Hasil Uji Validitas Kinerja Guru

62 Tabel 3.5 Hasil Perhitungan Validitas Iklim Sekolah No. r hitung r tabel Status No. r hitung r tabel Status 1. 0,268 0,482 Invalid 14. 0,667 0,482 Valid 2. 0,655 0,482 Valid 15. 0,624 0,482 Valid 3. 0,112 0,482 Invalid 16. -0,266 0,482 Invalid 4. 0,605 0,482 Valid 17. 0,556 0,482 Valid 5. -0,266 0,482 Invalid 18. 0,866 0,482 Valid 6. 0,556 0,482 Valid 19. 0,747 0,482 Valid 7. 0,866 0,482 Valid 20. 0,597 0,482 Valid 8. 0,747 0,482 Valid 21. 0,627 0,482 Valid 9. 0,750 0,482 Valid 22. 0,592 0,482 Valid 10. 0,776 0,482 Valid 23. 0,597 0,482 Valid 11. 0,592 0,482 Valid 24. 0.627 0,482 Valid 12. 0.655 0,482 Valid 25. 0,592 0,482 Valid 13. 0,712 0,482 Valid 26. 0,597 0,482 Valid Sumber: Pengolahan data uji coba instrumen 2013 Berdasarkan perhitungan pada tabel diatas butir soal no 1, 3, 5 dan 16 dinyatakan tidak valid sehingga keempat butir pernyataan tersebut tidak digunakan untuk menjaring data. Sedangkan butir pernyataan yang valid sebanyak 22 pernyataan, kemudian akan digunakan untuk menjaring data variabel iklim sekolah. 3.6.1.4 Hasil Uji Validitas Motivasi Kerja Valid dan tidaknya butir pernyataan pada motivasi kerja dilihat dengan membandingkan antara r hitung dengan r tabel. Jika r hitung r tabel pada taraf signifikansi α = 0,05 maka butir pernyataan dinyatakan valid, jika sebaliknya dinyatakan tidak valid. Hasil perhitungan secaraa lengkap validitas motivasi kerja X 3 disajikan pada tabel berikut: 63 Tabel 3.6 Hasil Perhitungan Validitas Motivasi Kerja No. r hitung r tabel Status No. r hitung r tabel Status 1. 0,619 0,482 Valid 12. 0,706 0,482 Valid 2. 0,553 0,482 Valid 13. 0,744 0,482 Valid 3. 0,584 0,482 Valid 14. 0,674 0,482 Valid 4. 0,619 0,482 Valid 15. 0,615 0,482 Valid 5. 0,553 0,482 Valid 16. -0,276 0,482 Invalid 6. 0,584 0,482 Valid 17. 0,591 0,482 Valid 7. 0,884 0,482 Valid 18. 0,884 0,482 Valid 8. 0,786 0,482 Valid 19. 0,786 0,482 Valid 9. 0,759 0,482 Valid 20. 0,584 0,482 Valid 10. 0,754 0,482 Valid 21 0,591 0,482 Valid 11. 0,553 0,482 Valid 22. 0,884 0,482 Valid Sumber: Pengolahan data uji coba instrumen 2013 Berdasarkan perhitungan pada tabel diatas butir soal 16 dinyatakan tidak valid sehingga satu butir pernyataan tersebut tidak digunakan untuk menjaring data. Sedangkan butir pernyataan yang valid sebanyak 21 pernyataan, kemudian akan digunakan untuk menjaring data variabel motivasi kerja guru. 3.6.2 Uji Reliabilitas Reliabilitasadalahdapatdipercayaataudiandalkan Arikunto,2006:178.Dalampenelitianiniuntukmencarireliabilitas instrumenmenggunakanrumusalpha cronbachdengan menggunakan bantuan sarana komputer progran SPSS realise 20 dengan rumus: