Desain Penelitian Desain dan Langkah Penelitian

Salman, 2014 Hubungan Antara Hasil Pendidikan Wasit Sepakbola Tingkat Ciii, Cii, Dan Ci Dengan Kemampuan Melaksanakan Tugas Di Wilayah Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Desain penelitian ini terdiri dari tiga variabel bebas dan satu variabel terikat. Variabel bebas adalah variabel yang mempengaruhi dan sebagai penyebab salah satu faktor dalam penelitian. Sedangkan variabel terikat adalah variabel yang dipengaruhi. Dalam menentukan desain penelitian penulis mengacu kepada desain penelitian tentang hubungan sebab akibat oleh Ali Maksum 2012:105 yaitu sebagai berikut: Bagan 3.1 Desain Penelitian Sebagai contoh seorang mahasiswa ingin mengadakan penelitian tentang hubungan antara intelegensi X1, dan metode mengajar guru X2 dengan prestasi belajar Y, artinya dalam konteks tersebut variabel prestasi belajar dipengaruhi oleh intelegensi dan metode mengajar guru. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Bagan 3.2 Desain Penelitian Keterangan : X 1 Y X 2 X 3 X 1 X 2 Y Salman, 2014 Hubungan Antara Hasil Pendidikan Wasit Sepakbola Tingkat Ciii, Cii, Dan Ci Dengan Kemampuan Melaksanakan Tugas Di Wilayah Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu X 1 : Hasil pendidikan wasit sepakbola tingkat CIII X 2 : Hasil pendidikan wasit sepakbola tingkat CII X 3 : Hasil pendidikan wasit sepakbola tingkat CI Y : Kemampuan melaksanakan tugas lapangan di wilayah Kota Bandung 2. Langkah Penelitian Mengenai langkah-langkah penelitian, Sutresna 2002:125 yang diadaptasi dari Gay 1996:91- 98 menjelaskan bahwa: “Umumnya langkah penelitian diawali dengan proses penelusuran masalah, penelusuran data dan teori, perumusan hipotesis, penentuan metode penelitian, analisis dan interpretasi data, penarikan kesimpulan, implikasi dan saran.” Secara skematis, langkah penelitian tersebut tersusun dalam gambar berikut: Penelusuran permasalahan real di lapangan, sehingga memunculkan beragam masalah penelitian selection and definition of a problem Penelusuran beragam data empirik dan teoretik sebagai landasan kerangka berpikir berkaitan dengan masalah penelitian review of related literature Perumusan hipotesis dengan mengacu pada kerangka berpikir dan kajian empirik serta teoretik Penentuan metode penelitian berkenaan dengan: sample, instrumen, desain dan prosedur penelitian method, subject, instruments, design procedure Analisis dan interpretasi data Data analysis Penarikan kesimpulan, implikasi dan saran berdasarkan hasil penelitian Salman, 2014 Hubungan Antara Hasil Pendidikan Wasit Sepakbola Tingkat Ciii, Cii, Dan Ci Dengan Kemampuan Melaksanakan Tugas Di Wilayah Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Bagan 3.3 Langkah-langkah Penelitian Diadaptasi dari sumber: LR. Gay, Educational Research; Competencies for Analysis and Application; New Jersey, Prentice Hall Inc. 1996, pp. 91-98.

C. Definisi Operasional Variabel

Salah satu konsep dalam penelitian adalah variabel. Menurut Sugiyono 2008:60 mengemukakan bahwa “Variabel penelitian pada dasarnya adalah segala sesuatu yang berbentuk apa saja yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari sehingga diperoleh informasi tentang hal tersebut, kemudian ditarik kesimpulannya.” Selanjutnya Kerlinger 1973 dalam Sugiyono 2008:61 menyatakan bahwa, “variabel adalah konstrak constructs atau sifat yang akan dipelajari.” Dengan kata lain, variabel adalah berbagai sifat atau sesuatu yang hendak diteliti atau dipelajari oleh peneliti yang ada pada suatu objek, baik itu orang, binatang atau objek lainnya yang memiliki sifat tertentu yang dapat diteliti dan dipelajari. Selanjutnya Kidder 1981 dalam Sugiyono 2008:61 menyatakan bahwa, “variabel adalah suatu kualitas qualities dimana peneliti mempelajari dan menarik kesimpulannya.” Demi kelancaran dan terkendalinya pelaksanaan penelitian, maka penulis perlu membatasi penelitian ini agar lebih terarah dan tidak terjadi salah penafsiran, dan selanjutnya menetapkan variabel-variabel yang akan diteliti. Karena bila hal ini tidak dilakukan, dikhawatirkan akan menyebabkan kekeliruan dan dapat mengaburkan atau menjadi bias definisi yang sesungguhnya. Variabel-variabel yang akan diteliti terdiri dari variabel bebas dan variabel terikat. Menurut Sugiyono 2008:61 bahwa, “Variabel bebas adalah merupakan variable yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab perubahannya atau timbulnya variabel dependen terikat.” Sedangkan mengenai variabel terikat Sugiyono 2008:61 menyatakan bahwa, “Variabel terikat merupakan variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi ak ibat, karena adanya variabel bebas.” Salman, 2014 Hubungan Antara Hasil Pendidikan Wasit Sepakbola Tingkat Ciii, Cii, Dan Ci Dengan Kemampuan Melaksanakan Tugas Di Wilayah Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Pada penelitian ini yang menjadi variabel bebas adalah hasil kursus wasit sepakbola tingkat CIII, CII dan CI. Sedangkan yang menjadi variabel terikat pada penelitian ini adalah kemampuan melaksanakan tugas di wilayah Kota Bandung. Secara rinci dapat diidentifikasikan variabel dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

a. Variabel Bebas

Pada penelitian ini yang menjadi variabel bebasnya adalah hasil pendidikan wasit sepakbola tingkat CIII, CII dan CI, dalam hal ini penulis beranggapan bahwa wasit merupakan seorang pengadil di lapangan dalam setiap pertandingan yang senantiasa harus memiliki pemahaman peraturan permainan yang baik serta kondisi fisik yang bagus, dengan demikian pertandingan akan berjalan aman, lancar dan terkendali, maka dari itu untuk menjadi seorang wasit tentunya harus mengikuti pendidikan atau pelatihan wasit yang diselenggarakan Pengcab, Pengda, ataupun PSSI setempat. Pengertian wasit Menurut Sukintaka 1983:3 adalah orang yang memimpin jalannya suatu pertandingan olahraga, selain itu wasit memiliki pengertian lain menurut poewadarmito dalam Kamus Umum Bahasa indonesia 1999:1001 yaitu “wasit adalah pelerai, penengah, pengantara, pemimpin, pemisah, pendamai, dalam sebuah pertandingan. Dengan demikian hasil dari pendidikan tersebut sangat berguna sekali untuk memimpin suatu pertandingan.

b. Varibel Terikat

Pada penelitian ini, yang menjadi variabel terikatnya adalah kemampuan melaksanakan tugas lapangan di wilayah Kota Bandung. Kemampuan seorang wasit dalam memimpin suatu pertandingan merupakan hasil dari penguasaan pemahaman peraturan permainan, dan kondisi fisik yang baik selama masa pembinaan ataupun pendidikan wasit. Kemampuan memimpin pertandingan ini

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN KOGNITIF DENGAN TINGKAT KECEMASAN WASIT SAAT MEMIMPIN PERTANDINGAN DI KEJUARAAN PIALA SURATIN U-18 TINGKAT PROVINSI LAMPUNG

6 28 49

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN KEIKUTSERTAAN MELAKSANAKAN PROGRAM KB PADA IBU Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Dan Keikutsertaan Melaksanakan Program KB Pada Ibu Nifas Yang Mengikuti Jampersal Di Kecamatan Kemiri Kabupaten Purworejo Jawa Tengah

0 1 13

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN KEIKUTSERTAAN MELAKSANAKAN PROGRAM KB PADA IBU Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Dan Keikutsertaan Melaksanakan Program KB Pada Ibu Nifas Yang Mengikuti Jampersal Di Kecamatan Kemiri Kabupaten Purworejo Jawa Tengah

0 1 15

TANGGUNG JAWAB HUKUM ANTARA PERSIS DENGAN PEMAIN SEPAKBOLA DALAM MELAKSANAKAN Tanggung Jawab Hukum Antara Persis Dengan Pemain Sepakbola Dalam Melaksanakan Olahraga Sepakbola.

0 2 11

PENDAHULUAN Tanggung Jawab Hukum Antara Persis Dengan Pemain Sepakbola Dalam Melaksanakan Olahraga Sepakbola.

0 0 14

TANGGUNG JAWAB HUKUM ANTARA PERSIS DENGAN PEMAIN SEPAKBOLA DALAM MELAKSANAKAN OLAHRAGA SEPAKBOLA Tanggung Jawab Hukum Antara Persis Dengan Pemain Sepakbola Dalam Melaksanakan Olahraga Sepakbola.

0 0 17

HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN PELATIH DENGAN PERFORMA ATLETSEKOLAH SEPAKBOLA DI KOTA BANDUNG.

0 1 37

HUBUNGAN KEPERCAYAAN DIRI WASIT DENGAN KEBERHASILAN MEMIMPIN PERTANDINGAN FUTSAL: studi deskriptif pada wasit futsal pengcab kota bandung.

19 57 30

HUBUNGAN ANTARA HASIL PENDIDIKAN WASIT SEPAKBOLA TINGKAT CIII, CII, DAN CI DENGAN KEMAMPUAN MELAKSANAKAN TUGAS DI WILAYAH KOTA BANDUNG - repository UPI T POR 1102642 Title

0 0 3

HUBUNGAN ANTARA PELATIHAN SEPAKBOLA DAN FUTSAL DENGAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KREATIVITAS DI SEKOLAH SEPAKBOLA DAN FUTSAL SE KOTA BANDUNG - repository UPI T POR 1402785 Title

0 0 3