Menilai model Regresi Goodness Of Fit

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Berdasarkan uraian pada pembahasan, maka penulis menarik beberapa kesimpulan bahwa: 1. Berdasarkan hasil perhitungan didapat nilai dari Nagelkerke R Square sebesar 0,247. Hal ini berarti 24,7 penerapan konservatisme dapat dipengaruhi oleh struktur kepemilikan, ukuran perusahaan dan leverage sedangkan sisanya sebesar 75,3 dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini. 2. Hasil perhitungan juga menunjukkan nilai chi square sebesar 25,151 dengan nilai signifikan sebesar 0,000,. Dengan nilai –2 Log Likelihood Value block number = 0 lebih besar dari nilai –2 Log Likelihood Value block number = 1 maka model regresi semakin baik. Dengan nilai signifikan yang lebih kecil dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa penerapan konservatisme dapat dipengaruhi oleh variabel struktur kepemilikan manajerial, sementara, ukuran perusahaan, dan leverage tidak mempengaruhi penerapan konservatisme dalam akuntansi. Hal ini berarti bahwa penggunaan variabel bebas dalam penelitian dapat menjelaskan terjadinya penerapan konservatisme dalam akuntansi 3. Berdasarkan hasil penelitian dari tiga variabel independen perusahaan, hanya variabel struktur kepemilikan saja yang mempunyai pengaruh terhadap penerapan konservatisme dalam akuntansi, sedangkan variabel ukuran perusahaan dan leverage tidak mempunyai pengaruh terhadap penerapan konservatisme dalam akuntansi.

5.2. Keterbatasan Penelitian dan Saran

1. Keterbatasan Penelitian a. Populasi penelitian ini hanya terbatas pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI Periode 2008-2012. b. Tingkat aktivitas, tingkat leverage dan tingkat likuiditas suatu perusahaan mempunyai banyak ukuran dalam mengukurnya, dalam penelitian ini penulis hanya menggunakan 1 proksi untuk masing-masing variabel. c. Penelitian ini hanya menggunakan earning accrual untuk mengukur konservatisme akuntansi. 2. Saran a. Penelitian selanjutnya diharapkan dapat menggunakan lebih banyak variabel lain, seperti variabel-variabel baru yang diidentifikasi sebagai variabel pendeteksi penerapan konservatisme dalam akuntansi .

Dokumen yang terkait

Pengaruh Struktur Kepemilikan, Ukuran Perusahaan, dan Leverage Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2014

0 72 99

Pengaruh struktur kepemilikan manajerial, leverage, growth opportunities dan ukuran perusahaan terhadap konservatisme akuntansi : Studi pada perusahaan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014

3 44 121

PENGARUH PENERAPAN PSAK 64, STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL, STRUKTUR KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, STRUKTUR KEPEMILIKAN PUBLIK, UKURAN PERUSAHAAN DAN LEVERAGE TERHADAP KONSERVATISME LABA (Studi pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI 2011-2015)

0 7 92

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI.

0 2 33

PENGARUH UKURAN KAP, UKURAN PERUSAHAAN, SOLVABILITAS, STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP Pengaruh Ukuran Kap, Ukuran Perusahaan, Solvabilitas, Struktur Kepemilikan Terhadap Audit Delay (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2010 –

0 3 12

PENGARUH UKURAN KAP, UKURAN PERUSAHAAN, SOLVABILITAS, STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP AUDIT DELAY Pengaruh Ukuran Kap, Ukuran Perusahaan, Solvabilitas, Struktur Kepemilikan Terhadap Audit Delay (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI

0 3 16

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN PRAKTEK CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI.

1 5 30

PENGARUH TINGKAT KESULITAN KEUANGAN, LIQUIDITY, DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI.

1 1 31

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, ENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE DAN PRAKTEK CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 1 14

Pengaruh Corporate Governance, Struktur Kepemilikan, Leverage Dan Ukuran Perusahaan (Size) Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2005-2007”.

0 1 150