Deskripsi Lokasi Penelitian Deskripsi Karakteristik Responden

Muhammad Hasbi Assiddiqi : Tingkat Pengetahuan Ibu Terhadap Penanganan Diare Pada Balita Di Kelurahan Padang Bulan Kecamatan Medan Baru, 2010.

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

5.1 Hasil Penelitian

5.1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian

Ditinjau dari letak geografisnya, Kelurahan Padang Bulan termasuk di dalam Kecamatan Medan Baru dengan luas wilayah ±168 Ha. Luas wilayah kelurahan ini banyak digunakan untuk pemukiman dan sarana umum kantor, kampus, sekolah, tempat ibadah, kuburan dan sebagainya. Kelurahan ini dibatasi oleh wilayah-wilayah sebagai berikut: a. Sebelah utara berbatasan dengan Kelurahan Merdeka. b. Sebelah selatan berbatasan dengan Kelurahan Titi rante. c. Sebelah barat berbatasan dengan Kelurahan Selayang. d. Sebelah timur berbatasan dengan Kelurahan Polonia.

5.1.2 Deskripsi Karakteristik Responden

Responden yang diteliti dalam penelitian ini berjumlah 267 orang ibu yang memiliki anak balita dan berdomosili di Kelurahan Padang Bulan Kecamatan Medan Baru. Data gambaran karakteristik responden yang diamati adalah usia ibu, pendidikan ibu, dan pekerjaan ibu. Tabel 5.1. Distribusi Responden Berdasarkan Umur Umur Responden tahun Frekuensi orang 18-20 24 9.0 21-25 128 47.9 26-30 111 41.6 31-32 4 1.5 Total 267 100 Muhammad Hasbi Assiddiqi : Tingkat Pengetahuan Ibu Terhadap Penanganan Diare Pada Balita Di Kelurahan Padang Bulan Kecamatan Medan Baru, 2010. Dari tabel 5.1 tentang distribusi responden berdasarkan umur diketahui bahwa sampel yang diteliti berusia 18-32 tahun, dengan jumlah terbanyak pada kelompok usia 21-25 tahun, yaitu sebanyak 136 orang 50.9 diikuti dengan kelompok usia 26-30 tahun sebanyak 111 orang 41.6. Tabel 5.2. Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tingkat Pendidikan Frekuensi orang Tidak Sekolah 16 6.0 SD 47 17.6 SMPsederajat 83 31.1 SMAsederajat 96 36.0 Perguruan Tinggisederajat 25 9.4 Total 267 100 Dari tabel 5.2 tentang distribusi responden berdasarkan tingkat pendidikan diketahui bahwa sebagian besar responden dalam penelitian memiliki tingkat pendidikan SMAsederajat, yaitu sebanyak 96 orang 36, dan 83 orang 31 memiliki tingkat pendidikan SMPsederajat. Tabel 5.3 Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan Pekerjaan Responden Frekuensi orang Ibu Rumah Tangga 164 61.4 Wiraswasta 74 27.7 PNS 15 5.6 Lain-lain 14 5.2 Total 267 100 . Dari tabel 5.3 tentang distribusi responden berdasarkan pekerjaan diketahui sebanyak 164 orang 61.4 responden adalah ibu rumah tangga. Responden yang bekerja sebagai wiraswasta sebanyak 74 orang 27.7, sedangkan yang bekerja sebagai PNS sebanyak 15 orang 5.6. Muhammad Hasbi Assiddiqi : Tingkat Pengetahuan Ibu Terhadap Penanganan Diare Pada Balita Di Kelurahan Padang Bulan Kecamatan Medan Baru, 2010.

5.1.3 Tingkat Pengetahuan Ibu terhadap Penanganan Diare Akut pada