Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

184

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Setelah melakukan penelitian dan menganalisa, maka penulis dapat menarik kesimpulan tentang penerapan pengembangan Sistem Multi Level Marketing PotensiPlus berbasis web, adalah sebagai berikut : 1. Perhitungan bonus royalti dan proses bonus mingguan menjadi lebih stabil 2. Anggota dapat lebih mudah melihat jaringannya secara visual seperti tampilan struktur organisasi di website 3. Mempercepat dan mempermudah kinerja admin PotensiPlus dalam menangani data-data anggota di website 4. Sistem pendaftaran via SMS menjadi realtime. Maka ketika seorang calon anggota mendaftar dan mendapat info id user, anggota tersebut dapat langsung login ke website 5. Dengan menggunakan sistem PotensiPlus yang telah di kembangkan, sistem PotensiPlus menjadi lebih efisien dan bekerja secara optimal, adapun penambahan fiturnya adalah sebagai berikut : a. Memberikan alternatif pendaftaran anggota yaitu melalui web Jadi ketika SMS Gateway sedang bermasalah, calon member masih bisa mendaftar melalui website 185 b. Mempermudah anggota untuk mengisi titik-titik yang masih kosong pada jaringannya dengan adanya informasi titik yang masih kosong untuk membentuk full matrix. Informasi yang disajikan dalam bentuk tabel untuk memberikan gambaran tentang titik-titik yang dapat membentuk full matrix c. Mempermudah anggota untuk mengetahui nilai bonus yang dimiliki melalui SMS d. Sistem yang responsif memberikan informasi berupa tampilan form di layar monitor ketika ada anggota baru.

5.2 Saran

Agar program ini dapat digunakan lebih optimal maka saran dari penulis adalah : 1. Harus adanya pemeliharan terhadap sistem yang telah dibuat agar sistem tetap terjaga dengan baik. 2. Kartu aktivasi di cetak sesuai dengan jumlah member yang telah mendaftar, jadi dalam kartu aktivasi sudah terdapat ID Sponsor dan ID Upline agar mempermudah calon anggota untuk bergabung. Ketika seorang member baru mendaftar, maka 5 kartu aktivasi akan dibuat dengan informasi ID Sponsor dan ID Upline. ID Sponsor dapat ditentukan ketika akan digenerate, sedangkan ID Upline akan dicetak sesuai dengan ID Member yang baru mendaftar tersebut. 186 DAFTAR PUSTAKA 1. Bernaridho I. Hutabarat, M.Sc.,OCP 2004, Pengelolaan Basisdata, Penerbit Andi, Yogyakarta, 187 – 188, 205-207. 2. Didik Dwi Prasetyo 2004, Solusi Pemograman Berbasis Web Menggunakan PHP 5, Penerbit Elex Media Komputindo, Jakarta, 30-33, 43- 59. 3. Didik Dwi Prasetyo 2005, Solusi Menjadi Web Master melalui Manajamen Web dengan PHP, Penerbit Elex Media Komputindo, Jakarta, 1-73, 140-163. 4. Eko Indriyawan 2006, Membangun Sistem Database MLM, Penerbit Andi, Yogyakarta, 1-6. 5. Madcoms 2006, Pemograman Borland Delphi 7 Lengkap dengan Contoh Aplikasi, Penerbit Madcoms, Jakarta. 6. Benny Santoso 2006, All About MLM Memahami lebih jauh MLM dan Pernak Perniknya, Penerbit Andi, Yogyakarta. 7. http:erihadiyana.wordpress.com20081103jenis-jenis-pemodelan- pengembangan-sistem 8. http:pustaka- kita.comindex.php?option=com_contentview=articleid=57:sms- gateway-sesi1catid=34:tutorial-delphiItemid=11 9. http:pustaka- kita.comindex.php?option=com_contentview=articleid=57:sms- gateway-sesi2catid=34:tutorial-delphiItemid=11 187 10. http:pustaka- kita.comindex.php?option=com_contentview=articleid=60:sms- gateway-sesi3catid=34:tutorial-delphiItemid=11 11. http:pustaka- kita.comindex.php?option=com_contentview=articleid=57:sms- gateway-sesi4catid=34:tutorial-delphiItemid=11 12. http:pustaka- kita.comindex.php?option=com_contentview=articleid=57:sms- gateway-sesi5catid=34:tutorial-delphiItemid=11 13. http:www.belajarfinansial.comNetwork-MarketingNetwork- Marketingbisnis-multi-level-marketing-mlm.html 14. http:www.xampp.org 1 Curriculum Vitae Data Pribadi Nama : Freddy Munandar NIM : 10104886 Tempat, Tgl. Lahir : Sumedang, 13 Juni 1986 Kewarganegaraan : Indonesia Jenis Kelamin : Laki-laki Status : Belum Menikah Agama : Islam Alamat Rumah : Komplek Taman Kopo Indah Blok 0 – 188 , Bandung 40226 E-mail : fredhopelanegmail.com Hobby : Music Producer Pendidikan Formal Waktu Pendidikan 2004 – 2010 Universitas Komputer Indonesia Fakultas Teknik Ilmu Komputer Jurusan Teknik Informatika Jenjang Studi S1 2001 – 2004 SMUN 17 Bandung 1998 – 2001 SMPN 39 Bandung 1992 – 1998 SDN Mohammad Toha Bandung Pengalaman Bekerja Waktu Keterangan Tempat Januari 2009 - Sekarang Programmer Freelance CV. Mughni Arta Jl.Kebon Kopi No.101 Cimahi, Jawa Barat February - Desember 2009 Programmer Freelance Home Office February - Desember 2007 Membantu pembangunan web http:www.mindlabel.com Tahap 2 New Concept Mindlabel Home Office January 2007 Perancangan jaringan LAN menggunakan kabel UTP dan SWITCH Andhika Home Desember 2006 Membantu pembangunan web http:www.mindlabel.com Mindlabel Home Office Jl.bougenville 4 no.02 Bandung Keahlian Khusus Desember 2009 Kategori Spesialisasi Level Operating system Office : Linux MS Windows 98,Xp MS Office Application Ms Word Ms Excel Ms Power Point Pemula Mahir Mahir Menengah Menengah Programming Language : C Visual Basic 6 VB.Net Borland Delphi 7 Java Menengah Menengah Menengah Menengah Pemula Web Programming : PHP CSS Javascript JQuery Framework PHP CodeIgniter Menengah Menengah Menengah Menengah Database Management System : MySQL MS Access SQL Server Oracle Menengah Menengah Menengah Pemula Design Tools : Macromedia Dreamweaver Adobe Photoshop Macromedia Flash Menengah Pemula Pemula Markup Language : HTML XHTML XML Mahir Pemula Browsing : Internet Explorer Mozilla Firefox Menengah Mahir Sound Producer Editing : Cool Edit Pro Fruity Loop Studio Menengah Mahir Hardware : Merakit Komputer Instalasi Merakit jaringan komputer – Local Area Network Menengah Pemula 1 PENGEMBANGAN SISTEM MULTI LEVEL MARKETING POTENSIPLUS BERBASIS WEB PADA CV. MUGHNI ARTA Freddy Munandar Universitas Komputer Indonesia Jl. Dipatiukur 114 Telp. 022 2506553, 2508412 Bandung 40132 Email : fredhopelanegmail.com ABSTRAK Sistem multi level marketing MLM berbasis web di potensiplus.com merupakan sistem MLM yang telah berjalan terhitung dari bulan april 2009. Dalam perjalanannya ditemukan beberapa kendala yaitu proses perhitungan bonus yang belum stabil, tidak ada visualisasi jaringan seperti struktur organisasi, kemudian proses pendaftaran via SMS belum realtime. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka sistem ini perlu dikembangkan untuk mengoptimalkan sistem kinerja di perusahaan tersebut sehingga permasalahan yang ada dapat diatasi. Adapun beberapa penambahan fitur seperti pendaftaran via web, pengecekan bonus via SMS. Dengan adanya perbaikan dan pengembangan sistem, maka diharapkan dapat meningkatkan keefisienan kinerja sistem MLM potensiplus. Dalam implementasi sistem MLM potensiplus ini, penulis menggunakan bahasa pemograman PHP dan menggunakan database MySQL . Pengujian yang digunakan untuk menguji sistem adalah metode pengujian black box. Berdasarkan hasil pengujian alpha dengan kasus sample uji yang telah dilakukan memberikan kesimpulan bahwa pada proses perhitungan bonus sudah berjalan dengan baik karena secara fungsional sistem sudah dapat menghasilkan output yang diharapkan. Tetapi tidak dipungkiri bahwa sistem MLM potensiplus masih harus banyak dikembangkan agar menjadi sistem yang lebih stabil agar anggota atau konsumen dapat menikmati berbisnis pada sistem MLM potensiplus. Dari pengujian beta yang telah dilakukan yaitu dengan pengujian perhitungan pilihan kategori jawaban dari kuesioner yang telah dibagikan di lapangan didapat kesimpulan bahwa pengembangan sistem MLM potensiplus memberikan kemudahan kepada anggotanya untuk mengembangkan dan memonitor jaringannya. Kata Kunci : multi level marketing, website, potensiplus, MLM.

1. PENDAHULUAN