Pemanfaatan Pelayanan Tes Inspeksi Visual Asetat IVA Hubungan Tingkat Pengetahuan tentang Kanker Serviks dengan

commit to user Tabel 4.5 Tabulasi Silang antara Tingkat Pengetahuan tentang Kanker Serviks dengan Tingkat Pendidikan Tingkat Pengetahuan Tingkat Pendidikan Total SD- SMP SMA PT Sedang Frekuensi 21 32 2 55 Persentase 38,2 58,2 3,6 100 Tinggi Frekuensi 16 14 5 35 Persentase 45,7 40 14,3 100 Total Frekuensi 37 46 7 90 Persentase 41,1 51,1 7,8 100 Pada tabel 4.5 dapat dilihat bahwa jumlah responden dengan tingkat pengetahuan tinggi yang memiliki pendidikan terakhir SD-SMP adalah 16 orang 45,7, yang memiliki pendidikan terakhir SMA sebanyak 14 orang 40 dan selebihnya sebanyak 5 orang 14,3 memiliki pendidikan terakhir Perguruan Tinggi. Responden yang memiliki tingkat pengetahuan sedang mayoritas memiliki pendidikan terakhir SMA yaitu sebanyak 32 orang 58,2, yang memiliki pendidikan terakhir SD-SMP sebanyak 21 orang 38,2, sedangkan yang memiliki pendidikan terakhir Perguruan Tinggi hanya sebanyak 2 orang 3.6.

D. Pemanfaatan Pelayanan Tes Inspeksi Visual Asetat IVA

Data mengenai distribusi responden berdasarkan pemanfaatan pelayanan Tes IVA disajikan dalam Tabel 4.6. commit to user Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pemanfaatan Pelayanan Tes Inspeksi Visual Asetat IVA Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA Frekuensi Persentase Tidak 56 62,2 Ya 34 37,8 Total 90 100,0 Tabel 4.6 memperlihatkan pembagian responden menurut pemanfaatan pelayanan tes IVA. Dapat dilihat bahwa 34 responden 37,8 memanfaatkan pelayanan tes IVA. Selebihnya yang tidak memanfaatkan pelayanan tes IVA ada sebanyak 56 responden 62,2. Hasil analisis pemanfaatan pelayanan tes IVA berdasarkan umur disajikan pada Tabel 4.7. Tabel 4.7 Tabulasi Silang antara Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA dengan Umur Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA Umur tahun Total 20 20-30 30-40 40 Tidak Frekuensi 3 19 28 6 56 Persentase 5,4 33,9 50 10,7 100 Ya Frekuensi 3 17 14 34 Persentase 8,8 50 41,2 100 Total Frekuensi 3 22 45 20 90 Persentase 3,3 24,4 50,0 22,2 100 Hasil analisis pemanfaatan pelayanan tes IVA berdasarkan tingkat pendidikan disajikan pada Tabel 4.8. commit to user Tabel 4.8 Tabulasi Silang antara Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA dengan Tingkat Pendidikan Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA Tingkat Pendidikan Total SD- SMP SMA PT Tidak Frekuensi 18 35 3 56 Persentase 32,1 62,5 5,4 100 Ya Frekuensi 19 11 4 34 Persentase 55,9 32,4 11,8 100 Total Frekuensi 37 46 7 90 Persentase 41,1 51,1 7,8 100

E. Hubungan Tingkat Pengetahuan tentang Kanker Serviks dengan

Pemanfaatan Pelayanan Tes Inspeksi Visual Asetat IVA Analisis bivariat dilakukan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara tingkat pengetahuan wanita Pasangan Usia Subur PUS dengan pemanfaatan pelayanan Tes IVA. Hasil analisis ditampilkan dalam Tabel 4.9. Tabel 4.9 Hubungan antara Tingkat Pengetahuan Wanita PUS tentang Kanker Serviks dengan Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA Tingkat Pengetahuan Pemanfaatan Pelayanan Tes IVA Uji Statistik Frekuensi Persentase χ 2 p Sedang n = 55 14 25,5 9,137 0,003 Tinggi n = 35 20 57,1 Pada Tabel 4.9 disajikan hasil-hasil analisis bivariat hubungan antara tingkat pengetahuan wanita PUS tentang kanker serviks dengan pemanfaatan pelayanan tes IVA. Diketahui bahwa dari 55 responden yang memiliki tingkat commit to user pengetahuan sedang, ada 14 responden 25,5 yang memanfaatkan pelayanan tes IVA. Adapun dari 35 responden yang memiliki tingkat pengetahuan tinggi, ada 20 responden 57,1 yang memanfaatkan pelayanan tersebut. Pengujian statistik menghasilkan nilai uji statistik χ 2 sebesar 9,137 dengan signifikansi p sebesar 0,003. Nilai p 0,1 berarti bahwa pada taraf kepercayaan 90 atau tingkat signifikansi 10 hubungan kedua variabel signifikan. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan wanita PUS tentang kanker serviks dengan pemanfaatan pelayanan tes IVA di Puskesmas Sangkrah, Surakarta. commit to user

BAB V PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU DETEKSI DINI KANKER SERVIKS PADA PASANGAN USIA SUBUR DI Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Perilaku Deteksi Dini Kanker Serviks Pada Pasangan Usia Subur Di Wilayah Kerja Puskesmas Sangkrah, Kelurahan Sangkra

0 0 15

PENDAHULUAN Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Perilaku Deteksi Dini Kanker Serviks Pada Pasangan Usia Subur Di Wilayah Kerja Puskesmas Sangkrah, Kelurahan Sangkrah, Kecamatan Pasar Kliwon, Surakarta.

0 1 6

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU DETEKSI DINI KANKER SERVIKS PADA PASANGAN USIA SUBUR DI Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Perilaku Deteksi Dini Kanker Serviks Pada Pasangan Usia Subur Di Wilayah Kerja Puskesmas Sangkrah, Kelurahan Sangkra

0 0 16

Pengetahuan Dan Motivasi Wanita Usia Subur Tentang Tes Inspeksi Visual Asam Asetat Di Propinsi Bali Indonesia.

0 0 20

Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Pemanfaatan Pemeriksaan Inspeksi Visual Asam Asetat Oleh Wanita Pasangan Usia Subur di Puskesmas Mengwi I.

3 33 45

JUDUL HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP WANITA USIA SUBUR (WUS) DENGAN PEMERIKSAAN INSPEKSI VISUAL ASAM ASETAT (IVA) DI PUSKESMAS BULELENG I.

0 4 10

PENGARUH PENYULUHAN KANKER SERVIKS TERHADAP MOTIVASI WANITA USIA SUBUR UNTUK PEMERIKSAAN TES INSPEKSI VISUAL ASAM ASETAT (IVA) DI PUSKESMAS MANTRIJERON YOGYAKARTA

0 0 12

HUBUNGAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR TENTANG KANKER SERVIKS DENGAN KEIKUTSERTAAN IVA TEST DI PUSKESMAS UMBULHARJO II YOGYAKARTA

0 0 11

ANALISIS KORELASI ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN SKRINING KANKER SERVIKS MENGGUNAKAN METODE INSPEKSI VISUAL DENGAN ASAM ASETAT (IVA) PADA WANITA PASANGAN USIA SUBUR (PUS) DENGAN PEMANFAATAN PELAYANAN SKRINING KANKER DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SIBELA KOTA SURA

0 0 10

1 GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG PENCEGAHAN DAN PENYEMBUHAN KANKER SERVIKS DENGAN PERILAKU DETEKSI DINI KANKER SERVIKS PADA WANITA PASANGAN USIA SUBUR SKRIPSI

0 0 20