Jenis Penelitian Populasi dan Sampel

BAB 4 METODE PENELITIAN

4.1. Jenis Penelitian

Penelitian ini adalah penelitian deskriptif untuk mengetahui gambaran pengetahuan, sikap dan perilakunya masyarakat tentang penggunaan obat anti nyeri yang dijual secara bebas baik di warung maupun di apotek. Desain penelitian yang digunakan adalah desain cross-sectional studi, yaitu melakukan pengamatan hanya dalam waktu satu saat atau hanya dalam satu kali pengamatan dengan menggunakan kuesioner. 4.2 Waktu dan Tempat Penelitian 4.2.1 waktu penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juli sampai september 2013. 4.2.2 Tempat penelitian Penelitian ini dilakukan di kelurahan Indrah Kasih, Kecamatan Medan Tembung.

4.3 Populasi dan Sampel

4.3.1 Populasi Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat yang ada di kelurahan Indrah Kasih Kecamatan Medan Tembung. 4.3.2 Sampel Sampel adalah masyarakat kelurahan Indra Kasih yang memenuhi kriteria inklusi. Pengambilan sampel menggunakan teknik cluster sampling yaitu sampel dipilih secara acak pada kelompok individu dalam populasi yang terjadi secara alamiah Sastroasmoro,2011 Universitas Sumatera Utara Besarnya sampel yang akan diambil didalam penelitian ini agar dapat mewakili populasi ataupun sampel yaitu dihitung dengan menghitung besar sample untuk penelitian estimasi Wahyuni, 2007 Populasi finit terbatas N.Z 2 1- α2.p.1-p n= —————————— N-1d 2 + z 2 1- α2.p.1-p Keterangan: n = besar sampel minimum Z1- α2 = nilai distribusi normal baku tabel Z pada α tertentu 1,96 p = harga proporsi di populasi 0,50 d = kesalahan absolut yang dapat ditolerir 10 N = jumlah populasi 17.543 Apbila diaplikasikasikan adalam rumus maka 17.543.1,96 2 .0,5.1-0,5 n= —————————————— 17.543-1.0,1 2 + 1,962.0,5.1-0,5 16848.2972 n= ———— 176.3904 n =95,5=100 Maka sampel yang akan diteliti adalah 100 orang Universitas Sumatera Utara 4.3.3. Kriteria Inklusi dan eksklusi Sampel adalah bagian dari populasi yang dipilih dengan cara tertentu hingga dianggap dapat mewakili populasinya Sastroasmoro, 2011. Pada Penelititan ini sampel yang diambil adalah penduduk kelurahan IndrahKasih yang memenuhi kriteria inklusi. kriteria inklusi adalah kriteria subjek penelitian pada populasi Sastroasmoro et al. 2011. Kriteria inklusi dalam penelitian ini antara lain adalah : 1.Masyarakat kelurahan indra kasih kecamatan Medan tembung. 2.Masyarakat yang berumur diatas umur 22 tahun . 3. Ibu yang bersedia menjawab kuesioner Kriteria eksklusi merupakan kriteria dimana subjek penelitian tidak dapat mewakili sampel karena tidak memenuhi syarat sebagai sampel penelitian Sastroasmoro et al,2011. Kriteria eksklusi dalam penelitian ini antara lain adalah : 1. Masyarakat yang tidak tinggal di kelurahan indrah kasih 2.Masyarakat yang berumur dibawah 22 tahun 3.ibu yang tidak bersedia menjawab kuesioner

4.4 Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Pengetahuan Keluarga Lansia Tentang Insomnia Di Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tahun 2010

0 42 79

Gambaran Pengetahuan Masyarakat Ayer Keroh, Melaka Tentang Penggunaan Obat Anti Nyeri Yang Dijual Bebas Tahun 2010

1 31 63

Gambaran Pengetahuan Sikap dan Tindakan Masyarakat Kecamatan Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan Provinsi Riau tentang Filariasis

4 80 95

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Masyarakat Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tentang Anti Nyeri Parasetamol Dan Anti Nyeri Lainnya

0 0 13

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Masyarakat Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tentang Anti Nyeri Parasetamol Dan Anti Nyeri Lainnya

0 0 2

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Masyarakat Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tentang Anti Nyeri Parasetamol Dan Anti Nyeri Lainnya

0 0 13

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Masyarakat Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tentang Anti Nyeri Parasetamol Dan Anti Nyeri Lainnya

0 0 15

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Masyarakat Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tentang Anti Nyeri Parasetamol Dan Anti Nyeri Lainnya

0 1 3

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Masyarakat Kelurahan Indra Kasih Kecamatan Medan Tembung Tentang Anti Nyeri Parasetamol Dan Anti Nyeri Lainnya

0 1 31

Hubungan Pengetahuan Masyarakat tentang Obat Anti Nyeri Terhadap Pengobatan Sendiri pada Nyeri Akut (Studi Di Kelurahan Wadowetan Kecamatan Bantarujeg Majalengka)

0 0 5