Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

lempar lembing pada siswa. Dengan menggunakan metode visualisasi diharapkan dapat memberikan kontribusi yang cukup tinggi untuk dapat meningkatkan keterampilan gerak dasar lempar lembing siswa kelas 5 SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu tahun pelajaran 20112012 dan diharapkan dapat memperbaiki kualitas keterampilan gerak dasar lempar lembing siswa tersebut sejak dini. Bertitik tolak dari latar belakang masalah tersebut, penulis akan melakukan penelitian yang berjudul “Melalui Metode Visualisasi Untuk Peningkatkan Kemampuan Gerak Dasar Lempar Lembing Pada Siswa Kelas 5 SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupatan Way Kanan Tahun Pelajaran 20112012 ”.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah, maka penulis mengidentifikasikan masalah yang ada sebagai berikut : 1. Kurangnya kemampuan siswa dalam melaksanakan rangkaian gerak dasar lempar lembing secara keseluruhan terutama pada tahap awalan, pelepasan lembing dan gerakan lanjutan di SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan. 2. Rendahnya hasil belajar keterampilan gerak dasar lempar lembing di SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan. 3. Kurang memadainya sarana dan prasarana lempar lembing di sekolah di SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan.

C. Batasan Masalah

Dalam penelitian ini penulis berfokus pada Peningkatan Gerak Dasar Lempar Lembing Dengan Menggunakan Metode Visualisasi Pada Siswa Kelas 5 SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan Tahun Ajaran 2011-2012.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang, identifikasi dan batasan masalah, maka penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut : “Apakah dengan menggunakan metode visualisasi dapat meningkatkan hasil belajar keterampilan gerak dasar lempar lembing pada siswa kelas 5 SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan Tahun Pelajaran 20112012”.

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan yang dikemukakan di atas, maka penelitian ini bertujuan : “Untuk meningkatkan gerak dasar lempar lembing dengan menggunakan Metode Visualisasi pada siswa kelas 5 SD Negeri Taman Asri Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan”.

F. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi : 1. Bagi peneliti Peneliti mendapatkan data secara empiris mengenai metode yang dapat digunakan dalam pembelajaran lempar lembing. 2. Bagi guru Guru mendapatkan bahan pemikiran dalam memilih metode dalam pembelajaran lempar lembing. 3. Bagi siswa Meningkatkan dan memperbaiki gerak dasar lempar lembing pada siswa. 4. Sekolah Sebagai bahan referensi bagi pembina sekolah mengenai penggunaan metode Visualisasi pada pembelajaran gerak dasar lempar lembing.

II. KAJIAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI METODE INQUIRY PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS V SD NEGERI 1 BHAKTI NEGARA WAY KANAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 23 54

PENINGKATAN GERAK DASAR SMASH DALAM PERMAINAN BULU TANGKIS MELALUI MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS VI (ENAM) SD NEGERI 2 JATIAGUNG KECAMATAN AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 17 53

PENINGKATAN GERAK DASAR LEMPAR BOLA MENDATAR DALAM BERMAIN KASTI MELALUI MODIFIKASI ALAT BANTU PADA SISWA KELAS IV SDN 2 KEDIRI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 49

PENINGKATAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR LEMPAR BOLA MELAMBUNG PADA NOMOR KASTI MELALUI MODIFIKASI ALAT BANTU PADA SISWA KELAS IV SDN 2 BLITAREJO KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN AJARAN 2011/2012

0 11 50

MELALUI METODE VISUALISASI UNTUK MENINGKATKAN GERAK DASAR RENANG GAYA BEBAS PADA SISWA KELAS 5 SD NEGERI 2 WAYHALOM KECAMATAN GUNUNG ALIP KABUPATEN TANGGAMUS TAHUN 2011 / 2012

0 9 51

MELALUI METODE VISUALISASI UNTUK PENINGKATAN GERAK DASAR LEMPAR LEMBING PADA SISWA KELAS 5 SD NEGERI TAMAN ASRI KECAMATAN BARADATU KABUPATEN WAY KANAN TAHUN 2011 / 2012

0 7 46

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARN TEMATIK PADA SISWA KELAS II DI SD NEGERI 1 BHAKTI NEGARA KABUPATEN WAY KANAN

0 5 54

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 YOGYAKARTA KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN AJARAN 2012 / 2013

0 2 57

UPAYA MENINGKATKAN GERAK DASAR LONCAT HARIMAU MELALUI METODE VISUALISASIPADA SISWA KELAS 5 SD NEGERI 1 SINAR JAWA AIR NANINGAN KABUPATEN TANGGAMUS

1 28 30

MELALUI MODIFIKASI ALAT PEMBELAJARAN DAPAT MENINGKATKAN GERAK DASAR LEMPAR LEMBING PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI 1 SIDODADI ASRI KECAMATAN JATI AGUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 12 47