Sensor Pressure Gauge MPX5700 Mikrokontroler ATMega8535

5

2.2 Sensor Pressure Gauge MPX5700

Pressure gauge adalah alat yang digunakan untuk mengukur tekanan fluida gas atau liquid dalam tabung tertutup. Satuan dari alat ukur tekanan ini berupa psi pound per square inch, psf pound per square foot, mmHg millimeter of mercury, inHg inch of mercury, bar, atm atmosphere. Gambar 2.1 Konfigurasi Sensor Pressure Gauge MPX5700 Gambar 2.1 merupakan konfigurasi sensor pressure gauge seri MPX5700DPCASE 867C-05. Sensor ini memiliki daerah ukur untuk tekanan dari 0- 700 kPa, dengan tingkat akurasi ±2,5. Idealnya cocok untuk sistem Microprosessor atau Microcontroller. Untuk mengkonversi terhadap hasil pengukuran tekanan udara tertutup, sensor ini memerlukan suatu sirkuit listrik tambahan. Kelebihan dari sensor ini adalah memiliki kepekaan yang baik terhadap tekanan yang dihasilkan, masa aktif yang lama, dan membutuhkan biaya yang lebih rendah. Sensor ini juga memiliki tingkat sensitivitas yang rendah sehingga mudah dibawa kemana-mana, karena sensor ini akan bekerja jika ada tekanan udara yang diberikan. Dengan memanfaatkan prinsip kerja dari sensor MPX5700 ini, tekanan didalam ruang tertutup dapat diukur.

2.3 Mikrokontroler ATMega8535

Mikrokontroler adalah otak dari suatu sistem elektronika seperti halnya mikroprosesor sebagai otak komputer. Namun mikrokontroler memiliki nilai tambah Universitas Sumatera Utara 6 karena didalamnya sudah terdapat memori dan sistem inputoutput dalam suatu kemasan IC. Mikrokontroler AVR Alf and Vegard’s RISC processor standar memiliki arsitektur 8-bit, dimana semua instruksi dikemas dalam kode 16- bit dan sebagian besar instruksi dieksekusi dalam satu siklus clock. Berbeda dengan instruksi MCS-51 yang membutuhkan 12 siklus clock karena memiliki arsitektur CISC seperti komputer. Teknologi yang digunakan pada mikrokontroler AVR berbeda dengan mikrokontroler seri MCS-51. AVR berteknologi RISC Reduced Instruction Set Computer, sedangkan seri MCS-51 berteknologi CISC Complex Instruction Set Computer. Mikrokontroler AVR dapat dikelompokkan menjadi empat kelas, yaitu keluarga ATtiny, keluarga AT90Sxx, Keluarga ATMega, dan AT89RFxx. Pada dasarnya yang membedakan masing-masing kelas adalah memori, kelengkapan periferal dan fungsi-fungsi tambahan yang dimiliki. ATMega8535 adalah mikrokontroler CMOS 8-bit daya rendah berbasis arsitektur RISC. Kebanyakan instruksi dikerjakan pada satu siklus clock, ATMega8535 mempunyai throughput mendekati 1 MIPS per MHz, hal ini membuat ATMega8535 dapat bekerja dengan kecepatan tinggi walaupun dengan penggunaan daya rendah. Mikrokontroler ATMega8535 memiliki beberapa fitur atau spesifikasi yang menjadikannya sebuah solusi pengendali yang efektif untuk berbagai keperluan. Fitur- fitur tersebut antara lain: - Saluran IO sebanyak 32 buah, yang terdiri atas Port A, B, C dan D - ADC Analog to Digital Converter dengan resolusi 10-bit sebanyak 8 saluran melalui Port A - Tiga buah Timer atau Counter dengan kemampuan perbandingan Universitas Sumatera Utara 7 - CPU yang terdiri atas 32 register - Watchdog Timer dengan osilator internal - SRAM sebesar 512 byte - Memori Flash sebesar 8 kb dengan kemampuan Read While Write - Unit Interupsi Internal dan Eksternal - Port antarmuka SPI untuk mendownload program ke flash - EEPROM sebesar 512 byte yang dapat diprogram saat operasi - Antarmuka komparator analog - Port USART untuk komunikasi serial Gambar 2.2 Blok Diagram ATMega8535 Dari segi arsitektur dan instruksi yang digunakan, mereka bisa dikatakan hampir sama. Oleh karena itu, dipergunakan salah satu AVR produk Atmel, yaitu ATMega8535. Selain mudah didapatkan dan lebih murah Atmega8535 juga memiliki fasilitas yang lengkap. Universitas Sumatera Utara 2.3.1 Konfi Berikut ini         igurasi PIN G adalah susu VCC merup GND meru Port A PA Port B PB yaitu Timer Port C PC yaitu TWI, Port D PD yaitu Kom USART Reset meru XTAL1 da menggunak ATMega85 Gambar 2.3 unan pin-pin pakan pin y upakan pin g A0..PA7 me B0..PB7 m rCounter, K C0..PC7 m Komparato D0..PD7 m mparator A upakan pin y an XTAL2 kan kristal, b 535 3 Konfigura n dari ATM yang berfung ground erupakan pin merupakan p Komparator merupakan p or Analog, d merupakan p Analog, Inte yang diguna merupakan biasanya de si Pin ATM Mega8535: gsi sebagai n IO dua ar pin IO dua r Analog, da pin IO dua dan Timer O pin IO dua erupsi Ikst akan untuk m n pin masu engan freku Mega8535 pin masukk rah dan pin a arah dan an SPI a arah dan Oscilator a arah dan ernal dan mereset mik kkan clock ensi 11,059 kan catu day masukan A pin fungsi pin fungsi pin fungsi komunikas krokontrole k eksternal 92 MHz 8 ya ADC khusus, khusus, khusus, si serial er osilator Universitas Sumatera Utara 2.3.2 Port-P - Port - Mer inte mem Dat sebe pin Sela bag - Port Mer inte mem Dat sebe pin pin dap Port Pada A t A rupakan 8-b ernal pull-up mberi arus 2 a Direction elum Port A port A yang ain itu, kede i AD conve t B rupakan 8- ernal pull-up mberi arus 2 a Direction elum Port B port B yang port B jug at dilihat da ATMega853 bit direction p resistor d 20 mA dan Register po A digunakan g bersesuaia elapan pin p erter. -bit directio up resistor 20 mA dan n Register B digunakan g bersesuaia ga memiliki alam tabel b Tabel 35 Dan Fung nal port IO. dapat diatur dapat meng ort A DDR n. Bit-bit DD an sebagai i port A juga onal port dapat diat n dapat men port B D n. Bit-bit DD an sebagai i i untuk fun berikut. 2.1 Fungsi gsinya . Setiap pinn per bit. Ou gendalikan d RA harus di DRA diisi 0 input, atau d digunakan u IO. Setiap tur per bit ngendalikan DDRB ha DRB diisi 0 input, atau d ngsi-fungsi Pin-pin Por nya dapat m utput buffer display LED isetting terle 0 jika ingin m diisi 1 jika s untuk masu p pinnya d . Output b display LE arus disettin 0 jika ingin diisi 1 jika s alternatif k rt B menyediakan r Port A dap D secara lan ebih dahulu memfungsi sebagai outp ukan sinyal dapat meny buffer Port ED secara la ng terlebih memfungsi sebagai outp khusus sepe 9 n pat ngsung. u kan pin- put. analog yediakan B dapat angsung. h dahulu ikan pin- put. Pin- erti yang Universitas Sumatera Utara - Port Mer inte mem Dat sebe pin Sela seba - Port Mer inte mem Dat sebe pin Sela sepe t C rupakan 8- ernal pull-up mberi arus 2 a Direction elum Port C port C yan ain itu, dua agai oscilla t D rupakan 8- ernal pull-up mberi arus 2 a Direction elum Port D port D yan ain itu, pin- erti yang da -bit directio up resistor 20 mA dan n Register C digunakan ng bersesua a pin port tor untuk ti -bit directio up resistor 20 mA dan n Register D digunakan ng bersesua -pin port D apat dilihat d Tabel onal port dapat diat n dapat men port C D n. Bit-bit DD aian sebaga C PC6 da imercounte onal port dapat diat n dapat men port D D n. Bit-bit DD aian sebaga juga memi dalam tabel 2.2 Fungsi IO. Setiap tur per bit ngendalikan DDRC ha DRC diisi 0 ai input, ata an PC7 ju er 2. IO. Setiap tur per bit ngendalikan DDRD ha DRD diisi 0 ai input, ata iliki untuk l berikut. Pin-pin Por p pinnya d . Output b display LE arus disettin 0 jika ingin au diisi 1 ji uga memilik p pinnya d . Output bu display LE arus disettin 0 jika ingin au diisi 1 j fungsi-fung rt D dapat meny buffer Port ED secara la ng terlebih memfungsi ika sebagai ki fungsi a dapat meny uffer Port ED secara la ng terlebih memfungsi ika sebagai gsi alternati 10 yediakan C dapat angsung. h dahulu ikan pin- i output. alternatif yediakan D dapat angsung. h dahulu ikan pin- i output. f khusus Universitas Sumatera Utara 11

2.4 LCD Liquid Crystal Display