Pendekatan : kooperatif model STAD

82 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL STAD TAHUN PELAJARAN 20132014 HARI TANGGAL : Rabu12 maret 2014 SEKOLAH : SMK Negeri 2 bantul MATA PELAJARAN : TIK KELAS SEMESTER : XI IPS 2 PERTEMUAN : 2dua STANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan software pengolah angka spreadsheet KOMPETENSI DASAR : mengolah data menggunakan formula dan fungsi dengan varians teks, tabel, grafik dan gambar INDIKATOR : Dapat menggunakan fungsi Statistika ALOKASI WAKTU : 2 x 45 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa diharapkan dapat mengetahui tentang macam-macam fungsi Statistika 2. Siswa diharapkan dapat menyebutkan fungsi-fungsi statistika 3. Siswa diharapkan dapat menggunakan fungsi statisitika

B. Materi Ajar

Pembelajaran menggunakan fungsi Stastistika seperti AVERAGE, MAX, MIN, COUNT, dan COUNT IF

C. Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : kooperatif model STAD

2. Metode : Ceramah, tanya jawab dan diskusi 83

C. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran Tahap

Kegiatan Wakt u Metode Sumbe r Bahan Guru siswa Pendahulua n  Guru memimpin doa pada awal pembukaan pelajaran  Guru melakukan presensi pada siswa  Guru mengadakan review materi sebelumnya untuk mengetahui tingkat pemahaman awal siswa  Berdoa  Mendengark an 10’ Ceramah Inti  Menyampaikan tujuan materi baru yang ingin dicapai dan memotivasi siswa belajar  Menjelaskan macam- macam fungsi Statistika  Menjelaskan fungsi dan penggunaan tiap simbol.  Membagi siswa dalam kelompok secara heterogen 6 kelompok masing-masing terdiri dari 6 orang siswa  Memberikan tugassoal kepada kelompok siswa untuk dikerjakan didiskusikan  Membimbing kelompok-kelompok belajar pada saat siswa mengerjakan tugas.  Mendengark an  Mencatat  Membentuk kelompok  Mengerjakan soal  Berdiskusi dalam kelompok  Mempresenta sikan hasil kegiatan kelompok oleh satu orang anggota. 65 ’ Ceramah, Tanya jawab, diskusi Buku referens i Penutup  Mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah dipelajari  Memberikan kesempatan siswa bertanya.  Guru memimpin doa sebagai penutup pelajaran  Memperhatik an  Bertanya  Berdoa 15’ Ceramah , Tanya Jawab 84

D. Alat dan Sumber Belajar

Sumber Belajar : 1. Buku panduan 2. Internet 3. Buku digital

F. Penilaian.

Jenis penilaian melalui pemberian soal dalam diskusi kelompok.  Soal diskusi kelompok a. Lengkapi table dibawah ini No Fungsi Kegunaan dari fungsi 1 MIN 2 MAX 3 Average 4 Count 5 Count IF b. Lengkapi table dibawah ini No Nama Januari Februari Maret Jumlah Rata- rata 1 Buku 4000 3750 3500 2 Bollpin 1000 1200 1100 3 Pensil 550 600 600 4 penghapus 550 400 350 Max Min  Jawaban soal  Bobot soal Soal a = 20 Soal b = 30 85 Nilai akhir = = 10 86 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL STAD TAHUN PELAJARAN 20132014 HARI TANGGAL : Rabu19 maret 2014 SEKOLAH : SMK Negeri 2 bantul MATA PELAJARAN : TIK KELAS SEMESTER : XI IPS 2 PERTEMUAN : 3tiga STANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan software pengolah angka spreadsheet KOMPETENSI DASAR : mengolah data menggunakan formula dan fungsi dengan varians teks, tabel, grafik dan gambar INDIKATOR : Dapat menggunakan fungsi Logika ALOKASI WAKTU : 2 x 45 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa diharapkan dapat mengetahui tentang macam-macam fungsi Logika 2. Siswa diharapkan dapat menyebutkan fungsi-fungsi logika 3. Siswa diharapkan dapat menggunakan fungsi logika

B. Materi Ajar

Pembelajaran menggunakan fungsi logika seperti if tunggal dan bertingkat, AND dan OR.

C. Metode Pembelajaran

1. Pendekatan

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

The Effectiveness Of Using Student Teams-Achievement Divisions (STAD) Techniques in Teaching Reading

1 16 116

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

The Effectiveness Of Using The Student Teams Achievement Divisions (STAD) Technique Towards Students’ Understanding Of The Simple Past Tense (A Quasi-Experimental Study at the Eighth Grade Students of SMP Trimulia, Jakarta Selatan)

1 8 117

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe (Student Team Achievement Divisions) STAD Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SD

1 6 165

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Peningkatan hasil belajar PKN siswa kelas IV MI Attaqwa Bekasi Utara melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions)

0 5 152

MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) DITINJAU DARI KECERDASANINTERPERSONALSISWA

0 58 270

Pengelolaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pengelolaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Team-Achievement Divisions)Pada Kelas VI SD Negeri 01 Tanjungsari Kabupaten Pemalang.

0 2 13