Variabel Random Fungsi Distribusi Peluang Ekspektasi dan Variansi Definisi 2.4 Walpole dan Myers, 1995

Definisi 2.5 Montgomery dan Runger, 2003 Jika X adalah suatu variabel random diskrit dengan distribusi peluang fx maka variansi dari X yang dinotasikan dengan atau varX, adalah Standar deviasi X adalah σ = Definisi 2.6 Montgomery dan Runger, 2003 Jika X adalah suatu variabel random kontinu dengan fungsi densitas peluang fx, maka variansi dari X yang dinotasikan dengan adalah Standar deviasi X adalah σ = Teorema 2.2 Spiegel, Schiller dan Srinivasan, 2004 Jika X adalah suatu variabel random dengan fungsi densitas peluang fx, maka variansi dari X yang dinotasikan dengan adalah Dimana BUKTI Teorema 2.3 Bain dan Engelhardt, 1992 Misalkan X adalah variabel random dan a dan b adalah konstanta, maka BUKTI

2.4 Fungsi Densitas Peluang Bersama

Definisi 2.7 Bain dan Engelhardt, 1992 Fungsi densitas peluang bersama dari k-dimensi variabel random diskrit didefinisikan untuk semua nilai dari X. Definisi 2.8 Bain dan Engelhardt, 1992 Sebuah k-dimensi nilai vektor variabel random kontinu dengan fungsi densitas bersama , maka fungsi densitas komulatifnya dapat ditulis untuk semua

2.5 Fungsi Densitas Peluang Marginal

Definisi 2.9 Bain dan Engelhardt, 1992 Jika pasangan adalah variabel random diskrit yang mempunyai fungsi densitas peluang bersama , maka fungsi densitas peluang marginal untuk dan adalah Jika pasangan adalah variabel random kontinu yang mempunyai fungsi densitas peluang bersama , maka fungsi densitas peluang marginal untuk dan adalah

2.6 Distribusi Bersyarat

Definisi 2.10 Bain dan Engelhardt, 1992 Jika dan merupakan variabel random diskrit atau kontinu dengan fungsi densitas peluang bersama , maka fungsi densitas peluang bersyarat dari jika diketahui didefinisikan dengan: untuk nilai sedemikian hingga , dan nol untuk lainnya. Sedangkan fungsi densitas peluang bersyarat dari , jika diketahui didefinisikan dengan : untuk nilai sedemikian hingga , dan nol untuk lainnya.

2.7 Fungsi Gamma

Definisi 2.11 Soehardjo 1985 dalam Pharamita, 2009 Fungsi Gamma didefinisikan oleh untuk n 0 , n pecahan negatif n bukan bilangan bulat negatif Teorema 2.4 Soehardjo 1985 dalam Pharamita, 2009 Sifat – sifat dari fungsi Gamma antara lain: a , n pecahan negatif dan n bukan bilangan bulat negatif b c BUKTI PERSAMAAN 2.14 Berdasarkan persamaan 2.13 jika dilakukan integral parsial dari fungsi Gamma dengan dan , maka diperoleh