PENDAHULUAN TINJAUAN PUSTAKA METODA PENELITIAN HASIL DAN PEMBAHASAN KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK i ABSTRACT ii KATA PENGANTAR iii RIWAYAT HIDUP iv DAFTAR ISI v DAFTAR TABEL vii DAFTAR GAMBAR viii DAFTAR LAMPIRAN ix

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang 1 1.2. Perumusan masalah 3 1.3. Pembatasan Masalah 3 1.4. Tujuan Penelitian 3 1.5. Manfaat Penelitian 3 1.6. Metodologi Penelitian 4 1.7. Lokasi Penelitian 4

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Kitin dan Kitosan 5 2.1.1. Sifat Kitosan dan Parameter yang Mempengaruhinya 8 2.2. Nano Kitosan 9 2.3. Gelasi Ionik 10 2.4. Tripolifosfat TPP 11 2.5. Surfaktan 12 Universitas Sumatera Utara 2.6. Sonikasi 12 2.7. Freeze-Drying 15 2.7.1. Proses Freeze-Drying 15 2.8. Fourier Transform Infra Red FTIR 16 2.9. Scanning Electron Microscopy SEM 18

BAB 3. METODA PENELITIAN

3.1. Bahan dan Alat 20 3.1.1. Peralatan 20 3.1.2. Bahan-Bahan 20 3.2. Prosedur Penelitian ............................................................................ 20 3.2.1. Pembuatan Nano Kitosan Cangkang Belangkas 20 3.2.2. Karakterisasi Nano Kitosan Cangkang Belangkas 21 3.3. Bagan Penelitian 22

BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1. Analisa Spektrum Infra Merah 23 4.1.1. Analisa Kualitatif 23 4.1.2. Analisa Kuantitatif 26 4.2. Analisa Scanning Electron Microscopy SEM 27

BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan 32 5.2. Saran 32 Daftar pustaka 33 LAMPIRAN Universitas Sumatera Utara DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 2.1. Karakterisasi Kitin Belangkas 5 2.2. Serapan FTIR Karakteristik untuk Kitin dan Kitosan 7 2.3. Karakterisasi Kitosan Belangkas 7 2.4 Spesifikasi Kitosan Niaga 8 4.1. Perbandingan Spektra FT-IR Nano Kitosan dengan Kitosan Standarnya 25 Universitas Sumatera Utara DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 2.1. Struktur Selulosa, Kitin, dan Kitosan 6 2.2. Larutan Kitosan dengan Gelasi Ionik menjadi Kitosan Nano 11 4.1. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 1 Jam Freeze-Drying 23 4.2. Foto SEM Nano Kitosan dengan Perbesaran 10000 Kali 28 Universitas Sumatera Utara DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman Lampiran 1. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 0 Jam Freeze-Drying 37 Lampiran 2. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 2 Jam Freeze-Drying 38 Lampiran 3. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 4 Jam Freeze-Drying 39 Lampiran 4. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 6 Jam Freeze-Drying 40 Lampiran 5. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 8 Jam Freeze-Drying 41 Lampiran 6. Spektrum Infra Merah Kitosan Nanopartikel dengan Perlakuan 10 Jam Freeze-Drying 42 Universitas Sumatera Utara PEMBUATAN EMULSI KITOSAN CANGKANG BELANGKAS MELALUI METODE GELASI IONIK TERHADAP KITOSAN NANO DENGAN MENGGUNAKAN FREEZE-DRYER ABSTRAK Pembuatan nano kitosan cangkang belangkas melalui proses gelasi ionik dapat dilakukan dengan mereaksikan kitosan, tripolifosfat TPP dan Tween 80, dengan menggunakan magnetik stirrer dan ultrasonik untuk mengecilkan ukuran. Emulsi yang dihasilkan dikeringkan menggunakan freeze-dryer dengan variasi waktu tertentu, kemudian dikarakterisasi menggunakan FTIR dan SEM. Hasil yang didapat menunjukkan kesesuaian antara spektrum IR nano kitosan yang diperoleh dengan spektrum IR kitosan standar. Variasi waktu freeze-drying tidak menunjukkan perubahan yang signifikan terhadap derajat deasetilasi, namun berpengaruh terhadap jumlah dan ukuran nano kitosan yang terbentuk. Waktu freeze-drying yang terlalu singkat 1-4 jam mengakibatkan nano kitosan yang dihasilkan teraglomerasi kembali, sementara freeze-drying yang dilakukan selama 8-10 jam cenderung menghasilkan partikel berukuran lebih kecil dengan jumlah yang lebih banyak. Kata Kunci : Belangkas, Gelasi ionik, Kitosan nano, Freeze-dryer Universitas Sumatera Utara PREPARATION OF HORSESHOE CRAB SHELL CHITOSAN EMULSION THROUGH THE IONIC GELATION METHOD USING CHITOSAN NANO FREEZE-DRYER ABSTRACT Nano chitosan was produced by ionic gelation methode of chitosan, tripolyphospate TPP, and Tween 80 with ultrasonic and magnetic stirrer as particle sizing process. The emulsion that form was dryed by various time of freeze-drying process and than the product of nano chitosan were characterize by FTIR and SEM. The conclusion showed the similarity of IR spectra between nano chitosan and chitosan standard. Although freeze-drying didn’t affect deacetilation degree of the product, its affected size and number of nano chitosan. Fast freeze-drying 1-4 hr consequence aglomeration of nano chitosan, meanwhile freeze-drying for 8-10 hr tend to form number of smaller particles. Keywords: Horseshoe crab, Ionic gelation, Nano chitosan, Freeze-dryer Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN