Activity Diagram untuk Use Case Data Category Activity Diagram untuk Use Case Data Type

telah berhasil dieksekusi maka list data tersimpan akan ditampilkan. List data tersimpan merupakan state di mana data berhasil dimasukan ke dalam sistem atau database . Apabila tidak maka akan sebaliknya list data batal yang akan ditampilkan. List data batal merupakan state dimana data tidak berhasil dimasukan atau tidak jadi dimasukan.

6. Activity Diagram untuk Use Case Data Type

Gambar 4.10 Activity Diagram Use Case Data Type Activity diagram ini merupakan rangkaian proses yang akan terjadi ketika aktor memilih untuk melakukan manajemen data Type. Actor harus sudah memasuki sistem. Dengan melakukan activity login. Kemudian actor diharapkan untuk memilih halaman data Type dan sistem akan menampilkan halaman yang di inginkan. Actor kemudian memasukan data sesuai dengan parameter data yang diberikan. actor juga harus memilih aksi yang dapat Halaman admin ditampilkan List data batal Admin Sistem Halaman Data Type ditampilkan Memilih Menu Data Type simpan Login State List data Tersimpan Input data dan memilih Aksi ubah hapus simpan batal dilakukan yaitu simpan, ubah, hapus. Apabila aksi tersebut telah berhasil dieksekusi maka list data tersimpan akan ditampilkan. List data tersimpan merupakan state di mana data berhasil dimasukan ke dalam sistem atau database . Apabila tidak maka akan sebaliknya list data batal yang akan ditampilkan. List data batal merupakan state dimana data tidak berhasil dimasukan atau tidak jadi dimasukan.

7. Activity Diagram untuk Use Case Transaksi

Gambar 4.11 Activity Diagram Use Case Data Transaksi Halaman admin ditampilkan List data batal Admin Sistem Halaman Data Transaksi ditampilkan Memilih Menu Data Transaksi simpan Login State List data Tersimpan Input data dan memilih Aksi ubah hapus simpan batal Activity diagram ini merupakan rangkaian proses yang akan terjadi ketika aktor memilih untuk melakukan manajemen data Transaksi. Actor harus sudah memasuki sistem. Dengan melakukan activity login. Kemudian actor diharapkan untuk memilih halaman data Transaksi dan sistem akan menampilkan halaman yang di inginkan. Actor kemudian memasukan data sesuai dengan parameter data yang diberikan. actor juga harus memilih aksi yang dapat dilakukan yaitu simpan, ubah, hapus. Apabila aksi tersebut telah berhasil dieksekusi maka list data tersimpan akan ditampilkan. List data tersimpan merupakan state di mana data berhasil dimasukan ke dalam sistem atau database. Apabila tidak maka akan sebaliknya list data batal yang akan ditampilkan. List data batal merupakan state dimana data tidak berhasil dimasukan atau tidak jadi dimasukan.

8. Activity Diagram untuk Use Case Laporan

Gambar 4.12 Activity Diagram Use Case Laporan Activity diagram ini merupakan rangkaian proses yang akan terjadi ketika aktor memilih untuk melakukan use case laporan. Actor harus sudah memasuki sistem. Dengan melakukan activity login. Kemudian actor diharapkan untuk memilih halaman data laporan dan sistem akan menampilkan halaman yang di Halaman Laporan ditampilkan Cetak Laporan Manager Sistem Memilih Jenis laporan Simpan Login State Simpan Laporan Laporan Ditampilkan Cetak Memilih Aksi