Saldo kas yang ada di tangan harus dilindungi dari kemungkinan

bukti kas dalam mengotorisasi jurnal pengeluaran kas yang telah dicatat agar terciptanya sistem pengendalian intern kas yang baik.

4.3.3.5 Saldo kas yang ada di tangan harus dilindungi dari kemungkinan

pencurian Tabel 4.40 Dalam menciptakan pengendalian intern kas yang baik bagi perusahaan, saldo kas yang ada di tangan telah dilindungi dari kemungkinan pencurian Alternatif Jawaban Bobot frek. Skor Skor Sangat Setuju 5 0,00 Setuju 4 6 42,86 24 Kurang Setuju 3 6 42,86 18 65,71 Tidak Setuju 2 2 14,29 4 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Jumlah 14 100 46 Dalam penelitian ini, mayoritas responden kurang setuju bahwa dalam menciptakan pengendalian intern kas yang baik bagi perusahaan, saldo kas yang ada di tangan telah dilindungi dari kemungkinan pencurian. Namun banyak juga responden setuju dengan pernyataan tersebut. Persentase skor tanggapan responden sebesar 65,71 termasuk dalam kategori cukup, mencerminkan bahwa dalam menciptakan pengendalian intern kas yang baik bagi PT.INTI Persero, saldo kas yang ada di tangan cukup dilindungi dari kemungkinan pencurian. Tabel 4.41 Dalam menciptakan pengendalian intern kas yang baik, perusahaan memberikan sanksi hukum terhadap pihak yang melakukan penyimpangan terhadap saldo kas Alternatif Jawaban Bobot frek. Skor Skor Sangat Setuju 5 0,00 Setuju 4 5 35,71 20 Alternatif Jawaban Bobot frek. Skor Skor Kurang Setuju 3 9 64,29 27 67,14 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Jumlah 14 100 47 Pada tabel 4.41, mayoritas responden kurang setuju bahwa dalam menciptakan pengendalian intern kas yang baik, perusahaan telah memberikan sanksi hukum terhadap pihak yang melakukan penyimpangan terhadap saldo kas. Namun banyak juga responden setuju dengan pernyataan tersebut. Persentase skor tanggapan responden sebesar 67,14 termasuk dalam kategori cukup, mencerminkan bahwa dalam menciptakan pengendalian intern kas yang baik bagi PT.INTI Persero, perusahaan telah memberikan sanksi hukum terhadap pihak yang melakukan penyimpangan terhadap saldo kas.

4.3.3.6 Secara periodik diadakan pencocokan jumlah fisik kas yang ada di