Data Umum 1. Sejarah HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

49 pengetahuan tentang karir, sedangkan untuk variabel terikatnya yaitu kesiapan kerja. Pada penelitian ini menggunakan 150 responden, data yang diperoleh yaitu dengan menggunakan angket pada variabel kesiapan kerja Y berjumlah 25 butir pernyataan, pada variabel kegiatan prakerin X 1 berjumlah 26 butir pernyataan, dan pengetahuan tentang karir X 2 berjumlah 24 butir pernyataan. Langkah-langkah dalam menentukan jumlah kelas interval hendaknya ditentukan sedemikian rupa sehingga semua data yang diperoleh dapat masuk seluruhnya. Adapun pedoman yang diberikan oleh H. A Sturges dalam menetapkan jumlah kelas interval yang kemudian disebut dengan rumus Sturges Nugroho Boedijoewono, 2007: 42-43 yaitu : K = 1 + 3,3 log n Keterangan K : Jumlah Kelas Interval n : Jumlah Data Observasi 3,3 : Bilangan Konstan Penentuan interval kelas dilakukan dengan rumus: �� = ����� � Keterangan: ci : interval kelas range : selisih data terbesar dan terkecil K : jumlah kelas interval 50 a. Sebaran distribusi frekuensi variabel kesiapan kerja Data skor hasil penelitian variabel kesiapan kerja di SMK N 2 Yogyakarta kelas XII menunjukan bahwa skor tertinggi yang dicapai sebesar 100 dari skor tertinggi yang mungkin dicapai sebesar 100 dan skor terendah yang dicapai sebesar 63 dari skor terendah yang mungkin dicapai sebesar 25. Tabel 11. Sebaran frekuensi variabel kesiapan kerja Interval Kelas F X f fknaik 62-66 3 64,5 2,00 100,00 67-71 20 69,5 13,33 98,00 72-76 41 74,5 27,33 84,67 77-81 35 79,5 23,33 57,33 82-86 23 84,5 15,33 34,00 87-91 18 89,5 12,00 18,67 92-96 8 94,5 5,33 6,67 97-101 2 99,5 1,33 1,33 total 150 100 Dari tabel. 11 distribusi frekuensi variabel kesiapan kerja tersebut dapat digambarkan dalam bentuk histogram sebagai berikut : Gambar. 3 Histogram distribusi frekuensi variabel kesiapan kerja 5 10 15 20 25 30 35 40 45 64.5 69.5 74.5 79.5 84.5 89.5 94.5 99.5 51 b. Sebaran distribusi frekuensi variabel kegiatan prakerin Data skor hasil penelitian variabel kegiatan prakerin di SMK N 2 Yogyakarta kelas XII menunjukan bahwa skor tertinggi yang dicapai sebesar 104 dari skor tertinggi yang mungkin dicapai sebesar 100 dan skor terendah yang dicapai sebesar 63 dari skor terendah yang mungkin dicapai sebesar 25. Tabel. 12 Sebaran frekuensi variabel kegiatan praktik kerja industri Interval Kelas F X f fknaik 66-70 1 68,5 0,67 100,00 71-75 8 73,5 5,33 99,33 76-80 35 78,5 23,33 94,00 81-85 30 83,5 20,00 70,67 86-90 40 88,5 26,67 50,67 91-95 22 93,5 14,67 24,00 96-100 12 98,5 8,00 9,33 101-105 2 103,5 1,33 1,33 total 150 100 Dari tabel. 12 distribusi frekuensi variabel kegiatan prakerin tersebut dapat digambarkan dalam bentuk histogram sebagai berikut : Gambar. 4 Histogram distribusi frekuensi variabel kegiatan prakerin 5 10 15 20 25 30 35 40 45 68.5 73.5 78.5 83.5 88.5 93.5 98.5 103.5

Dokumen yang terkait

PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN SIKAP KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PEMASARAN DI SMK PALEBON SEMARANG

0 37 165

PENGARUH PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DAN MINAT KERJA TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI 1 PURBALINGGA TAHUN AJARAN

49 202 133

PENGARUH PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII SMK SWASTA RAKSANA 2 MEDAN TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 4 26

PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) TERHADAP KESIAPAN MENGHADAPI DUNIA KERJA PADA SISWA KELAS XII AKUNTANSI SMK NEGERI 2 TEGAL TAHUN 2008/2009.

1 3 87

(ABSTRAK) PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) TERHADAP KESIAPAN MENGHADAPI DUNIA KERJA PADA SISWA KELAS XII AKUNTANSI SMK NEGERI 2 TEGAL TAHUN 2008/2009.

0 0 2

PERANAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN BIMBINGAN KARIR TEHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PAKET KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 0 139

PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN PENGETAHUAN K3 TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII SMK PIRI 1 YOGYAKARTA.

0 1 85

PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN UNTUK MEMASUKI DUNIA KERJA SISWA KELAS XII PROGAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

0 0 139

HUBUNGAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DAN BIMBINGAN KARIR DENGAN KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII JURUSAN BANGUNAN DI SMK NEGERI 2 PENGASIH.

1 2 97

PERANAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN BIMBINGAN KARIR TEHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PAKET KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 0 139