Tarwaka, PGDip. Sc., M.Erg. Dwi Astuti, SKM., M. Kes Rezania Asyfiradayati, SKM., M.PH

ii HALAMAN PENGESAHAN HUBUNGAN ANTARA TEKANAN DARAH DENGAN GANGGUAN EMOSIONAL TENAGA KERJA TERPAPAR TEKANAN PANAS DI UNIT BOILER PT. INDO ACIDATAMA, Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR OLEH DEVI AYU AMBARWATI J 410 120 092 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta Pada hari Sabtu, 22 Oktober 2016 Dan dinyatakan telah memnuhi syarat Dewan Penguji:

1. Tarwaka, PGDip. Sc., M.Erg.

........................ Ketua Dewan Penguji

2. Dwi Astuti, SKM., M. Kes

........................ Anggota I Dewan Penguji

3. Rezania Asyfiradayati, SKM., M.PH

........................ Anggota II Dewan Penguji Dekan Dr. Suwaji, M.Kes NIP. 195311231983031002 iii PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam naskah publikasi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan orang lain kecuali secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila kelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka akan saya pertanggungjawabkan sepenuhnya. Surakarta, 22 Oktober 2016 Penulis DEVI AYU AMBARWATI J 410 120 092 1 HUBUNGAN ANTARA TEKANAN DARAH DENGAN GANGGUAN EMOSIONAL TENAGA KERJA TERPAPAR TEKANAN PANAS DI UNIT BOILER PT. INDO ACIDATAMA, Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR Devi Ayu Ambarwati 1 , Tarwaka 2 , Sri Darnoto 3 1 Mahasiswa Progam Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, deviayu130794gmail.com 23 Dosen Progam Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Surakarta Abstrak Aktivitas pekerja yang dilakukan di lingkungan kerja panas membuat tubuh mengeluarkan panas. Proses metabolisme tubuh yang berinteraksi dengan panas di lingkungannya mengakibatkan pekerja mengalami tekanan panas. Lingkungan yang panas mengakibatkan suhu tubuh menjadi meningkat sehingga tekanan darah juga meningkat. Tekanan darah yang meningkat akibat dari lingkungan kerja panas dapat memicu proses terjadinya gangguan emosional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara tekanan darah dengan gangguan emosional tenaga kerja yang terpapar tekanan panas di Unit Boiler PT. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar. Metode penelitian ini menggunakan rancangan observational analitik dengan pendekatan cross- sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah tenaga kerja bagian Unit Boiler yang berjumlah 30 orang. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah exhaustive sampling. Uji statistik menggunakan Uji Korelasi Spearman Rho . Hasil uji statistik diperoleh nilai p-value sebesar 0,019 atau p ≤ 0,05 dengan Koefisien Corelation r sebesar 0,425. Dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara tekanan darah dengan gangguan emosional pada tenaga kerja yang terpapar tekanan panas di bagian Unit Boiler PT. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar, disarankan saat bekerja di lingkungan panas tenaga kerja seharusnya menggunakan alat pelindung diri yang sesuai untuk lingkungan kerja panas untuk melindungi keselamatan dan kesehatan tenaga kerja saat bekerja. Kata Kunci : Tekanan Darah, Gangguan Emosional, Tekanan Panas. Abstract Labor activities in the hot work environment causes the body releases heat. Body metabolic process that interact with the heat in the environment lead to labors experiencing heat stress. Hot environment resulting in increased body temperature therefore the blood pressure also increases. Increased blood pressure as a result of the hot environment can trigger the occurrence of emotional disorders. The purpose of this study was to determine the correlation 2 between blood pressure with emotional disorders of labor which is exposed to heat stress in Boiler Unit of PT. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar. This research method use observational analytic design with cross- sectional approach. The population in this study is a labors of Boiler Unit section wich are 30 people. The sampling technique used in this study is exhaustive sampling. Statistical test use the Spearman Correlation Test of Rho . Result of statistical test are obtained p-value of 0,019 or p ≤ 0,05 with Correlation Coefficient r about 0,425. It can be concluded that there is a significant correlation between blood pressure with emotional disorders of labor wich is exposed to heat stress in Boiler Unit of PT. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganayar, wich is recommended when working in hot environments, labor should use appropiate personal protective equipment to keep the safety and health of labor at work. Key Words : Blood Pressure, Emotional Disorder, Heat Stress

1. PENDAHULUAN

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN TEKANAN PANAS DENGAN TEKANAN DARAH PADA KARYAWAN DI UNIT FERMENTASI PT. INDO ACIDATAMA. Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 5 60

PERBEDAAN TEKANAN DARAH DAN GANGGUAN PSIKOLOGIS PADA TENAGA KERJA TERPAPAR KEBISINGAN DI UNIT Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 15

SKRIPSI Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 16

PENDAHULUAN Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 7

DAFTAR PUSTAKA Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 4

Lampiran 1. Lembar Persetujuan Menjadi Responden Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 30

HUBUNGAN ANTARA TEKANAN DARAH DENGAN GANGGUAN EMOSIONAL TENAGA KERJA TERPAPAR TEKANAN PANAS Hubungan Antara Tekanan Darah Dengan Gangguan Emosional Tenaga Kerja Terpapar Tekanan Panas Di Unit Boiler PT. Indo Acidatama, Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karangany

0 2 16

PENDAHULUAN Hubungan Antara Tekanan Darah Dengan Gangguan Emosional Tenaga Kerja Terpapar Tekanan Panas Di Unit Boiler PT. Indo Acidatama, Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 3 8

PERBEDAAN DENYUT NADI KERJA, TEKANAN DARAH, DAN GANGGUAN EMOSIONAL PADA TENAGA KERJA TERPAPAR Perbedaan Denyut Nadi Kerja, Tekanan Darah, Dan Gangguan Emosional Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Lebih Besar Dan Kurang Dari Nab Pada Bagian Produksi Di

2 7 18

PERBEDAAN TEKANAN DARAH TENAGA KERJA SEBELUM DAN SESUDAH TERPAPAR KEBISINGAN MELEBIHI NAB DI UNIT BOILER BATUBARA PT. INDO ACIDATAMA, Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 2 66