Prosedur Pengadaan Barang Baru

Pemilik Kasir Flow Map Pengadaan Barang Supplier Pembuatan Daftar Pengadaan Barang baru Update stok barang baru nota pembelian barang nota pembelian barang Daftar pengadaan barang baru Daftar pengadaan barang dengan stok baru A4 Pembuatan nota pembelian Pengecekan barang pesanan Sesuai Tidak Daftar barang tidak sesuai Daftar barang tidak sesuai Nota pembelian barang A3 Ya Pembuatan Pengadaan barang baru Daftar pengadaan barang baru Daftar pengadaan barang baru Daftar pengadaan barang 2 Daftar pengadaan barang 1 Daftar pengadaan barang baru 1 2 A3 : Arsip Nota pembelian A4 : Arsip Stok Barang Baru Gambar 3.3 Flowmap Prosedur Pengadaan Barang Baru

3.1.3 Aturan Bisnis Pada Frontrow Butik

Aturan-aturan bisnis yang berjalan di Toko Frontrow Butik adalah :

1. Pengiriman

a. Pengiriman di toko tidak ada karena konsumen datang langsung ke toko. b. Toko online hanya dilakukan di wilayah Indonesia yang bisa dijangkau dengan jasa pengiriman di Indonesia, pengiriman akan di kirim oleh Frontrow Butik pada jam kerja Frontrow Butik apabila ada yang memesan barang di atas jam 14.00 dengan asumsi sudah membayar maka pengiriman akan dilakukan esok harinya berdasarkan jam buka operasional jasa pengiriman. 2. Pembelian a. Apabila ada konsumen yang membeli secara bersamaan dan stok barang yang ada terbatas maka konsumen yang pertama membayar yang akan mendapatkan barang. 3. Retur a. Di toko barang yang sudah dibeli oleh konsumen tidak dapat ditukar dan dikembalikan karena konsumen melihat barang secara langsung. b. Di toko online produk Barang yang akan diretur bisa diretur apabila barang sudah diterima oleh konsumen, barang yang akan diretur maksimal 1 hari untuk konfirmasi setelah barang diterima. Ongkos kirim pengembalian barang retur ke toko Frontrow Butik ditanggung sepenuhnya oleh konsumen, sedangkan ongkos pengiriman ke konsumen ditanggung oleh pihak Frontrow Butik sebagai kompensasi kesalahan toko. 4. Manajemen stok a. Stok barang akan berkurang apabila proses pemesanan sudah sampai tahap pencetakan faktur, Jadi apabila ada beberapa member yang sedang melakukan transaksi pembelian jenis barang yang sama secara bersamaan, dimana stok barang hanya ada satu, maka yang terlebih dahulu sampai ke proses pencetakan fakturlah yang akan diproses dan disahkan. b. Website ini menggunakan manajemen stok, stok berkurang jika pelanggan telah membayar produk.

5. Retur

a. Di toko barang yang sudah dibeli oleh konsumen tidak dapat ditukar dan dikembalikan karena konsumen melihat barang secara langsung. b. Di toko online produk Barang yang akan diretur bisa diretur apabila barang sudah diterima oleh konsumen, barang yang akan diretur maksimal 1 hari untuk konfirmasi setelah barang diterima. Ongkos kirim pengembalian barang retur ke toko Frontrow Butik ditanggung sepenuhnya oleh konsumen, sedangkan ongkos pengiriman ke konsumen ditanggung oleh pihak Frontrow Butik sebagai kompensasi kesalahan toko.