Kesimpulan Saran Analisis Layanan-layanan IT pada Divisi IT dengan ITIL pada PT. "XXX".

61 Universitas Kristen Maranatha BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

IV.1 Kesimpulan

Pada penilitian yang telah dilakukan terhadap divisi IT PT.XXX telah mendeskripsikan secara detail seluruh layanan IT yang ada, yaitu: 1. Layanan pemeriksaan jaringan komputer 2. Layanan penggunaan komputer 3. Layanan permintaan komputer 4. Layanan penanganan pesanan 5. Layanan backup data 6. Layanan penggunaan server backup data 7. Layanan email 8. Layanan penyimpanan komputer rusak 9. Layanan pengembangan perangkat lunak 10. Layanan penanganan komputer dan pengguna baru 11. Layanan sentralisasi pengisian tinta printer 12. Layanan setting sambungan internet 13. Layanan maintenance server 14. Layanan maintenance switch dan jaringan 15. Layanan maintenance UPS 16. Layanan pemeliharaan dan perbaikan komputer 17. Layanan notebook ownership program Selain itu, beberapa perbaikan juga dilakukan pada beberapa layanan IT, yaitu: 1. Perbaikan dari sisi jangka waktu sejak layanan dimulai hingga layanan selesai sesuai prosedur sehingga user atau distributor dapat mengetahui kapan prosedur tersebut selesai. 62 Universitas Kristen Maranatha 2. Mulai mengotomatisasi proses yang memerlukan pengambilan dan pengembalian form dari MIS dan ke MIS, yaitu dengan pengajuan melalui email. 3. Membuat sistem secara online sehingga mempermudah pekerjaan MIS secara internal.

IV.2 Saran

Saran untuk penelitian berikutnya yaitu penelitian diperluas ke bagian ITIL lainnya, seperti Service Strategy, Service Design, Service Transition, dan Service Operation, sehingga tidak hanya terbatas pada Continuous Service Improvement. xxi DAFTAR PUSTAKA Cartlidge, A., Hanna, A., Rudd, C., Macfarlane, I., Windebank, J., Rance, S. 2007. An Introductory Overview of ITIL v3. UK: itSMF Ltd. IT Governance: Specialist services and solutions for IT governance, risk management, compliance and information security. ITIL for IT Service Management ITSM. Retrieved February 26, 2009, from http:www.itgovernance.co.ukitil.aspx IT Library. ITIL Open Guide. Retrieved February 26, 2009, from http:www.itlibrary.org ITIL,org. What is ITIL. Retrieved February 26, 2009, from http:www.itil.orgen ITIL Central: News and Information for ITIL, The IT Infrastructure Library. The Five ITIL Volumes. Retrieved February 26, 2009, from http:itsm.fwtk.org ITIL Central: News and Information for ITIL, What is ITIL. Retrieved February 26, 2009, from http:itsm.fwtk.orgContents.htm ITIL Official Website. ITIL Credit Profiler. Retrieved February 26, 2009, from http:www.itil-officialsite.comhomehome.asp ITIL Official Website. ITIL Qualification Scheme. Retrieved February 26, 2009, from http:www.itil-officialsite.comQualificationsITILV3Qualification Scheme.asp ITIL Official Website. What is ITIL. Retrieved February 26, 2009, from http:www.itil-officialsite.comAboutITILWhatisITIL.asp JBC Team. 2009, February. ITIL IT Infrastructure Library. Retrieved February 26, 2009, from http:www.janganbingung.comindex.php? Taylor, Sharon. 2007. ITIL Service Management Practices, V3 Qualification Scheme. Taylor, Sharon. ITIL Version 3 Sevice Improvement. Buckinghamshire: APMG Service Desk. Weil, Steven. 2004, December. How ITIL Can Improve Information Security. Retrieved February 26, 2009, from http:www.securityfocus.com infocus1815 Wikimedia Foundation, Inc. ITIL. Retrieved February 26, 2009, from http:id.wikipedia.orgwikiITIL 1 Universitas Kristen Maranatha BAB I PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang