System Flow Pemeliharaan Data Master System Flow Pencatatan Kunjungan Perpustakaan

30

4.2.1 System Flow Pemeliharaan Data Master

Admin Perpustakaan Data Penerbit Menyimpan Data Penerbit Cetak Rekap Penerbit Rekap Penerbit Selesai Mulai Data Jenis Koleksi Menyimpan Data Jenis Koleksi Cetak Rekap Jenis Koleksi Rekap Jenis Koleksi Data Rak Menyimpan Data Rak Cetak Rekap Rak Rekap Rak Data Kategori Menyimpan Data Kategori Cetak Rekap Kategori Kategori Data Katalog info koleksi Menyimpan Data Katalog info koleksi Cetak Rekap Katalog info koleksi Rekap Katalog info koleksi Data Nomor Induk anggota Menyimpan Data Anggota Cetak Rekap Anggota Rekap Anggota 1 1 Data Koleksi Menyimpan Data Koleksi Cetak Rekap Koleksi Rekap Koleksi 1 Gambar 4.1 System Flow Pemeliharaan Data Master 31 Data penerbit, jenis koleksi, rak, dan kategori diinputkan melalui keyboard pada komputer dan masing-masing disimpan pada tabel penerbit, jenis koleksi, rak, dan kategori. Keempat tabel ini menjadi referensi dan saling berhubungan pada tabel katalog info koleksi. Sedangkan, tabel koleksi, mereferensi pada tabel katalog. Tabel anggota pun juga diinputkan dan disimpan dalam tabel anggota. Setelah data tersimpan dalam tabel, maka rekapitulasi dari masing-masing tabel dapat dicetak. 32

4.2.2 System Flow Pencatatan Kunjungan Perpustakaan

Sebelum memasuki ruangan perpustakaan, siswa diharuskan untuk mengisikan NIS Nomor Induk Siswa-nya, pada komputer yang telah disediakan. Hal ini harus dilakukan sebagai bukti bahwa ia telah mengunjungi perpustakaan. Aplikasi akan mengecek kebenaran data NIS yang ia masukkan dari tabel siswa, yang dimiliki oleh bagian akademik. Jika benar, maka data akan disimpan pada tabel kunjungan dan akan menampilkan data siswa tersebut pada layar. Jika tidak, maka siswa diharap untuk mengisikan kembali data NIS yang benar. Pencatatan kunjungan ini dikhususkan hanya untuk siswa MTs. An Nuriyah Gresik. Siswa Bagian Administrasi Perpustakaan Mulai Data Nomor Induk Data No Induk Cek Nomor Induk Siswa Benar? Menyimpan Data Data Kunjungan Menampilkan Data Data Kunjungan Selesai T Y Data Siswa Gambar 4.2 System Flow Pencatatan Kunjungan 33

4.2.3 System Flow Pemesanan Pinjaman Booking Online