Hukum pembiasan cahaya oleh snellius Indeks Bias

2. Besar sudut datang sama dengan besar sudut pantul. Pernahkah kalian berfikir mengapa kamu bisa melihat bayangan di cermin? Dan kenapa bayanganmu tidak terlihat di batu, dinding, kayu? Nah ini terjadi yaitu bagaimana bayangan tersebut dipantulkan. Jenis permukaan yang dikenai cahaya menentukan pemantulan yang dihasilkan. Terdapat dua jenis pemantulan yaitu pemantulan teratur dan pemantulan baur. Pemantulan teratur terjadi ketika cermin mempunyai permukaan halus semua sinar yang mencapai permukaan cermin datang dengan sudut yang sama sehingga sinar itu juga dipantulkan pada sudut yang sama. Pemantulan baur sinar yang datang pada permukaan yang kasar atau tidak teratur sehingga sinar tersebut dipantulkan dengan sudut yang berbeda sehingga cahaya akan dihamburkan kesegala arah yang berbeda disebut pemantulan baur.

D. PEMBIASAN CAHAYA

Pembiasan cahaya adalah pembelokan gelombang cahaya yang disebabkan oleh suatu perubahan dalam kelajuan gelombang cahaya pada saat gelombang cahaya tersebut merambat dari satu zat ke zat lainnya.

1. Hukum pembiasan cahaya oleh snellius

a. Sinar datang,garis normal dan sinar bias terletak pada satu bidang dan berpotongan di satu titik. b. Sinar datang dan medium kurang rapat ke medium yang lebih rapat dibiasakan mendekati garis normal. Sebaliknya, Gambar 1.10 pembiasan cahaya sinar datang dari medium lebih rapat ke medium yang kurang rapat dibiaskan menjauhi garis normal. Beberapa contoh gejala pembiasan yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari haridiantaranya :  dasar kolam terlihat lebih dangkal bila dilihat dari atas.  kacamata minus negatif atau kacamata plus positif dapat membuat jelas  pandangan bagi penderita rabun jauh atau rabun dekat karena adanya pembiasan.  terjadinya pelangi setelah turun hujan

2. Indeks Bias

Indeks bias medium adalah nilai perbandingan antara proyeksi sinar datang dan proyeksi sinar bias pada bidang pembias. Contoh Soal 1. Apa yang dimaksud indeks bias air = 1,3. Jawab : Yang dimaksud indeks bias air = 1,3 adalah perbandingan antara laju cahaya dalam ruang hampa dengan laju cahaya di dalam air besarnya 1,3. 2. Sinar merambat dari udara ke air,dilukiskan seperti gambar berikut. Berdasarkan gambar tersebut, berapakah indeks bias air tersebut? 1. Apa yang diketahui? Proyeksi sinar datang, A’O = 4 satuan Proyeksi sinar bias, B’O = 3 satuan 2. Apa yang ditanyakan? Indeks bias air, nair. 3 Gunakan persamaan, nair. = A’OB’O 4. Penyelesaian, nair. = A’OB’O = 43 Gambar 1. Kompor tenaga surya Gambar 2. Surya Cell Kajian IPA SIFAT- SIFAT CAHAYA DALAM KONTEK S SETS Setelah kalian mempelajari subbab tentang sifat-sifat cahaya, apakah kalian menyadari bahwa begitu banyak manfaatnya dalam kehidupan sehari- hari baik di lingkungan, masyarakat dan kemajuan tekhnologi. Seperti contoh pemanfaatan pemantulan cahaya berikut ini, bisa kita tulis dalam keterkaitan SETS sains, environment, tekhnologi, society Contoh ke 2. Keterkaitan SETSnya adalah: Sains : Proyektor LCD bekerja berdasarkan prinsip pembiasan cahaya yang dihasilkan oleh panel-panel LCD. Panel ini dibuat terpisah Pemantulan cahaya Kompor tenaga surya Surya cell mengurangi polusi melestarikan hutan hemat energi mengurangi terjadinya kebakaran flexibel hemat biaya TEKHNOLOGI LINGKUNGAN MASYARAKAT Kompor tenaga surya yaitu memusatan cahaya Matahari. Beberapa perangkat, biasanya berupa cermin atau sejenis bahan metallogam yang memantulkan cahaya, digunakan untuk memusatkan cahaya dan panas Matahari ke arah area memasak yang kecil, membuat energi lebih terkonsentrasi ke satu titik dan menghasilkan panas yang cukup untuk memasak berdasarkan warna-warna dasar, merah, hijau dan biru R-G-B sehingga terdapat tiga panel LCD dalam sebuah proyektor. Warna gambar yang dikeluarkan oleh proyektor merupakan hasil pembiasan dari panel-panel LCDtersebut yang telah disatukan oleh sebuah prisma khusus. Environment: 1. Lingkungan yang sehat dan bersih. Karena tidak menghasilkan debu, seperti penggunaaan kapur tulis atau spidol yang bisa mengakibatkan gangguan kesehatan. 2. Tidak menghasilkan sampah setiap hari. Tekhnologi: LCD proyektor merupakan salah satu jenis proyektor yang digunakan untuk menampilkan video, gambar, atau data dari komputer pada sebuah layar atau sesuatu dengan permukaan datar seperti tembok, dsb. Proyektor jenis ini merupakan jenis yang lebih modern dan merupakan teknologi yang dikembangkan dari jenis sebelumnya dengan fungsi sama yaitu Overhead Projector OHP karena pada OHP datanya masih berupa tulisan pada kertas bening. Society : 1. Dengan menggunakan LCD Proyektor , waktu yang digunakan untuk mengajar tidak terbuang sia -sia hanya untuk menulis di papan tulis, dan membuat catatan. Selain itu kualitas visual akan lebih nyaman dengan materi yang dapat terlihat dengan jelas di banding dengan menulis di papan tulis. Hal inilah yang dapat membuat waktu belajar menjadi efektif, dan suasana belajar mejadi efisien. gspot.c

2. Membiasakan