Pedoman Teknis Pelaksanaan Kegiatan Kapas Tahun 2014
8
Pemberdayaan Petani
Kapas, Persiapan,
Pengawalan, dan monev. 3.
Pengadaan pupuk, dan obat-obatan dilakukan melalui proses pengadaan barang dan jasa
dengan mengacu pada peraturan perundangan yang berlaku.
B. Spesifikasi Teknis
1. Penanaman Kapas
a. Lokasi
Spesifikasi teknis untuk lokasi dilihat dari kesesuaian lahan dan iklim yang dibutuhkan
untuk penanaman kapas.
Ketepatan pemilihan
lokasi dengan
memperhatikan iklim, ketinggian tempat, intensitas cahaya matahari, suhu, curah hujan
dan kelembaban
udara, jenis
tanah, kesuburan, tekstur, kedalaman permukaan air
tanah, pH serta sifat kimia tanah sangat diperlukan karena hal tersebut mempengaruhi
pertumbuhan dan kualitas hasil tanaman kapas.
b. Petani Sasaran
1 Petani sasaran adalah petani pemilik lahan
yang dibuktikan dengan surat keterangan tanah sertifikatletter Cgirik, dll, umur
Pedoman Teknis Pelaksanaan Kegiatan Kapas Tahun 2014
9
minimal 17 tahun atau sudah berkeluarga, berdomisili di lokasi pengembangan.
2 Petani peserta tergabung dalam kelompok
tani dan mau mengikuti aturan yang ditetapkan Pedoman TeknisJuklakJuknis,
serta bersedia
mengikuti petunjuk
bimbingan dan ketentuan teknis dari petugas teknis lapanganpendamping.
3 Petani peserta penanaman kapas dipilih
dari petani yang berkemampuan dan mau meningkatkan produktivitas kapas melalui
usaha budidaya yang baik dan benar di atas sebidang lahan yang diusahakan
sendiri
dan melaksanakannya
secara berkelompok
serta mau
memelihara tanamannya
dengan bersedia
melaksanakan budidaya kapas melalui penerapan teknis budidaya yang baik dan
benar.
4 Penetapan petanikelompok tani terpilih
oleh KPA Satker Dinas ProvinsiKabupaten berdasarkan atas rekomendasi dari tim
verifikator calon petani dan calon lahan harus diverifikasi terlebih dahulu oleh tim
verifikator demikian juga bila terjadi perubahan
c. Benih Kapas
1 Benih
kapas yang
digunakan untuk
kegiatan penanaman tanaman kapas MT.
Pedoman Teknis Pelaksanaan Kegiatan Kapas Tahun 2014
10
2014 adalah benih kapas unggul dengan varietas KanesiaKarisma.
2 Bantuan benih kapas yang diberikan
kepada petani per hektar sebesar 7 kg untuk benih varietas KanesiaKarisma.
Pemakaian benih disesuaikan dengan jenis benih dan kondisi lahan.
3 Kemurnian benih 98 dengan daya
kecambah minimal 80. 4
Penyiapan lahan, persyaratan tumbuh, penanaman, pola tanam, pemeliharaan,
pengendalian HPT,
dan pemanenan
dilakukan sesuai
dengan pedoman
budidaya tanaman kapas yang ada.
Pedoman Teknis Pelaksanaan Kegiatan Kapas Tahun 2014
11
III. PELAKSANAAN KEGIATAN
A. Ruang Lingkup