Lokasi Penelitian Karakteristik Responden Gambaran Kejadian Pruritus Berdasarkan Usia Kehamilan

20

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

5.1 HASIL PENELITIAN

5.1.1 Lokasi Penelitian

Penelitian dilaksanakan di Klinik Bersalin Kecamatan Medan Amplas Kota Medan.

5.1.2 Karakteristik Responden

Responden yang menjadi sampel pada penelitian ini adalah ibu hamil yang memenuhi kriteria inklusi dan ekslusi penelitian. Jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 76 orang. Karakteristik yang diamati adalah umur dan usia kehamilan. Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Umur Rentang Umur Ibu Hamil Frekuensi Persentase 20-24 tahun 21 27,5 25-29 tahun 33 43,4 30-34 tahun 15 19,7 35-39 tahun 6 7,9 40 tahun 1 1.3 Total 76 100,0 Berdasarkan tabel 5.1, dapat dilihat bahwa responden terbanyak ialah responden dengan usia 25-29 tahun sebanyak 33 responden 43,4 dan responden yang paling sedikit adalah responden dengan usia 40 tahun sebanyak 1 responden 1,3. Tabel5.2 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Usia Kehamilan Usia Kehamilan Frekuensi Persentase Trimester 1 13 17,1 Trimester 2 27 35,5 Trimester 3 36 47,9 Total 76 100 Berdasarkan tabel 5.2 dapat dilihat bahwa usia kehamilan responden yang terbanyak adalah trimester 3 memiliki jumlah sebanyak 36 responden 47,9 serta usia kehamilan responden yang paling sedikit adalah trimester 1 memiliki jumlah sebanyak 13 responden 17,1.

5.1.3 Gambaran Kejadian Pruritus Berdasarkan Usia Kehamilan

Gambaran kejadian pruritus pada kehamilan dapat dilihat dalam tabel berikut. Tabel 5.3 Gambaran Kejadian Pruritus pada Kehamilan Pruritus Frekuensi Persentase Ya 53 69,7 Tidak 23 30,3 Total 76 100 Berdasarkan tabel 5.3, dapat disimpulkan gambaran kejadian pruritus pada kehamilan dialami 53 ibu hamil 69,7. Tabel 5.4 Gambaran Kejadian Pruritus Berdasarkan Usia Kehamilan Variabel Frekuensi Persentase Pruritus Usia Kehamilan Ya Trimester 1 5 6,5 Trimester 2 20 26,3 Trimester 3 28 36,8 Tidak Trimester 1 8 10,6 Trimester 2 7 9,2 Trimester 3 8 10,6 Total 76 100 Berdasarkan tabel 5.4 dapat dilihat pada trimester 1 sebanyak 5 ibu hamil mengalami pruritus 6,5, 20 ibu hamil pada trimester 2 26,3, dan 28 ibu hamil pada trimester 3 36,8.

5.1.4 Waktu Harian Pruritus pada Ibu Hamil