PT GOLDEN EAGLE ENERGY Tbk DAN ENTITAS ANAK
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN
31 MARET 2017 DAN 31 DESEMBER 2016 DAN UNTUK PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR PADA
TANGGAL 31 MARET 2017 DAN 31 MARET 2016 – Lanjutan
PT GOLDEN EAGLE ENERGY Tbk AND ITS SUBSIDIARIES
NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS
MARCH 31, 2017 AND DECEMBER 31, 2016 AND FOR THE THREE MONTHS PERIODS ENDED
MARCH 31, 2017 AND MARCH 31, 2016 – Continued
- 46 - 14. KAS
DIBATASI PENGGUNAANNYA 14.
RESTRICTED CASH
Kas dibatasi penggunaannya merupakan rekening giro pada PT Bank Negara Indonesia
1946 Persero Tbk sebagai jaminan reklamasi dan penutupan tambang Catatan 31c.
Restricted cash represents deposit account in PT Bank Negara Indonesia 1946 Persero Tbk
used as a reclamation and mine closure guarantee Note 31c.
15. ASET LAIN-LAIN
15. OTHER ASSETS
31 Maret 31 Desember
March 31, 2017 December 31, 2016
Rp Rp
Hak Operasional 12.500.000.000
12.500.000.000 Operating Right
Dikurangi; Less;
Amortisasi hak operasional Amortization of operating right
Catatan 27 2.536.231.884
1.992.753.623 Note 27
Bersih 9.963.768.116
10.507.246.377 Net
Lain-lain 642.791.514
527.141.516 Others
Jumlah 10.606.559.630
11.034.387.893 Total
Hak operasional merupakan hak pengoperasian pelabuhan yang diperoleh PBK pada tahun 2015
sampai dengan tahun 2021, yang di amortisasi sejak dimulainya operasi pada periode Februari
2016. Operating right represents port operational right
obtained by PBK in 2015 until 2021, for which amortization is charged starting February 2016 at
the commencement of its operation.
16. UTANG LAIN-LAIN KEPADA PIHAK KETIGA 16.
OTHER ACCOUNTS PAYABLE TO THIRD PARTIES
31 Maret 31 Desember
March 31, 2017 December 31, 2016
Rp Rp
Rupiah Rupiah
Teddy Setiaw an 1.977.000.000
1.977.000.000 Teddy Setiaw an
PT Batubara Mandiri 182.651.654
182.651.654 PT Batubara Mandiri
Lain - lain 202.684.848
300.240.207 Others
Sub jumlah 2.362.336.502
2.459.891.861 Sub total
Dolar Amerika Serikat U.S. Dollar
Teddy Setiaw an 26.375.580.000
26.603.280.000 Teddy Setiaw an
Jumlah 28.737.916.502
29.063.171.861 Total
Teddy Setiawan TS dan PT Batubara Mandiri PTBM merupakan pemegang saham
nonpengendali TRA dan PBK. Utang kepada TS dan PTBM merupakan pinjaman yang diterima
untuk pengembangan TRA dan PBK. Teddy Setiawan TS and PT Batubata Mandiri
PTBM are non-controlling shareholder of TRA and PBK. Payable to TS and PTBM represents
loan received for the development of TRA and PBK.
Utang lain-lain kepada pihak ketiga tidak dikenakan bunga, tanpa jaminan dan dapat
ditagih sewaktu-waktu. The other accounts payable to third parties are
not subject to interest, have no collateral and are payable on demand.
17. UTANG PAJAK 17.
TAXES PAYABLE
PT GOLDEN EAGLE ENERGY Tbk DAN ENTITAS ANAK
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN
31 MARET 2017 DAN 31 DESEMBER 2016 DAN UNTUK PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR PADA
TANGGAL 31 MARET 2017 DAN 31 MARET 2016 – Lanjutan
PT GOLDEN EAGLE ENERGY Tbk AND ITS SUBSIDIARIES
NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS
MARCH 31, 2017 AND DECEMBER 31, 2016 AND FOR THE THREE MONTHS PERIODS ENDED
MARCH 31, 2017 AND MARCH 31, 2016 – Continued
- 47 -
31 Maret 31 Desember
March 31, 2017 December 31, 2016
Rp Rp
Pajak penghasilan Income taxes
Pasal 21 137.117.386
182.424.730 Article 21
Pasal 23 dan 42 5.877.597
22.835.595 Article 23 and 42
Jumlah 142.994.983
205.260.325 Total
18. BIAYA MASIH HARUS DIBAYAR 18.
ACCRUED EXPENSES
31 Maret 31 Desember
March 31, 2017 December 31, 2016
Rp Rp
Pemasok 3.148.404.129 4.746.612.037
Supplier Bunga Catatan 20
1.246.740.059 461.912.405
Interest Note 20 Lain-lain
22.445.431 289.182.235
Others Jumlah
4.417.589.619 5.497.706.677
Total
19. PENDAPATAN DITERIMA
DIMUKA 19. UNEARNED
REVENUE
Pada tanggal 31 Maret 2017, Grup mempunyai transaksi pendapatan diterima dimuka dari pihak
ketiga terkait dengan penjualan batubara. As of March 31, 2017, the Group has unearned
revenue from third parties for sales of coal.
20. UTANG BANK 20.
BANK LOANS
31 Maret 31 Desember
March 31, 2017 December 31, 2016
Rp Rp
Term loan 175.037.462.388
176.573.452.121 Term loan
Revolving loan 47.219.094.257
40.127.057.513 Revolving loan
Biaya transaksi belum diamortisasi 4.220.840.030
4.329.658.420 Unamortized transaction cost
Jumlah 218.035.716.615
212.370.851.214 Total
Bagian yang jatuh tempo dalam satu tahun
50.346.973.320 41.489.547.696
Current maturity Utang bank - setelah dikurangi bagian
yang jatuh tempo dalam satu tahun 167.688.743.295
170.881.303.518 Bank loan - net of current maturity
Pada tanggal 8 Maret 2013, TRA mengikatkan diri dalam perjanjian fasilitas kredit dengan PT Bank
Permata Tbk Catatan 31d. On March 8, 2013 TRA entered into a credit
facility agreement with PT Bank Permata Tbk Note 31d.
Bunga atas utang bank dicatat sebagai bagian dari beban eksplorasi dan pengembangan
ditangguhkan dan beban keuangan sebagai berikut:
Interests from bank loans were recorded as part of deferred exploration and development
expenses dan finance cost, are as follows: