Pembahasan Kesimpulan Tingkat Kecemasan Ibu Primigravida Terhadap Persalinan Di Klinik Raskita SanbirejoTahun 2015

Dari tabel 5.2 menunjukkan bahwa dari 31 responden diperolehtingkat kecemasan responden mayoritas mengalami cemas berat sebanyak 17 orang 54,8.

B. Pembahasan

Berdasarkan penelitian diatas menunjukkan tingkat kecemasan ibu hamil primigravida pada trimester III dalam menghadapi persalinan di Klinik Raskita Sedang Rejo Tahun 2015 adalah sebanyak 17 respon 54,8 dengan tingkat kecemasan berat, kecemasan berat yang disebabkan kerena ibu belum pernah mendapatkan pengalaman tentang persalinan, dan ibu terlalu berfikir bahwa persalinan adalah hal yang mengerikan, hal tersebut terarah pada gejala perasaan cemas, ketegangan, ketakutan Janiwarty dan Pieter,2013. Tingkat kecemasan sedang yaitu 35,5 11 respon, adalah kecemasan sedang , hal ini disebabkan karena fikiran bahwa melahirkan akan selalu diikuti dengan rasa nyeri, ketegangan fisik pada diri ibu hamil. Tingkat kecemasan ringan yaitu 9,7 3 respon kecemasan ini hampir sama dengan kecemasan sedang Pieter dan Lubis,2010. Kecemasan adalah perasaan tentang keprihatinan dan khawatir karena ancaman pada sistem nilai atau pola keamaanan seseorang. Individu mungkin dapat mengidentifikasi situasi misal persalinan, tetapi pada kenyataannya ancaman terhadap diri berkaitan dengan khawatir dan keprihatinan yang terlibat dalam situasi Aprinawati,2010. Universitas Sumatera Utara Permasalahan yang muncul cerita – cerita negatif seputar persalinan merupakan hal yang sangat dicemaskan oleh ibu hamil di trimester ketiga sehingga akan berpengaruh pada psikologis ibu yang ditandai dengan sukar berkonsentrasi. Cara mengatasi kecemasan adalah menghindari cerita yang mengerikan tentang persalinan, belajar untuk rileks,meditasi,bernafas dalam- dalam, yoga, dan mengendalikan khayalan, beri dukungan dan pendampingi saat persalinan karena kehadiran mereka membulat kuat dan lebih percaya diri Maimunah,2011.

C. Keterbatasan Penelitian

Keterbatasan yang dialami peneliti selama melakukan penelitian pada bulan November sampai bulan Mei 2015 dengan jumlah responden 31 orang adalah tidak bisa memberikan intervensi secara bersamaan kepada responden, sehingga peneliti harus melakukan intervensi dengan berulang kali. Universitas Sumatera Utara

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Dari hasil penelitian dan pembahasan tentang “Tingkat kecemasan ibu primigravida terhadap persalinan” Klinik Bersalin Raskita Sendang Rejo Tahun 2015dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Tingkat kecemasan Ibu Hamil Primigravida Trimester III dalam menghadapi persalinan Klinik Raskita Sendang Rejo Tahun 2015 dari 31 responden mayoritas sebanyak 17 responden 54,8 dengan tingkat kecemasan berat. Dan minoritas sebanyak 3 responden 9,7 dengan tingkat kecemasan ringan.

B. Saran