Pemodelan Persyaratan Sistem dengan Use Case

3. Dokumentasi Sistem yang akan dibangun dapat menyimpan saran kata yang ditambahkan oleh pengguna user ke dalam database. 4. Kontrol Sistem yang akan dibangun harus memiliki pesan not found jika kata yang di ketikkan pengguna user tidak ada di dalam database kata. 5. Hemat biaya Sistem yang akan dibangun tidak memerlukan perangkat tambahan dalam proses eksekusinya.

3.1.2 Pemodelan

Pemodelan sistem dapat dibagi menjadi Use Case Diagram, Activity diagram, dan Sequence diagram yang akan menggambarkan alur kerja dari sistem perbandingan algoritma Galil-Seiferas dan algoritma Not So Naϊve.

3.1.2.1 Pemodelan Persyaratan Sistem dengan Use Case

Unified Modelling Language UML merupakan bentuk perancangan dan dokumentasi perangkat lunak berbasis pemrograman berorientasi objek. Pada penelitian ini, bentuk perancangan UML menggunakan beberapa diagram, yaitu use case diagram, activity diagram dan sequence diagram. Use case adalah salah satu pemodelan yang digunakan untuk memodelkan persyaratan sistem. Dengan use case ini digambarkan siapa saja yang berinteraksi dengan sistem dan apa saja yang dapat dilakukan dengan sistem. Diagram menunjukkan interaksi antara pengguna dan entitas eksternal lainnya dengan sistem yang sedang dikembangkan. Lebih jelasnya use case diagram digunakan untuk menggambarkan interaksi antara user dengan sistem. Pada sistem ini user menginputkan data kamus serta melakukan pencarian kata pada kamus hukum. Universitas Sumatera Utara Gambar 3.2 Use Case Diagram Use case pada Gambar 3.2 menjelaskan aksi yang dapat dilakukan oleh user, user dapat melakukan pencarian kata dan akan mengecek kata tersebut ada atau tidak ada pada kamus kata serta dapat menambahkan kata atau saran kata istilah baru pada kamus kata pada aplikasi tersebut. Selanjutnya proses pendeskripsian pencarian kata dapat dilihat pada Tabel 3.1. Perbandingan Algoritma Galil-Seiferas dan Algoritma Not So Naϊve Pemasukan string kata huruf Menampilkan daftar kata dan saran dengan algoritma Galil-Seiferas dan Not So Naϊve USER «Includes» Menampilkan hasil pencarian dan waktu proses Menambah data kata kamus «Includes» Universitas Sumatera Utara Tabel 3.1 Dokumentasi Naratif Use Case Nama Use case Proses pencarian string kata Actors User Description Use case ini mendeskripsikan Pencarian string kata dengan algoritma Galil-Seiferas dan algoritma Not So Naϊve . Pre-Condition - Basic Flow Kegiatan pengguna Respon sistem User memasukkan inputan karakter berupa huruf Menunggu keseluruhan proses inputan selesai Alternate Flow User dapat memilih alternatif saran algoritma Galil-Seiferas dan algoritma Not So Naϊve , tambah kata dan tampilan lainnya. Post-Condition User mengetahui hasil pencarian, waktu proses alternatif algoritma Galil-Seiferas dan algoritma Not So Naϊve .

3.1.2.2 Activity Diagram