Identifikasi Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian

Universitas Kristen Maranatha 9 ”PENGARUH CELEBRITY ENDORSER LUNA MAYA TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PADA PRODUK XL DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ”

1.2 Identifikasi Masalah

Sesuai dengan latar belakang penelitian yang telah diuraikan, maka permasalahan- permasalahan yang dapat teridentifikasi dalam kaitannya dengan pengaruh celebrity endorser terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung diantaranya adalah : 1. Apakah Attractiveness berpengaruh terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung? 2. Apakah Trustworthiness berpengaruh terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung? 3. Apakah Expertise berpengaruh terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung ? 4. Apakah Celebrity Endorser Expertise, Attractiveness, Trustworthiness berpengaruh terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung ? Universitas Kristen Maranatha 10

1.3 Tujuan Penelitian

Sesuai dengan indentifikasi masalah di atas, maka maksud dan tujuan penelitiannya adalah sebagai berikut : 1. Untuk menganalisis dan menguji pengaruh Attractiveness terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung. 2. Untuk menganalisis dan menguji pengaruh Trustworthiness terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung. 3. Untuk menganalisis dan menguji pengaruh Expertise terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung. 4. Untuk menganalisis dan menguji pengaruh Celebrity Endorser Expertise, Attractiveness, Trustworthiness terhadap minat beli konsumen pada produk XL di lingkungan Universitas Kristen Maranatha Bandung.

1.4. Kegunaan Penelitian

Kegunaan penelitian ini antara lain agar dapat memberikan hasil yang bermanfaat bagi: 1. Penulis o Untuk membandingkan teori yang didapat selama penulis mengikuti perkuliahan dengan kenyataan yang ada di perusahaan. o Untuk menambah pengetahuan dan wawasan mengenai pemahaman masalah pada celebrity endorser dan minat beli. Universitas Kristen Maranatha 11 2. Pihak Lain Dari penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan dan memberikan masukan bagi pihak- pihak lain yang tertarik untuk mengetahui lebih jauh informasi yang dihasilkan dari penelitian ini. 74 Universitas Kristen Maranatha BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan