Menggambar Chart Bar Perintah bar menggambar chart dua dimensi. MenggambarkanKontur

84 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.16 Grafik MATLAB

Sub bab ini akan menjelaskan lebih lanjut tentang kemampuan menggambar grafik MATLAB : x Menggambar chart bar x Menggambarkontur x Menggambar tiga dimensi

1.16.1 Menggambar Chart Bar Perintah bar menggambar chart dua dimensi.

Contoh : Nilai dari sepuluh orang dalam kelas adalah 75, 58, 90, 87, 50, 85, 92, 75, 60 dan 95. Anda akan menggambarkan chart bar dari data-data ini : Buatlah skrip seperti dibawah ini : x = [1:10]; y = [75, 58, 90, 87, 50, 85, 92, 75, 60, 95]; barx,y, xlabelStudent,ylabelScore, titleFirst Sem: print -deps graph.eps Setelah dijalankan, MATLAB akan menampilkan hasil : Gambar 1. 16Jendela utama MATLAB. 85 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.16.2 MenggambarkanKontur

Sebuah garis kontur dari sebuah fungsi dua variable adalah sebuah kurva sepanjang fungsi mempuyai nilai. Garis kontur digunakan untuk membuat peta kontur dengan menghubungkan titik-titik elevasi yang sama, seperti rata-rata permukaan air laut. Contoh : Membuah sebuah peta kontur yang menunjukkan garis kontur untuk fungsi g = fx, y. Fungsi ini mempunyai dua variable. Jadi, kita akan membuat dua variable bebas yaitu dua himpunan data x dan y. Ini dilakukan oleh perintah meshgrid. Perintah meshgrid digunakan untuk membuat sebuah matriks elemen-elemen yang memberikan kisaran x dan y dengan spesifikasi masing-masing. Kita gambar fungsi g = fx, y, dimana −5 ≤ x ≤ 5, −3 ≤ y ≤ 3. Kita berikan penambahan langkah 0.1 untuk kedua nilai.Variabel x dan y ditentukan sebagai : [x,y] = meshgrid –5:0.1:5, –3:0.1:3; Kita tentukan fungsi sebagai : x 2 + y 2 Buatlah skrip seperti dibawah ini : [x,y] = meshgrid-5:0.1:5,-3:0.1:3; independent variables g = x.2 + y.2; our function contourx,y,g call the contour function print -deps graph.eps 86 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL Setelah dijalankan, MATLAB akan menampilkan hasil : Gambar 1. 17Jendela utama MATLAB. Kita modifikasi, skrip seperti dibawah ini : [x,y] = meshgrid-5:0.1:5,-3:0.1:3; independent variables g = x.2 + y.2; our function [C, h] = contourx,y,g; call the contour function seth,ShowText,on,TextStep,geth,LevelStep2 print -deps graph.eps Setelah dijalankan, MATLAB akan menampilkan hasil : Gambar 1. 18 Jendela utama MATLAB. 87 PEREKAYASAAN SISTEM KONTROL

1.16.3 Gambar Tiga Dimensi