Syekh Ahmad Yassin Abdel Aziz al-Rantissi

BAB II PEMBAHASAN

A. Organisasi Hamas

Organisasi Hamas didirikan pada tanggal 14 Desember 1987 yang diperakarsai oleh Syekh Muhammad Yassin kata Hamas sendiri merupakan suatu singakatan dari Harakat al-Muqawwamatul Islamiyyah yang secara hakikat dapat diartikan sebagai Gerakan Pertahanan Islam. Selain Syekh Muhammad Yassin berdirinya Organisasi Hamas ini juga diperarkasai oleh enam syuhada lainya yaitu : DR. Ibrahim al Bazuri, Muhammad Syam’ah perwakilan di kota Gaza, Abdul Fatah Dakhon Perwakilan Wilayah Tengah, DR. Abdul Aziz ar Rantisi Perwakilan Khan Yunus, Isa an Nasyar perwakilan kota Rafah, Shalah Syahadah Perwakilan Wilayah Utara. Selain untuk mendukung Palestina berdirinya Organisasi Hamas ini juga bertujuan untuk melakukan perlawanan terhadap kaum zionis yang sudah mulai melakukan eksistensinya di Palestina pada saat itu. Perlawanan Hamas pada zionis berupa jihad,serta penyebaran pamflet-pamflet anti zionis. Hal ini bertujuan agar menyadarkan masyarakat Palestina agar sadar akan pengaruh zionis disekitar mereka terutama di wilayah Gaza. muslimin. Berikut ialah beberapa pemikiran tokoh-tokoh yang meprakarasi berdiirnya Organisasi Hamas.

1. Syekh Ahmad Yassin

Syekh Ahmad Yassin merupakan seorang guru yang lahir pada tanggal 1 Januari 1929. Ia berpijak ke gerakan Ikhwanul Muslimin yang dipimpin oleh Hasan Al Bana pada 2 1928 di Mesir. Di Mesir.Selain itu Syekh Ahmad Yassin juga tercatat sebagai alumni Universitas Al-Azhar di Mesir. Menurut akta yang dicantumkan tedapat tulisan menegnai tujuan pendirian Organisasi Hamas didalam aktanya tertulis bahwa Negara Israel harus dilenyapkan dan harus digantikan oleh negara Islam. Selain itu Syekh Ahmad Yassin juga melakukan gerakan persenjataan kepada organisasi Hamas secara diam-diam. Hal ini terkuak pada akhir tahun 1987. Sebagai tokoh spiritual dan qiyadah dalam perjuangan, Syekh Ahmad Yassin banyak memberikan keteladanan bagi pengikutnya dan rakyat Palestina, juga bagi umat Islam yang rindu syahid di jalan Allah. Syekh Ahmad Yassin tewas dibunuh oleh Israel pada tanggal 22 Maret 2004. Dalam suatu khutbahnya, Syekh Ahmad Yassin pernah berkata: Umat ini tidak akan pernah memiliki kemuliaan dan meraih kemenangan kecuali dengan Islam. Tanpa Islam tidak pernah ada kemenangan. Kita selamanya akan selalu berada dalam kemunduran sampai ada sekelompok orang dari umat ini yang siap menerima panji kepemmpinan yang berpegang teguh kepada Islam, baik sebagai aturan, prilaku, pergerakan, pengetahuan, maupun jihad. Inilah satu-satunya jalan. Pilih Allah atau binasa Dan Allah tidak menjadikan pemberian bala-bantuan itu melainkan sebagai kabar gembira bagi kemenangan mu, dan agar tenteram hatimu karenanya. Dan kemenanganmu itu hanyalah dari Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.QS: Al- Imran3: 126.

2. Abdel Aziz al-Rantissi

Dr. Abdel Aziz al-Rantissi dilahirkan di Yubna pada tahun 1948 ia merupakan salah satu yang meperarkasai berdirinya organisasi Hamas dan ia juga merupakan komado pendiri militer islam di Palestina serta pimpinan Organisasi Hamas di Gaza. Seperti kebanyakan Anggota Hamas Rantissi juga merupakan salah satu orang yang paling menentang untuk brkompormi dengan Israel.Rantissi merupakan orang yang paling banyak berperan didalam melawan Israel sperti pada pada 28 Januari 1998 Rantissi 3 mengadakan pertemuan kngres dengan AS Smith dan Benjamin Netanyahu yang menjadi PM Israel pada saat itu serta mengumumkan emlalui reuters yang dikatakan hanya ada satu pilihan didepan orang-orang Palestina untuk kembali kepada perjuangan pemberontakan dan senjata kepada okupasi Israel. Pada 6 Juni 2003,Rantissi memutuskan untuk bernegoisasi dengan Perdana Menteri Palestina Mahmud Abbas yang dimana pada saat itu Mahmud Abbas memerintahkan untuk melakukan penghentian perlawanan senjata kepada Israel.Pada 26 Januari 2004,Rantissi menawarkan 10 tahun gencatan senjata sebagai penukar penarikan diri dengan penarikan negara. Ada beberapa rumor di dalam Hamas yang mengatakan hal itu,namun pada saat itu Rantissi mengumumkan bahwa pergerakan telah mengambil keputusan dari itu. Pada 27 Maret 2004, Rantissi memanggil 5.000 pendukung nya di Gaza dan mendeklarasikan bahwa Presiden Amerika Serikat pada saat itu George .W Bush sebagai musuh muslim. Dan Pada 17 April 2004, Rantissi dibunuh Oleh Angkatan Pertahanan Israel dengan ditembak pada saat ia berada didalam mobil.

3. Khaleed Meshal