Teknik Pengumpulan Data Rancangan Analisis dan Pengujian Hipotesis .1 Rancangan Analisis

Berdasarakan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa analis jalur merupakan metode yang digunakann untuk mengetahui pengaruh langsung atau tidak langsung antara variabel eksogen dengan variabel endogen. Peneliti menggunakan analisis jalur karena peneliti ingin memastikan apakah ada pengaruh struktur modal dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Menggambar diagram jalur lengkap. ε 2 ρ yx 1 rx 1 x 2 R 2 yx 1 x 2 ρ yx 2 ε 1 Gambar 3.2 Hubungan Struktur X 1 dan X 2 terhadap Y sumber : Riduwan dan Engkos 119:2010 Diagram jalur seperti digambarkan di atas dapat diformulasikan kedalam persamaan structural sebagai berikut : Persamaan Jalur Sub Struktur Pertama X 2 = P X2X1 X 1 + εεεε 1 Persamaan Jalur Sub Struktur Kedua X 1 X 2 Y Y= ρyx 1 X 1 + ρyx 2 X 2 + ε 2 Keterangan : p = koefisien jalur X 1 = Struktur Modal X 2 = Profitabilitas Y = Nilai Perusahaan +, - = Koefisien jalur struktur modal terhadap nilai perusahaan ., = Koefisien jalur profitabilitas terhadap nilai perusahaan

b. Analisis Korelasi

Menurut Sujana 1989:152 dalam Umi Narimawati 2010:49, pengujian korelasi digunakan untuk mengetahui kuat tidaknya hubungan antara variabel x dan y, dengan menggunakan pendekatan koefisien korelasi Pearson dengan rumus : 1 Untuk menghitung koefisien korelasi antara struktur modal X 1 dengan profitabilitas X 2 01213 = 4 ∑7273 − ∑72∑:3 ;{=∑12 3 − ∑12 3 }{=∑13 3 − ∑13 3 } 2 Untuk menghitung koefisien korelasi antara struktur modal dengan nilai peusahaan 012? = 4 ∑72 − ∑72∑ ;{=∑12 3 − ∑12 3 }{=∑? 3 − ∑? 3 } 3 Untuk menghitung koefisien korelasi antara profitabilitas dengan nilai peusahaan 013? = 4 ∑73 − ∑73∑ ;{=∑13 − ∑13 3 }{=∑? 3 − ∑? 3 } Dimana : -1 ≤ r ≤ +1 r = koefisien korelasi X 1 = Struktur modal X 2 = Profitabilitas Y = Nilai perusahaan n = jumlah pengamatan Artinya : • r = -1, menyatakan terdapat hubungan antara Struktur modal X 1 dan Profitabilitas X 2 terhadap Nilai Perusahaan Y pada PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk sempurna dan negatif. • r = 0, menyatakan tidak terdapat hubungan antara Struktur modal X 1 dan Profitabilitas X 2 terhadap Nilai Perusahaan Y pada PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk. • r = +1, menyatakan terdapat hubungan antara Struktur modal X 1 dan Profitabilitas X 2 terhadap Nilai Perusahaan Y pada PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk kuat dan positif. Untuk dapat memberi interprestasi terhadap kuatnya hubungan itu maka digunakan pedoman seperti tertera pada table 3.2 berikut ini:

Dokumen yang terkait

Pengaruh Struktur Modal Dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2013

4 44 128

Pengaruh Pertumbuhan Aktiva Dan Risiko Bisnis Terhadap Struktur Modal Pada PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk

2 17 137

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-

0 7 19

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-

1 6 19

PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PT. SMARTFREN TELECOM TBK PERIODE 2006-2011.

0 1 53

PENGARUH EFISIENSI MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA (PERSERO) TBK.

0 0 33

PENGARUH STRUKTUR MODAL PROFITABILITAS DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

0 0 2

PENGARUH PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, STRUKTUR MODAL, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

0 0 14

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN PADA PT. PERUSAHAAN GAS NEGARA (PERSERO), Tbk DI BURSA EFEK INDONESIA -

0 0 93

ANALISIS HUBUNGAN STRUKTUR MODAL TERHADAP RENTABILITAS PADA PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK (PERIODE 2009 – 2013)

0 0 16