Perbedaan Pengguna Media Pembelajaran Animasi dan Komik Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Sistem Pencernaan

ABSTRAK

Lola Novitasari. 109016100044. Perbedaan Penggunaan Media Animasi
dan Media Komik terhadap Hasil Belajar Siswa pada Konsep Sistem
Pencernaan (Kuasi Eksperimen di SMP Negeri 1 Parung). Skripsi,
Program Studi Pendidikan Biologi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan
Alam, Fakultas IlmuTarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Syarif
Hidayatullah Jakarta.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar biologi
pada siswa yang diajar menggunakan media animasi dan media komik pada
konsep sistem pencernaan. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 1
Parung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuasi
eksperimen dengan rancangan penelitian two group pretest-posttest design.
Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive
sampling (sampel bertujuan) dan penentuan kelas eksperimen I dan kelas
eksperimen II secara acak. Sampel penelitian yang pertama berjumlah 35
siswa untuk kelas eksperimen I dengan menggunakan media animasi. Sampel
yang kedua berjumlah 33 siswa untuk kelas eksperimen II dengan
menggunakan media komik. Instrumen yang digunakan untuk mengukur hasil
belajar siswa berupa tes pilihan ganda dan angket. Analisis data tes kedua
kelompok menggunakan uji t pada taraf signifikan α = 0.05, diperoleh hasil

thitung 3.84 dan ttabel sebesar 1.67, maka thitung lebih besar dari ttabel. Hal ini
menunjukan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar secara signifikan,
sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan
bahwa hasil belajar biologi siswa yang diajar dengan menggunakan media
animasi berbeda dengan siswa yang diajarkan dengan menggunakan media
komik.
Kata Kunci : Media Animasi, Media Komik, Sistem Pencernaan, Hasil
Belajar

ii

ABSTRACT

Lola Novitasari, 10901600044. The Difference of Using Animation Media
and Comic Media for Learning Outcome in Human Digestive System
Consept (A Quasi Experiment At SMP Negeri 1 Parung). BA Thesis,
Biology Education Study Program, Department of Natural Sciences
Education, Faculty of Tarbiya and Teaching Sciences, Syarif Hidayatullah
State Islamic University Jakarta.
The aim of this research is to know the difference of using animations media

and comics media in learning human digestive system for biology learning
outcomes. This research was conducted at SMP Negeri 1 Parung. The
research method used quasi experiment and used two group pretest-posttest
design for research design. Sampling was taken with purposive sampling
which the determination of experiment I class and experiment II class used
random sampling. The research sample were 35 students for experiment I
class by using animation media and 33 students for experiment II class by
using comic media. Multiple choice objective test and questionnaire as
research instrument. The data analysis used a t-test, obtained tcount 3.84 and
using ttable on a significant level α = 0.05 amounted 1.67 then tcount more than
ttable. This value shows that there is a difference of learning outcome, than H0
rejected and H1 accepted. This indicated that the student learning outcome
who using animation different with the stundent learning outcomes who using
comic media in digestive system concept .
Keyword

: Animation Media, Comic Media, Digestive System, Learning
Outcomes

iii


Dokumen yang terkait

Pengaruh Penggunaan Media Komik Terhadap Hasil Belajar Ipa Pada Konsep Kondisi Lingkungan Terhadap Kesehatan (Penelitian Quasi Eksperimen Di Sekolah Dasar Negeri Sirnagalih 04 Bogor)

1 45 279

Pengaruh media komik terhadap hasil belajar siswa pada konsep sistem gerak manusia: kuasi eksperimen di MTS Negeri 3 Jakarta

0 8 320

Pengaruh Penggunaan Media Komik Terhadap Hasil Belajar Kognitif Siswa Pada Konsep Sistem Pencernaan Makanan

0 39 224

Perbandingan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan Media Animasi dan Media Powerpoint terhadap Hasil Belajar pada Konsep Fluida Statis

0 6 315

MEDIA KOMIK TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA

0 7 5

PERBEDAAN PENGARUH PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN MODEL KUANTUM MENGGUNAKAN MEDIA KOMIK DAN MEDIA ANIMASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK

0 1 8

PERBEDAAN PEMBELAJARAN BIOLOGI MELALUI MEDIA ANIMASI MACROMEDIA FLASH DENGAN MEDIA Perbedaan Pembelajaran Biologi Melalui Media Animasi Macromedia Flash Dengan Media Power Point Interaktif Terhadap Hasil Belajar Siswa.

0 1 16

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN “BIG BOOK SMART” TERHADAP HASIL BELAJAR DAN KREATIVITAS SISWA PADA KONSEP SISTEM PENCERNAAN.

0 1 34

PENGUASAAN KONSEP DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA SMA DALAM KEGIATAN PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA ANIMASI PADA KONSEP SISTEM PERNAPASAN.

5 12 38

PERBEDAAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF DAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MAKANAN KELAS XI SEMESTER 2.

0 1 121