Normalitas Multikolinieritas Uji Asumsi Klasik

commit to user

1. Uji Asumsi Klasik

Pengujian asumsi klasik yang dilakukan terdiri dari: 1 pengujian normalitas, 2 pengujian multikolinieritas, 3 pengujian autokorelasi, dan 4 pengujian heteroskedastisitas. Pada penelitian ini, uji asumsi klasik sebagai syarat untuk dilakukan uji regresi berganda telah terpenuhi, dimana penjelasannya adalah sebagai berikut:

a. Normalitas

Pengujian normalitas data dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui apakah dalam model regresi, residual telah memiliki distribusi normal. Pengujian normalitas data residual baik berdasarkan grafik histogram, grafik Normal Probability Plot, maupun secara statistik yaitu dengan menggunakan uji statistik non- parametrik One Sample Kolmogorov-Smirnov K-S menunjukan hasil yang sama bahwa data residual terdistribusi normal. Hal tersebut didasarkan pada grafik histogram yang menunjukan pola distribusi yang normal dan tidak menceng baik ke kanan maupun ke kiri, grafik normal probability plot yang menunjukan pola distribusi data yang menyebar mengikuti arah dan mendekati garis diagonal, dan nilai signifikansi Z sebesar 0,988 0,05 pada uji statistik non- parametrik One Sample Kolmogorov-Smirnov. Hasil pengujian dapat dilihat pada gambar dan tabel berikut ini. commit to user Gambar 4.1 Grafik Normalitas Histogram Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2011 Gambar 4.2 Grafik Normal Probability Plot Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2011 commit to user Tabel 4.3 Pengujian Normalitas dengan One Sample Kolmogorov-Smirnov Unstandardized Residual N 30 Normal Parameters a Mean .0000000 Std. Deviation 1.82401460 Most Extreme Differences Absolute .082 Positive .069 Negative -.082 Kolmogorov-Smirnov Z .447 Asymp. Sig. 2-tailed .988 Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2011

b. Multikolinieritas

Tabel 4.4 Pengujian Multikolinieritas dengan VIF Variabel Collinearity Statistics Tolerance VIF Constant ACSIZE .883 1.132 ACINDP .651 1.535 ACMEET .859 1.164 ACCOMP .768 1.302 LN_Size .657 1.522 Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2011 Hasil perhitungan nilai Tolerance menujukkan tidak ada variabel independen yang memiliki nilai kurang dari 0,10, sedangkan hasil perhitungan nilai Variance Inflation Factor VIF juga menunjukkan tidak ada satu variabel independen yang memiliki nilai lebih dari 10. Jadi dapat disimpulkan bahwa tidak ada multikolonieritas antar variabel independen dalam model regresi. commit to user

c. Autokorelasi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Ukuran Dewan, dan Struktur Kepemilikan terhadap Financial Distress(Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011)

5 35 132

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

2 10 92

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Karakteristik Perusahaan dan Kompensasi Dewan Terhadap Komite Manajemen Risiko (Studi Empiris Pada Perusahaan Non Financial yang Terdaftar di BEI Tahun 2012-2014)

5 51 97

PENGARUH KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 26

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

0 0 11

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

0 0 2

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

0 0 9

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

0 0 20

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

0 1 3

Pengaruh Efektivitas Komite Audit dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Financial Reporting Lead Time Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI

0 0 11