PERENCANAAN STRUKTUR BETON BERTULANG BANGUNAN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO (UMP)

PERENCANAAN STRUKTUR BETON BERTULANGBANGUNAN
PERPUSTAKAAN UNIVERSITASMUHAMMADIYAH PONOROGO (UMP)
Oleh: SUGIONO ( 06520097 )
Civil Engineering
Dibuat: 2007-08-28 , dengan 2 file(s).

Keywords: Gaya Tekan, Gaya Tarik.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo (UMP) mendirikan sebuah gedung yang digunakan untuk
ruang perpustakaan yang berada di lingkungan kampus dengan menggunakan konstruksi beton
bertulang, dengan ketinggian gedung mencapai 20,74 meter yang meliputi tiga (3) lantai utama.
Permasalahan yang ada pada pembangunan perpustakaan UMP 1). Bagaimana merencanakan
desain elemen utama (atap, pelat lantai, balok dan kolom) berdasarkan data-data dan ketentuan
yang ada. 2). Bagaimana batasan-batasan yang ada (kontrol) terhadap suatu hasil perencanaan
sehingga sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Adapun tujuan penyusun sendiri adalah supaya
penyusun dapat mempelajari sejauh mana merencanakan suatu bangunan dengan disiplin ilmu
yang telah didapatkan.
Langkah dalam merencanakan bangunan ini dimulai dengan perencanaan rangka atap baja,
perencanaan pelat lantai, perencanaan balok anak dan balok induk serta perenncanaan kolom.
Dalam perencanaan elemen struktur tersebut menggunakan metode SNI – 03 – 1729 – 2002
untuk perencanaan rangka atap baja dan SNI 03 – 2847 – 2002 untuk perencanaan pelat lantai,
balok anak, balok induk dan kolom beton bertulang. Perhitungan statika dengan menggunakan

bantuan program komputer SAP 2000 versi 7.42 untuk mendapatkan gaya-gaya dan momen
yang bekerja pada setiap portal yang direncanakan.
Dari hasil analisa perhitungan perencanaan didapat untuk konstruksi rangka atap baja
menggunakan profil baja 2L 90 x 90 x 9 dan 2L 80 x 80 x 8, untuk konstruksi pelat lantai
menggunakan sistem pelat dua arah dengan tebal pelat 120 mm, digunakan tulangan utama
tumpuan dan tulangan utama lapangan , untuk konstruksi balok anak didapat tulangan lapangan
dan tulangan tumpuan , pada konstruksi balok induk arah (x) : untuk balok atap didapat tulangan
lapangan dan tulangan tumpuan tarik sedangkan tulangan tekan , untuk balok lantai II dan III
didapat tulangan lapangan dan tulangan tumpuan , pada konstruksi balok induk arah (y) : untuk
balok atap didapat tulangan lapangan dan tulangan tumpuan , untuk balok lantai II dan III
didapat tulangan lapangan dan tulangan tumpuan dan , untuk kolom dengan dimensi 400x400
mm digunakan tulangan .

Abstract

Muhammadiyah University Ponorogo (UMP) established a building used for library space in the
campus environment by using reinforced concrete construction, with building heights reached
20.74 meters, which includes three (3) main floor. The problems that exist in library
development UMP 1). How to plan the design of major elements (roof, floor plates, beams and
columns) based on data and procedures. 2). How can the existing constraints (control) against an

outcome of planning so that in accordance with applicable regulations. The purpose compiler
itself is so that authors can learn how far the plan of a building with disciplines that have been

obtained.
Steps in planning the building began with the planning of steel roof truss, floor plate design,
planning parent beam and the beam and column perenncanaan. In planning these structural
elements using SNI - 03 - 1729 to 2002 for the planning of steel roof truss and SNI 03-2847 2002 for planning of the floor plate, beam, main beam and reinforced concrete columns. Statics
calculations using the computer program SAP 2000 version of 7:42 to obtain forces and
moments acting on each portal is planned.
From the analysis results obtained planning calculation for steel roof truss construction using
steel profiles 2L 90 x 90 x 9 and 2L 80 x 80 x 8, for the construction of the floor plate using twoway slab system with 120 mm thick plate, used in the main reinforcement pedestal and the main
reinforcement field, to obtain the reinforcement beam construction field and reinforced pedestal,
in the construction of the main beam direction (x): to obtain the reinforcement beam roof pitch
and pull the foundation reinforcement were reinforced press, to the floor beams II and III
obtained reinforcement and reinforcement field support, in parent beam construction direction
(v): to get the roof beams and reinforcement bars field support, for floor beams II and III gained
ground reinforcement and reinforcement pedestal and, for columns with dimensions of 400x400
mm used reinforcement.