semut warga Desa Besan. Diharapkan kegiatan pemberdayaan industri gula semut dapat membantu warga Desa Besan untuk memproduksi dan memasarkan gula semut agar dapat meningkatkan 11 perekonomian warga. Gula semut Desan Besan yang nantinya akan dikenal masyarakat luas dapat dijadikan produk khas Desa Besan selain gula kelapa.

2. Jadwal Kegiatan

No. Kegiatan Tempat Tim Jam Jumlah 1. Berkomunikasi dengan Perangkat Desa Besan mengenai potensi gula semut. Kantor Desa Besan 8 org 2 x 8 jam 128 jam 2. Survei lokasi mencari warga yang akan mengikuti pelatihan dan yang akan memberikan pelatihan Desa Besan 13 org 3 x 8 jam 312 jam 3. Persiapan materi dan alat-alat sosialisasi. Balai Banjar 16 org 2 x 10 jam 320 jam 4. Sosialisasi dan pelatihan. Balai Banjar 16 org 1 x 10 jam 160 jam 5. Memonitoring dan mengevaluasi masing-masing masyarakat yang mengikuti pelatihan. Desa Besan 13 org 9 x 5 jam 585 jam 6 Memfasilitasi penjulan gula semut Desa Besan 13 org 5 x 8 jam 520 jam TOTAL 155 jam 2025 jam

3. Rancangan Biaya

No. Jenis Barang Satuan Harga Satuan Rp Total Biaya Rp 1. Proyektor 1 buah Rp. 100.000 Rp. 100.000 2. Snack pembicaran dan peserta penyuluhan 50 kotak Rp. 5.000 Rp. 250.000 3. Air mineral 3 dus Rp. 18.000 Rp. 54.000 4. Makan siang pembicara 10 kotak Rp. 15.000 Rp. 100.000 5. Bahan baku 20 Buah Rp. 10.000 Rp. 200.000 6. . ATK 1 paket Rp. 50.000 Rp. 50.000 TOTAL Rp.664.000