Latar belakang Rumusan masalah Tujuan Defenisi produk

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Produk sebuah perusahaan menentukan bisnisnya. Kebijakan penetapan harga, komunikasi dan distribusi harus cocok dengan produknya. Pelanggan dan pesaing sebuah perusahaan ditetapkan lewat produk yang ditawarkannya. Persyaratan penelitian dan pengembangannya akan tergantung pada teknologi dan produknya. Bahkan setiap aspek dari perusahaan amat terpengaruh oleh produk yang dijualnya. Tantangan yang dihadapi oleh sebuah perusahaan dengan horizon global adalah mengembangkan kebijakan produk dan strategi yang peka terhadap kebutuhan pasar, persaingan dan sumber daya perusahaan pada skala global. Kebijakan produk harus menyeimbangkan antara kebutuhan akan dan hasil dari adaptasi produk pada selera pasar setempat, serta keunggulan kompetitif yang berasal dari konsentrasi sumber daya perusahaan pada sejumlah terbatas produk standar.

1.2 Rumusan masalah

1. Apakah yang dimaksud dengan produk ? 2. Sebutkanlah klasifikasi produk ? 3. Sebutkanlah karakteristik produk ? 4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan pemosisian produk ? 5. Jelaskanlah merek dagang global ? 6. Bagaimanakah tingkat kejenuhan produk dalam pasar global ? 7. Sebutkanlah beberapa pertimbangan yang harus diperhatikan dalam perancangan produk ? 8. Jelaskanlah perluasan geografi – alternatif alternatif strategi ? 9. Jelaskanlah produk baru dalam pemasaran global ?

1.3 Tujuan

1. Mendeskripsikan defenisi produk. 2. Mendeskripsikan klasifikasi produk. 3. Mendeskripsikan karakteristik produk. 4. Mendeskripsikan pemosisian produk. 5. Mendeskripsikan merek dagang global. 6. Mendeskripsikan tingkat kejenuhan produk dalam pasar global. 7. Mendeskripsikan beberapa pertimbangan yang harus diperhatikan dalam perancangan produk. 8. Mendeskripsikan perluasan geografi – alternatif alternatif strategi. 9. Mendeskripsikan produk baru dalam pemasaran global. BAB II PEMBAHASAN

2.1 Defenisi produk

Produk adalah segala sesuatu yang dibuatdisediakan oleh produsen untuk memenuhi kebutuhan pasar. Produk yang dibutuhkan oleh kelompoksegmen pasar tertentu mungkin tidak dibutuhkan oleh kelompoksegmen pasar yang lain. Suatu produk didefinisikan dengan sifat-sifat fisik – berat, ukuran dan material. Jadi sebuah mobil dapat didefinisikan sebagai logam, plastik, atau serat kaca seberat 6000 kilogram, berukuran panjang 4,8 m dll. Definisi ini dapat diperluas dengan memasukkan beberapa hal seperti warna, tekstur, gaya, bentuk dan permukaan. Akan tetapi, pemasar mengetahui bahwa uraian apa pun yang hanya terbatas pada sifat-sifat fisik dengan lengkap, karena tidak sedikit pun disinggung mengenai kebutuhan yang diisi oleh produk tersebut. Mobil, misalnya, adalah suatu produk yang memenuhi berbagai kebutuhan. Kebutuhan yang paling jelas adalah sarana transportasi, tetapi pemasar tidak dapat mengabaikan kebutuhan rekreasi, status dan kekuasaan yang penting dan keinginan yang terpuaskan oleh produk ini.

2.2 Klasifikasi produk

Dokumen yang terkait

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi perpindahan merk (brand switching )pada konsumen biore facial foam facial fit-expert : studi kasus pada perempuan di daerah ciputat

2 22 310

The influence analysis of product percettion, shopping experience and customer service towards consumer decision on online shopping

1 22 102

Kontribusi Inovasi dan Citra Produk Terhadap Keputusan Pembelian Serta Dampaknya Terhadap Loyalitas Konsumen : Studi kasus: Mahasiswa FEIS UIN Pengguna Telepon Selular Nokia

0 23 140

THE INFLUENCE OF BRAND AWARENESS, PERCEIVED BRAND QUALITY, BRAND ASSOCIATION AND BRAND LOYALTY TOWARD CUSTOMER PURCHASE DECISION TO CHOOSE GARUDA INDONESIA AIRLINES (CASE STUDY: CUSTOMER GARUDA INDONESIA IN JABODETABEK)

0 7 124

Analisis Pengaruh Citra Merek, Lokasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Pemilihan Kursus Bahasa Inggris LIA Pamulang

0 12 138

Pengaruh Bagi Hasil, Lokasi dan Cintra Merek Terhadap Proses Keputusan Menabung

0 11 147

THE EFFECT OF BRAND IMAGE, PRODUCT QUALITY AND PRICE TOWARD PURCHASE DECISION The Effect of Brand Image, Product Quality and Price Toward Purchase Decision (Emprical Study on Consumer Cv.Rown Division in Surakarta).

0 3 13

THE EFFECT OF BRAND IMAGE, PRODUCT QUALITY AND PRICE TOWARD PURCHASE DECISION The Effect of Brand Image, Product Quality and Price Toward Purchase Decision (Emprical Study on Consumer Cv.Rown Division in Surakarta).

0 3 13

ch10 acquisition and disposition property plant and equipment

0 0 66

ANALYSIS OF INFLUENCE BRAND TRUST AND BRAND IMAGE TOWARDS PURCHASE DECISION THE PRIVATE LABEL PRODUCT AND THEIR IMPACT ON BRAND LOYALTY

0 1 19