Proses Pengolahan Data Tahap Pelaksanaan Penelitian

B. SARAN

1. Penelitian lebih lanjut mengenai pendeteksian beragam sumber peluahan sebagian sebaiknya dilakukan dengan menggunakan sumber tegangan yang memiliki kapasitas tegangan yang lebih besar, sensor yang sensitif dan terhindar dari inteferensi gelombang gangguan noise, sehingga dapat diperoleh karakteristik gelombang peluahan sebagian secara jelas dari peluahan yang dihasilkannya. 2. Penelitian lebih lanjut sebaiknya menggunakan panjang sinyal atau jumlah titik data pada osiloskop yang memiliki kapasitas lebih besar agar banyaknya interval antara peluhan sebagian yang terjadi dalam suatu pengujian dapat diketahui. DAFTAR PUSTAKA [1] Richard D. Finleyson. Handbook of Nondestructive Evaluation, chapter 10 – Acoustic Emission Testing, pp10.-10.39. McGraw-Hill Companies, 2003. [2] Bonggas L. Tobing. 2003.Dasar Teknik Pengujian Tegangan Tinggi. h. 12 [3] D. König, Y.N. Rao, “Partial Discharges imn Electrical Power Apparatus”. Berlin; Offenbach: VDE-Verlag, 1993, pp. 15-36 [4] Suwarno. 1996. Study on electrical treeing and partial discharge in Polymeric Insulating Materials, A Dissertation for The Doctor Degree at School of Enginering, Nagoya University, Japan. [5] Nurlailati.2010. Analisis Degradasi Permukaan Bahan Isolasi Resin Epoksi karena Proses Penjejakan dan Erosi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. [6] Munteanu, R.1996.Silicone insulator use on the rise worldwide : Transmission and Distribution. [7] Janus, Patrick. 2012 Acoustic Emission properties of Partial Discharge in Time-Domain and Their Applcation. Master’s Degree Project, Stockholm, Sweden. [8] L. Satish and B. Nazneen. 2003.Wavelet-based de-noising of partial discharge signals buried in excessive noise and interference”, IEEE Transactions on Dielectrics and Electrical Insulation, Vol. 10, No. 2,, pp. 354-367. [9] X. Ma, C. Zhou and I.J.Kemp.2002 “Interpretation of wavelet analysis and its application in partial discharge detection”, IEEE Transactions on Dielectrics and Electrical Insulation, Vol. 9, No. 3, pp.446 – 457.

Dokumen yang terkait

RESPON SENSOR MONOPOLE UNTUK MENDETEKSI SINYAL ELEKTROMAGNETIK YANG DIPANCARAKAN OLEH SUMBER PELUAHAN SEBAGIAN (PARTIAL DISCHARGE)

7 32 61

KARAKTERISTIK PELUAHAN SEBAGIAN (PARTIAL DISCHARGE) PADA ISOLASI KARET SILIKON (SILICONE RUBBER) MENGGUNAKAN SENSOR EMISI AKUSTIK

9 49 53

PENGARUH POLUTAN INDUSTRI TERHADAP KINERJA BAHAN ISOLASI POLIMER RESIN EPOKSI BERPENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM

1 11 29

ANALISIS GUGUS FUNGSI KIMIA DAN DEGRADASI PERMUKAAN BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI BERPENGISI SILICONE RUBBER ANALISIS GUGUS FUNGSI KIMIA DAN DEGRADASI PERMUKAAN BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI BERPENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM YANG TERKONTAMINASI POLUTA

0 2 19

PENDAHULUAN ANALISIS GUGUS FUNGSI KIMIA DAN DEGRADASI PERMUKAAN BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI BERPENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM YANG TERKONTAMINASI POLUTAN INDUSTRI.

0 0 7

PENGARUH POLUTAN INDUSTRI TERHADAP ARUSBOCOR BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI DENGAN BAHAN PENGARUH POLUTAN INDUSTRI TERHADAP ARUS BOCOR BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI DENGAN BAHAN PENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM PADI.

0 1 20

PENDAHULUAN PENGARUH POLUTAN INDUSTRI TERHADAP ARUS BOCOR BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI DENGAN BAHAN PENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM PADI.

0 1 7

SIFAT HIDROFOBIK BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSIBERPENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM PADI SIFAT HIDROFOBIK BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI BERPENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM PADI YANG TERKONTAMINASI POLUTAN INDUS.

0 1 18

PENDAHULUAN SIFAT HIDROFOBIK BAHAN ISOLASI RESIN EPOKSI BERPENGISI SILICONE RUBBER DAN ABU SEKAM PADI YANG TERKONTAMINASI POLUTAN INDUS.

0 1 6

ANALISIS PARTIAL DISCHARGE PADA MATERIAL POLIMER RESIN EPOKSI DENGAN MENGGUNAKAN ELEKTRODA JARUM BIDANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 8