Instrumen penelitian METODOLOGI PENELITIAN

dengan sengaja mengambil atau memilih kasus atau responden Notoatmodjo, 2010: 125.

H. Instrumen penelitian

Instrument penelitian adalah alat-alat yang digunakan untuk mengumpulkan data Notoatmodjo, 2010: 87. Instrument penelitian yang digunakan ini menggunakan kuesioner. Kuesioner adalah sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan untuk memperoleh informasi dari responden dalam arti laporan tentang pribadinya atau hal- hal yang ia ketahui Notoatmodjo, 2010: 164. Kuesioner didalam penelitian ini memuat sebanyak 55 pertanyaan. Tiga puluh 30 pertanyaan mengenai pengetahuan yang merupakan jenis pertanyaan terbuka, kemudian dua puluh lima 25 pertanyaan mengenai dukungan suami. Kuesioner yang akan digunakan menggunakan jenis pertanyaan tertutup yang merupakan jenis pertanyaan tertutup. Jenis pertanyaannya ada 2, yaitu pertanyaan favorable positif dan pertanyaan unfavorable negatif. Ketentuan pemberian skor sebagai berikut: 1. Favorable Positif Sangat setuju : 5 Setuju : 4 Ragu – ragu : 3 Tidak setuju : 2 Sangat tidak setuju : 1 2. Unfavorable negatif Sangat setuju : 1 Setuju : 2 Ragu-ragu : 3 Tidak setuju : 4 Sangat tidak setuju : 5 Tabel 3.2 Kisi – kisi kuesioner pengetahuan tentang alat kontrasepsi IUD Intra Uterine Device Variabel Indikator No item Jumla h Pengetahuan tentang alat kontrasepsi IUD Intra Uterine Device. Pengertian IUD 1, 13, 22 3 Bentuk alat kontrasepsi IUD 2, 12, 23 3 Waktu pemasangan 3, 11, 24 3 Jangka waktu penggunaan IUD 5, 16, 25 3 Efek samping dari penggunaan IUD 7, 18, 26 3 Keuntungan dari IUD 6, 17, 21 3 Kerugian dari IUD 4, 14, 27 3 Indikasi dari IUD 9, 10, 28 3 Kontra indikasi dari IUD 8, 20, 30 3 Waktu kunjungan ulang Follow Up 15, 19, 29 3 JUMLAH 30 Tabel 3.3 Kisi-kisi kuesioner tentang dukungan suami Variabel Indikator No item Jumla h Dukungan Suami Mengetahui tentang pengertian KB dan IUD. 1, 2, 3, 4, 21 5 Mengetahui manfaat dari IUD. 5, 6, 7, 8, 22 5 Merencanakan jumlah anak. 9, 10, 11, 12, 24 5 Mendukung istri dalam menggunakan alat kontrasepsi IUD 13, 14, 15, 16, 25 5 Suami sebagai motivator istri dalam menggunakan alat kontrasepsi IUD 17, 18, 19, 20, 23 5 JUMLAH 25 Sebelum digunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian, kuesioner harus diuji dahulu validitas dan reliabilitas. 1. Uji validitas Validitas adalah suatu indeks yang menunjukkan alat ukur itu benar- benar mengukur apa yang di ukur. Dilakukan content validitas dengan ahli Gynekologi dan Obsterti. Setelah dilakukan content validitas dengan ahli Gynekologi dan Obsterti, maka dilakukan uji korelasi antar skor nilai tiap item pertanyaan dengan skor total kuesioner tersebut. Pengujian validitas pada penelitian ini akan menggunakan program SPSS for windows dengan rumus korelasional person-product moment yaitu: Keterangan : Rxy : Kefisien korelasi antara x dan y x : Pertanyaan nomor tertentu Y : Skor total N : Jumlah responden Uji Validitas untuk koesioner tentang pengetahuan ibu dan dukungan suami dengan pemakaian alat kontrasepsi IUD akan dilakukan di Desa Gajah Mati Kabupaten Pati. Dengan cara membagikan kuesioner kepada 30 responden. Uji validitas dilakukan di wilayah ini, karena karakteristik responden sama dengan di desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 2. Reliabilitas Reliabilitas adalah semua instrumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpulan data, karena instrumen tersebut sudah tidak baik Arikunto, 2002: 57. Uji reliabilitas pengerjaannya akan menggunakan program SPSS for windows dengan rumus model Alpha Cronbach. Ri = k k-1 { 1-S Σ 1 2 S 1 2 } Keterangan Ri : Reliabilitas instrument k : Banyaknya butir pertanyaan ∑ s 1 2 : Jumlah varian butiran Rxy= N ∑ xy- ∑ x ∑ y √ [ N ∑ x 2 − ∑ x 2 N ∑ y 2 − ∑ y 2 ] S : Varians total Kemudian angka reliabilitas instrument tentang pengetahuan ibu dan dukungan suami yang dapat dikonsultasikan dengan table R jika didapatkan r hitung lebih besar dari r table, maka instrument tersebut dikatakan tidak handal Arikunto, 2002: 57. Menguji reliabilitas instrument tersebut digunakan koefisien reliabilitas alpha, yang perhitungannya menggunakan prosedur reliabilitas dengan tujuan perhitungan koefisien adalah untuk mengetahui tingkat konsisten jawaban responden.

I. Jenis dan cara pengumpulan data

1. Jenis data dalam penelitian ini, yaitu : a. Data primer Data primer adalah data yang diperoleh dari pengisian kuesioner oleh responden, tentang pengetahuan ibu tentang alat kontrasepsi IUD Intra Uterine Device dan dukungan suami pada pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam kuesioner. b. Data sekunder Data sekunder adalah data yang diperoleh berdasarkan data Desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 2. Cara pengumpulan data a. Langkah-langkah pengumpulan data primer : 1 Peneliti mengajukan surat permohonan melakukan penelitian kepada STIKES Karya Husada Semarang. 2 Peneliti memberikan surat pengantar penelitian kepada Kepala Puskesmas Pati I. 3 Peneliti memberikan surat pengantar penelitian kepada Kepala Desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 4 Peneliti memberikan surat pengantar penelitian kepada Bidan Desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 5 Peneliti menentukan responden yang akan dijadikan sampel penelitian, kemudian memperkenalkan diri dan menjelaskan tujuan penelitian kepada responden dengan memberikan Surat Pengantar Penelitian. 6 Setelah responden setuju untuk dijadikan responden dalam penelitian, maka responden disarankan untuk mengisi lembar informed consent. 7 Peneliti akan membagi responden menjadi 2 kelompok yang terdiri dari kelompok yang menggunakan IUD dan yang tidak menggunakan IUD. 8 Peneliti memberikan kuesioner kepada responden sesuai dengan kuesioner penelitian untuk diisi. 9 Lembar kuesioner yang telah diisi dilanjutkan dengan pengolahan data. b. Langkah-langkah pengumpulan data sekunder : 1 Peneliti memberikan surat pengantar pengambilan data kepada Kepala Desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 2 Peneliti memberikan surat pengantar pengambilan data kepada Bidan Desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 3 Peneliti mendapat surat balasan pengambilan data dari Kepala Desa Mustokoharjo, Kabupaten Pati. 4 Peneliti mendapat surat balasan pengambilan data dari Kepala Puskesmas Pati I. 5 Peneliti mengumpulkan data sekunder, yaitu data PUS yang menjadi Akseptor KB IUD Intra Uterine Device.

J. Pengolahan data

Dokumen yang terkait

Perbandingan Pola Mikroorganisme Leukorea Pasien Akseptor Alat Kontrasepsi Dalam Rahim Dengan Leukorea Bukan Akseptor Kontrasepsi Di RSUP H Adam Malik Medan

0 79 80

Gambaran Pengetahuan Dan Sikap Suami Tentang Alat Kontrasepsi Pria Di Desa Juhar Perangin-Angin Kecamatan Juhar Kabupaten Karo Tahun 2012

3 38 80

Peran Suami Menurut Istri dalam Pemakaian Alat Kontrasepsi di Rumah Sakit Umum Sundari Medan Tahun 2010

3 57 69

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SUAMI DAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI INTRA UTERINE DEVICE Hubungan Antara Dukungan Suami Dan Pengetahuan Ibu Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Intra Uterine Device(IUD)Di Puskesmas Polokarto Kabupaten Sukoh

1 9 13

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SUAMI DAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI INTRA UTERINE DEVICE Hubungan Antara Dukungan Suami Dan Pengetahuan Ibu Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Intra Uterine Device(IUD)Di Puskesmas Polokarto Kabupaten Sukoh

0 4 17

PENDAHULUAN Hubungan Antara Dukungan Suami Dan Pengetahuan Ibu Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Intra Uterine Device(IUD)Di Puskesmas Polokarto Kabupaten Sukoharjo.

0 3 10

TINJAUAN PUSTAKA Hubungan Antara Dukungan Suami Dan Pengetahuan Ibu Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Intra Uterine Device(IUD)Di Puskesmas Polokarto Kabupaten Sukoharjo.

0 3 17

B. Pengetahuan - Hubungan Karakteristik Ibu, Dukungan Suami, Budaya dan Kualitas Pelayanan KB dengan Pemakaian Kontrasepsi AKDR (IUD) di Wilayah Kerja Puskesmas Sibolangit Kabupaten Deli Serdang

0 0 46

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMAKAIAN IUD (INTRA UTERINE DEVICE) DI PADUKUHAN BANGUNHARJO TURI SLEMAN TAHUN 2010 KARYA TULIS ILMIAH

0 0 88

HUBUNGAN PENDIDIKAN, PENGETAHUAN, USIA DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMILIHAN KONTRASEPSI IUD DI DESA TANGGAN GESI SRAGEN NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Pendidikan, Pengetahuan, Usia dan Dukungan Suami dengan Pemilihan Kontrasepsi IUD di Desa Tanggan Gesi Srage

0 0 12