Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan penelitian

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah dikemukakan di atas dapat diidentifikasikan masalah yang kemungkinan berkaitan dengan prestasi belajar siawa adalah sebagai berikut : 1. Minat belajar 2. Motivasi belajar 3. Lingkungan belajar 4. Waktu Belajar 5. Kesiapan belajar 6. Prestasi belajar geografi

C. Batasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas, agar lebih terarahnya penelitian ini serta karena keterbatasan waktu, kemampuan berfikir, tenaga dan biaya yang penulis miliki, maka penulis membatasi permasalahan pada: 1. Minat belajar. 2. Kesiapan belajar. 3. Prestasi belajar geografi.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan pada pembatasan masalah di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah terdapat hubungan antara minat belajar dengan prestasi belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 2 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012-2013 ? 2. Apakah terdapat hubungan antara kesiapan fisik siswa dengan prestasi belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 2 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012-2013 ? 3. Apakah terdapat hubungan antara kesiapan mental siswa dengan prestasi belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 2 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012-2013 ? 4. Apakah terdapat hubungan antara kesiapan sarana siswa dengan prestasi belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 2 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012-2013 ?

E. Tujuan Penelitian

1. Ingin mengetahui hubungan antara minat belajar siswa dengan prestasi belajar geografi. 2. Ingin mengetahui hubungan antara kesiapan fisik siswa dengan prestasi belajar geografi. 3. Ingin mengetahui hubungan antara kesiapan mental siswa dengan prestasi belajar geografi. 4. Ingin mengetahui hubungan antara kesiapan sarana siswa dengan prestasi belajar geografi.

F. Kegunaan penelitian

Adapun kegunaan penelitian ini adalah: 1. Sebagai salah satu syarat mencapai gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Geografi Jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial IPS, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung. 2. Sebagai bahan informasi kepada penulis khususnya mahasiswa. 3. Untuk mendukung atau menolak teori yang dikemukakan oleh para ahli dan memperkaya ilmu pengetahuan bagi peneliti khususnya dan bagi masyarakat pada umumnya. 4. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan atau pertimbangan bagi SMA Muhammadiyah 2 Bandar Lampung dalam menumbuhkan minat dan kesiapan belajar siswa serta untuk meningkatkan prestasi dan kualitas pengajaran geografi. 5. Sebagai penambah wawasan bagi peneliti mengenai bidang pendidikan, khususnya arti penting akan minat belajar dan kesiapan belajar dalam proses pembelajaran. 6. Sebagai suplemen bagi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 2 Bandar Lampung pada mata pelajaran geografi.

G. Ruang Lingkup Penelitian

Dokumen yang terkait

The correlation between students' interest in learning english and their english learning achievement : a survey at second year students of mts. an.nizhomiyah depok

0 6 61

The correlation between students interest and their achiement in learning english at the second year of SLPTN 1 Pamulang

3 23 42

THE CORRELATION BETWEEN STUDENTS' ACHIEVEMENT IN GENERIC STRUCTURE AND THEIR LISTENING COMPREHENSION AT THE FIRST YEAR OF SMAN 5 BANDAR LAMPUNG

0 6 51

THE INFLUENCE OF STUDENTS MOTIVATION AND ATTITUDE TOWARD ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENT AT FIRST GRADE OF SMA NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG IN THE ACADEMIC YEAR OF 2011-2012

0 8 35

THE INFLUENCE OF STUDENTS MOTIVATION AND ATTITUDE TOWARD ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENT AT FIRST GRADE OF SMA NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG IN THE ACADEMIC YEAR OF 2011-2012

0 6 50

The Relationship of Self-Directed Learning Readiness and Learning Motivation Towards Learning Achievement of First Year Medical Students

0 3 16

A CORRELATION BETWEEN STUDENT’S ENGLISH LEARNING ACTIVITY AND READING ACHIEVEMENT AT THE SECOND YEAR OF A Correlation Between Student’s English Learning Activity And Reading Achievement At The Second Year Of SMA N 1 Gondang Sragen In 2011/2012 Academic Y

0 0 14

A CORRELATION BETWEEN STUDENT’S ENGLISH LEARNING ACTIVITY AND READING ACHIEVEMENT AT A Correlation Between Student’s English Learning Activity And Reading Achievement At The Second Year Of SMA N 1 Gondang Sragen In 2011/2012 Academic Year.

0 0 15

THE CORRELATION BETWEEN STUDENT’S MISBEHAVIOR WITH ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENT OF THE EIGHT GRADE STUDENTS

0 0 10

THE CORRELATION BETWEEN THE MOTIVATION OF THE FIRST- YEAR STUDENTS OF SMA IN SURABAYA IN LEARNING ENGLISH AND THEIR ENGLISH ACHIEVEMENT

0 0 13