Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

penelitian tindakan kelas yang berjudul “Peningkatan Kemampuan Membaca Dini pada Anak TK melalui Cooperative Learning Dengan Teknik Mencari Pasangan Penelitian Tindakan Kelas di Kelompok B TK Sakura III Desa Sukaluyu Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 20122013 ”.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan permasalahan yang telah diuraikan pada latar belakang tersebut di atas, secara umum permasalahan pokok penelitian ini dirumuskan dalam pertanyaan sebagai berikut : “Bagaimana peningkatan kemampuan membaca dini melalui cooperative learnig dengan teknik mencari pasangan pada anak TK Sakura Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 20122013 ?” Permasalahan penelitian ini dijabarkan ke dalam rumusan pertanyaan penelitian sebagai berikut : 1. Bagaimana kemampuan membaca dini anak Kelompok B di TK Sakura III sebelum penerapan cooperative learning dengan teknik mencari pasangan? 2. Bagaimana langkah-langkah penerapan pembelajaran membaca dini melalui cooperative learning dengan teknik mencari pasangan pada anak Kelompok B TK Sakura III? 3. Bagaimana peningkatan kemampuan anak membaca dini di TK Sakura III setelah menggunakan cooperative learning teknik mencari pasangan pada anak Kelompok B?

C. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian dalam proses pembelajaran membaca dini anak melalui cooperative learning dengan teknik mencari pasangan di Kelompok B TK Sakura III Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 20122013 adalah sebagai berikut : 1. Ingin mengetahui bagaimana kemampuan membaca dini anak Kelompok B di TK Sakura III sebelum penerapan cooperative learning dengan teknik mencari pasangan. 2. Ingin mengetahui bagaimana langkah-langkah penerapan pembelajaran membaca dini melalui cooperative learning dengan teknik mencari pasangan pada anak Kelompok B TK Sakura III. 3. Ingin mengetahui bagaimana peningkatan kemampuan anak membaca dini di TK Sakura III setelah menggunakan cooperative learning dengan teknik mencari pasangan pada anak Kelompok B.

D. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat baik secara teoritis maupun praktis terhadap kemampuan membaca dini anak Kelompok B di TK Sakura III Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 20122013 melalui cooperative learning dengan teknik mencari pasangan. 1. Manfaat Teoritis Penelitian ini diharapkan dapat berguna dan memberi masukan yang positif sebagai pengetahuan ilmiah yang dapat dijadikan bahan kajian yang sedang mempelajari ilmu pendidikan anak, khususnya mengenai peningkatan kemampuan membaca dini melalui cooperative learning dengan teknik mencari pasangan pada anak Kelompok B di TK Sakura III Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 20122013. 2. Manfaat Praktis Hasil penelitian ini pada anak Kelompok B di TK Sakura III Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 20122013 diharapkan dapat memberi manfaat sebagai berikut : a. Bagi guru, menjadi bahan masukan dalam menggunakan metode alternative pembelajaran dalam meningkatkan kemampuan membaca dini pada anak TK b. Bagi anak, diharapkan dapat lebih mudah memahami simbol-simbol huruf dan dapat menyenangi pembelajaran membaca dini khususnya penggunaan cooperative learning dengan teknik mencari pasangan. c. Bagi peneliti, dapat menambah wawasan pengetahuan tentang media pembelajaran pada umumnya, dan penggunaan cooperative learning dengan teknik mencari pasangan dalam meningkatkan kemampuan membaca dini di kelompok B TK Sakura III. d. Bagi Sekolah, menjadi bahan rujukan untuk menggunakan metode alternative sebagai media pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan membaca dini pada anak TK

E. Penjelasan Istilah

Dokumen yang terkait

MENGEMBANGAN KEMAMPUAN MEMBACA ANAK MELALUI METODE Mengembangkan Kemampuan Membaca Anak Melalui Metode Index Card Match (Mencari Pasangan Kartu) Di Kelompok A TK Angkasa Colomadu Karanganyar Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 17

MENGEMBANGAN KEMAMPUAN MEMBACA ANAK MELALUI METODE Mengembangkan Kemampuan Membaca Anak Melalui Metode Index Card Match (Mencari Pasangan Kartu) Di Kelompok A TK Angkasa Colomadu Karanganyar Tahun Ajaran 2013/2014.

0 2 12

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA ANAK-ANAK USIA DINI MELALUI MEDIA GAMBAR Upaya Peningkatan Kemampuan Membaca Anak-Anak Usia Dini Melalui Media Gambar pada Kelompok B Di TK Pertiwi Jaten I Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 15

PAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA ANAK-ANAK USIA DINI MELALUI MEDIA GAMBAR Upaya Peningkatan Kemampuan Membaca Anak-Anak Usia Dini Melalui Media Gambar pada Kelompok B Di TK Pertiwi Jaten I Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DINI DENGAN METODE GLENN DOMAN PADA ANAK TK KELOMPOK A Peningkatan Kemampuan Membaca Dini Dengan Metode Glenn Doman Pada Anak Tk Kelompok A Di TK Pertiwi Tarubasan 01 Klaten Tahun Ajaran 2012 / 2013.

0 0 12

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DINI DENGAN METODE GLENN DOMAN PADA ANAK TK KELOMPOK A Peningkatan Kemampuan Membaca Dini Dengan Metode Glenn Doman Pada Anak Tk Kelompok A Di TK Pertiwi Tarubasan 01 Klaten Tahun Ajaran 2012 / 2013.

0 0 13

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI PERMAINAN MENCARI PASANGAN PADA ANAK Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif Melalui Permainan Mencari Pasangan Pada Anak TK ABA Troketon 2 Pedan Klaten Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 14

MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK USIA DINI MELALUI METODE COOPERATIVE LEARNING DENGAN TEKNIK CERITA BERPASANGAN.

0 2 36

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK MENCARI PASANGAN PADA ANAK KELOMPOK B TK ISLAM BAKTI IX SURAKARTA TAHUN 2013.

0 1 21

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN TEKNIK MENCARI PASANGAN KATA DAN GAMBAR PADA ANAK USIA 5 – 6 TAHUN

0 0 11