Gedung dan Ruang Perpustakaan Sumber Dana dan Anggaran Perpustakaan Sarana dan Prasarana

commit to user

3.6 Gedung dan Ruang Perpustakaan

Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta yang terletak di Jalan Kepatihan No.3 Surakarta Kode pos 57129 Telp. 0271 643320 mempunyai luas sebagai berikut: Luas tanah 555 m2 gedung Eks DKRPP dan KB, sertifikat telah pakai nomer AH 372769 Jl. Kepatihan No.3 .Terdiri dari 2 Lantai. Lantai 1 Terdiri dari ruang sirkulasi, ruang bahan pustaka, dan rak buku, runag baca kamar mandi, toilet, ruang fotokopi, tempat parkir karyawan, pengunjung dan mobil perpustakaan keliling. Lantai 2 Terdiri dari ruang arsip, ruang tata usaha, ruang Kepala Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta dan Ruang pengolahan koleksi layanan teknis.

3.7 Sumber Dana dan Anggaran Perpustakaan

3.7.1. Sumber Dana Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta memperoleh dana baik dari pusat maupun pemerintah Daerah yang mengalokasika anggaran perpustakaan dalam Anggaran Pendapatan Belanja Negara APBN dan Anggaran Pendaatan Belanja Daerah APBD. Selain itu sumber dana juga dari biaya commit to user pendaftaran anggota dan denda dari keterlambatan pengembalian buku. 3.7.2. Anggaran Perpustakaan a. Penyediaan anggaran perpustakaan secara Tetap. b. Sumber anggaran Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta dari APBD. c. Jumlah anggaran d. Tahun 2008 : Rp. 1.525.367.416 e. Tahun 2009 : Rp. 553.277.504 f. Tahun 2010 : Rp. 673.885.000 Kegiatan lainnya berkaitan pemberdayaan perpustakaan dengan cara: a. Sosialisasi kepada warga masyarakat PKK, RTRW, Karangtaruna. b. Sosialisasi oleh petugas Perpustakaan Kampung di 18 lokasi di wilayah Kota Surakarta.

3.8 Sarana dan Prasarana

commit to user Sarana Prasarana merupakan unsur yang tidak kalah penting dalam menunjang semua aktifitas di Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta.Dengan tesedianya sarana dan prasana yang memadai, maka perpustakaan tersebut dapat berjalan dengan baik. Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta merupakan sutu lembaga yang melayani berbagai lapisan masyarakat mulai dari kelas bawah, menengah dan atas, mulai dari anak–anak, pelajar, mahasiswa, karyawan, guru, juru masak, peneliti dosen dan lain–lain, yang ingin memanfaatkan layanan yang ada di Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta. Sarana dan prasarana yang ada di Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta dapat dilihat pada tabel 5. Tabel 5 Sarana dan Prasarana NO NAMA BARANG JUMLAH 1 Meja 20 2 Kursi 78 3 Rak 12 4 Papan kegiatan 1 5 Almari buku 4 6 Kotak catalog 2 commit to user 7 Brangkas 1 8 Kulkas 1 9 Jam dinding 7 10 AC 5 11 Telepon 5 12 Mesin ketik 3 13 White Board 4 14 Mesin fotokopi 1 15 Komputer dan peinter 8 16 Audio Visual 1 17 Kipas angin 3 18 Dispenser 4 19 Mobil perling 4 20 Sepeda motor 2 21 Filing cabinet 5 22 Laptop 2 23 Papan display buku baru 1 24 Papan Pengumuman 1 Sumber: Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta, Februari 2011

3.9 Koleksi