Batasan Masalah Tujuan dan Manfaat Metodologi Penelitian Sistematika Penulisan Laporan

commit to user mengurangi permasalahan dalam mencari pekerjaan seperti latar belakang diatas.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang permasalahan di atas, maka rumusan masalah yang dapat diambil adalah bagaimana membuat informasi lowongan pekerjaan menggunakan Mobile Web dan Sms Gateway ?.

1.3 Batasan Masalah

Batasan masalah hanya pada proses pembuatan Web Mobile dan SMS Gateway yang sederhana, dan bahasa pemoggraman yang digunakan adalah PHP dan MySQL sebagai databasenya.

1.4 Tujuan dan Manfaat

Tujuan dari kegiatan penelitian ini adalah Pembuatan sistem informasi lowongan pekerjaan berbasis Mobile Web dan Sms Gateway . Manfaat dari penelitian ini adalah : 1. Membantu memberikan informasi lowongan pekerjaan kepada lulusan dari universitas maupun lulusan dari sekolah - sekolah. 2. Membantu lulusan dari universitas dan lulusan sekolah dalam mencari pekerjaan dalam bidang yang dikuasai melalui Sms .

1.5 Metodologi Penelitian

Dalam penelitian ini, data dan informasi sangat diperlukan agar penelitian yang disusun mencapai hasil yang memuaskan. Adapun sumber data yang penulis peroleh adalah sebagai berikut : 1 Analisa Sistem commit to user Menganalisa dan mengumpulkan data untuk dijadikan referensi baik dari buku maupun artikel – artikel serta mengenai perangkat lunak yang diperlukan dalam perancangan PHP dan SMS Gateway. 2 Design Software Membuat design sistem yang akan dibuat, dari design database, proses hingga PHP agar memudahkan dalam merealisasikan PHP dan SMS Gateway yang akan dibuat. 3 Implementasi Melaksanakan coding membuat kalimat – kalimat perintah menggunakan bahasa komputer 4 Pengujian Pada tahap ini dilakukan pengujian sistem Mobile Web dan SMS Gateway yang telah dibuat, mencari kesalahan sistem yang terjadi, sehingga dapat mengurangi kesalahan yang terjadi pada sistem serta pembenahan desain website agar nampak lebih rapi. 5 Finalisasi Setelah selesai pada tahap pengujian program aplikasi, beri kesimpulan dan saran yang berkenan dari hasil yang dicapai.

1.6 Sistematika Penulisan Laporan

Sistematika penulisan dari laporan tugas akhir ini adalah : Bab I Pendahuluan Berisi tentang latar belakang, tujuan, manfaat, metode penelitian dan sistematika penulisan laporan. Bab II Dasar Teori Berisi tentang dasar teori yang digunakan yaitu konsep data sistem informatika, definisi sistem dan informasi, definisi sistem informasi, komponen sistem informasi, perancangan sistem, database MySql , diagram context , commit to user DFD, PHP . Ini juga dibahas tentang WAP, WML. Dan pada bab ini juga dibahas mengenai dasar teori yang digunakan dalam membangun Sms Gateway dengan menggunakan softwa re GAMMU . Bab III Desain dan Implementasi dalam Pembuatan Aplikasi Berisi tentang perancangan dan pembuatan Sistem Informasi Lowongan Pekerjaan berbasis mobile web dan Sms Gateway, mulai dari pembuatan bagian awal, bagian tengah, bagian inti, bagian akhir sampai dengan hasil menjadi mobile web . BAB IV Pengujian Aplikasi Berisi hasil pengujian dari pembuatan Sistem Informasi Lowongan Pekerjaan berbasis Mobile Web dan Sms Gateway, Baik pada bagian awal, tengah, dan akhir. BAB V Kesimpulan Berisi tentang kesimpulan dari seluruh pembahasan laporan dan saran – saran. commit to user 5

BAB II LANDASAN TEORI