dapat mengurangi peran ambiguity serta mengurangi tingkat emosional, meningkatkan prestasi dan sikap peduli terhadap karier yang pada akhirnya akan
meningkatkan kinerja karyawan bersangkutan.
5.2.  Implikasi Penelitian
Berdasarkan hasil penelitian, maka penelitian ini mempunyai implikasi secara teoritis dan praktis. Secara teoritis, temuan ini memberikan bukti empiris
bahwa Reliance on Multiple Performance Measures RMPM berpengaruh positif terhadap Role Conflict; Reliance on Multiple Performance Measures RMPM
berpengaruh negatif terhadap Role Ambiguity; Role Conflict berpengaruh positif terhadap Burnout; Role Ambiguity berpengaruh positif terhadap Burnout; Role
Conflict berpengaruh positif terhadap Job Performance; Role Ambiguity berpengaruh negatif terhadap Job Performance dan Burnout berpengaruh negatif
terhadap Job Performance. Sedangkan secara praktis, temuan ini dapat dijadikan pertimbangan bagi manajemen untuk memperhatikan dengan baik faktor-faktor
yang mempengaruhi Job Performance, karena tidak semua faktor-faktor tersebut mempunyai pengaruh positif terhadap Job Performance.
5.3.  Keterbatasan dan Saran
Penelitian ini memiliki keterbatasan-keterbatasan sebagai berikut: 1.
Sampel penelitian yang digunakan hanya terfokus pada rumah sakit saja, sehingga hasil penelitian ini tidak akan dapat diterapkan pada sektor lain.
Penelitian selanjutnya disarankan untuk memasukkan sektor-sektor lain, sehingga hasil penelitian dapat digeneralisasi.
2. Variabel-variabel penelitian yang mempengaruhi Job Performance hanya
terbatas pada Reliance on Multiple Performance Measures RMPM, Role Conflict, Role Ambiguity, dan Burnout, sehingga hasil penelitian juga terbatas
pada faktor-faktor tersebut. Penelitian selanjutnya disarankan untuk memasukkan faktor-faktor lain yang mempengaruhi Job Performance,
sehingga hasil penelitiannya lebih komprehensif.
DAFTAR PUSTAKA
Baines, A.,  Langfield-Smith, K. 2003. Antecedents to management accounting
change:  a  structural  equation  approach.  Accounting,  Organizations  and Society, 287-8: 675-698.
Burney, L.,  Widener, S. K. 2007. Strategic Performance Measurement Systems, Job-Relevant  Information,  and  Managerial  Behavioral  Responses--Role
Stress and Performance. Behavioral Research in Accounting, 19: 43-69.
Burney, L. L., Henle, C. A.,  Widener, S. K. 2009. A path model examining the relations
among strategic
performance measurement
system characteristics, organizational justice, and extra- and in-role performance.
Accounting, Organizations and Society, 343-4: 305-321.
Chenhall,  R.  H.  2005.  Integrative  strategic  performance  measurement  systems, strategic alignment of manufacturing, learning and strategic outcomes: an
exploratory  study.  Accounting,  Organizations  and  Society,  305:  395- 422.
Chin,  W.  W.,  Marcolin,  B.  L.,    Newsted,  P.  R.  2003.  A  Partial  Least  Squares Latent  Variable  Modeling  Approach  for  Measuring  Interaction  Effects:
Results  from  a  Monte  Carlo  Simulation  Study  and  an  Electronic-Mail EmotionAdoption Study. Information Systems Research, 142: 189-217.
Fried, Y., Ben-David, H. A., Tiegs, R. B., Avital, N.,  Yeverechyahu, U. 1998. The  interactive  effect  of  role  conflict  and  role  ambiguity  on  job
performance.  Journal  of  Occupational  and  Organizational  Psychology, 711: 19-27.
Hartmann,  F.,    Slapničar,  S.  2012.  The  perceived  fairness  of  performance
evaluation:  The  role  of  uncertainty.  Management  Accounting  Research, 231: 17-33.
Henseler,  J.,  Ringle,  C.,    Sinkovics,  R.  2009.  The  use  of    partial  least  squares
path  modeling  in  international  marketing.  Advances  in  Intenational Marketing, 20: 277-319.
Hoque, Z.,  James, W. 2000. Linking Balanced Scorecard Measures to Size and Market  Factors:  Impact  on  Organizational  Performance.  cover  story.
Journal of Management Accounting Research, 12: 1-17.
Ittner,  C.  D.,  Larcker,  D.  F.,    Randall,  T.  2003.  Performance  implications  of strategic  performance  measurement  in  financial  services  firms.
Accounting, Organizations  Society, 2878: 715.