JURNAL BELAJAR 2

JURNAL BELAJAR

1. IDENTITAS DIRI
Nama
: Dana Tri Prihatin
NIM

: 201310070311163 Mata Kuliah

Mata Kuliah: Belajar dan Pembelajaran
Dosen

: Husamah, S. Pd

Kelas

: II- D

Pertemuan

: I (21 Maret 2014 )


Topik :
2. Refleksi Diri :
Pada diskusi kali ini kelompok yang presentasi adalah kelompok X yang
membahas tentang Model-Model Pembelajaran Terkini Yang Mendukung Outdoor
Learning. Pada diskusi kali ini audiens juga semakin aktif dalam memberikan
tanggapan.
Pada pembelajaran kali in juga saya lebih memahami tentang outdoor
learning. Outdoor learning bukan hannya model pembelajaran tapi outdoor learning
adalah model pembelajaran yang didalamya terdapat teknik-teknik pembelajaran agar
peserta didik lebih mudah memahami mater. Pada penerapan outdoor learning tidak
mudah dilakukan karena Pendidik harus mengerti betul bagaimana cara menerapan
model pembelajaran yang disesuaikan dengan materi yang akan disamaikan. Kalau
pendidik bisa menerapkan outdoor learning saya yakin outdoor learning bisa menjadi
model pembelajaran yang jitu untuk peserta didik lebih mudah memahami materi
yang pendidik sampaikan.

Tujuan dari pembelajaran outdoor learnig sangat bermanfaat bagi pendidik
karena jika kita bisa menerapkan outdoor learning dengan baik di materi yang
memang berhubungan dengan lingkungan maka kita lebih mudah menyampaikan

materi dan peserta didik juga mudah menerima materi yang kita beri karena memang
yang kita bicarakan adalah hal nyata yang dilihat oleh peserta didik kita sehari-hari.
Tapi memang dalam mengaplikasikan outdoor learning di butuhkan kreatifitas
seorang guru bagaimana menngelola outdoor learning dengan baik .