Penelitian Terdahulu PENELITIAN TERDAHULU

29 Musik Nyasar di Rolosan di Jogja TV Yogyakarta dalam Menarik Minat Penonton” 2. Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 3. Pendekatan kualitatif dan jenis penelitian deskriptif Perbedaan : 1. Lokasi penelitian 2. Objek penelitian 3. “Strategi Kreatif Produser Dalam Mempertahankan Eksistensi program dakwah Mama dan AA beraksi di Stasiun Televisi Indosiar” Inayatul Fitriah 2014 Persamaan : 1. Strategi kreatif program 2. Program Dakwah 3. Pendekatan kualitatif dan jenis penelitian deskriptif Perbedaan : 1. Lokasi penelitian 2. Objek penelitian Selain data di tabel peneliti juga merujukan pada penelitian skripsi Aditya Krishna Bhaskara Martha mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pada tahun 2015 dengan judul Strategi Kreatif Program Acara “Mirip Sulap” dalam menarik minat penonton di ADITV Yogyakarta . Penelitian ini menggunakan metode penelitian dengan pendekatan penelitian kualitatif dan jenis penelitian yang digunakan adalah 30 penelitian deskriptif. Teknik pengumpulan datatanya menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Metode ini berisi daftar pertanyaan yang mencerminkan promosi program yang berada di ADiTV yang berbasis pendidikan dan bagaimana langkah untuk menarik minat audien. Kemudian rujukan yang berikutnya mengacu pada skripsi Ahmad Evan Tantri mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pada tahun 2013 dengan judul Strategi Kreatif Program Acara Teatronik TVRI Dalam Meningkatkan Potensi Siswa Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan jenis penelitiannya deskriptif. Teknik pengumpulannya juga masih menggunakan teknik wawancara yang berisi daftar pertanyaaan yang mengacu pada strategi kreatif program acara dan peningkatan potensi kreatif siswa Yogyakarta. Sedangkan penelitian yang akan dilakukan oleh peneliti tidak jauh berbeda dengan penelitian sebelumnya yaitu untuk mengetahui strategi kreatif program “ Islam Itu Indah” dalam mempertahankan penonton Tahun 2016. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan jenis penelitiannya deskriptif. Teknik pengumpulannya menggunakan teknik wawancara yang berisi daftar pertanyaaan yang mengacu pada bagaimana strategi kreatif program “Islam Itu Indah” dalam mempertahankan penonton Tahun 2016. 31

B. PT. Televisi Transformasi Indonesia TRANS TV

Gambar 2.1 : Gedung TRANS Sumber : Dokumen pribadi milik penulis, diambil 24 Februari 2016, 17:17 Nama Perusahaan : PT. Televisi Transformasi Indonesia TRANS TV Departement : Produksi II Program : Islam Itu Indah Divisi : Creative Alamat : Jln. Kapten Tendean Kav 12-14 A, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, 12790 Telp.62-21 791 77000 Fax : 62-21 799 2600 Email : public.relationstranstv.co.id Web : http:www.transtv.co.id http:karir.transtv.co.id Slogan : TRANS TV Milik Kita Bersama 32

1. Corporate Overview Umum

PT Televisi Transformasi Indonesia TRANS TV adalah stasiun televisi swasta di bawah naungan TRANS CORP dan dimiliki oleh Chairul Tanjung CORP yang mengudara secara Nasional di Indonesia. Memperoleh ijin siaran pada Oktober 1998 setelah dinyatakan lulus dari uji kelayakan yang dilakukan tim antar departemen pemerintah, kemudian mulai siaran resmi secara komersial pada 15 Desember 2001. TRANS TV selalu menayangkan tampilan, gaya, serta program yang inovatif, berbeda, dan kreatif sehingga menjadi trendsetter di industri pertelevisian. TRANS TV bersama TRANS7 dan Detikcom di bawah payung TRANSMEDIA, diharapkan dapat menjadi televisi terdepan di Indonesia, dengan program-program in-house productions yang bersifat informatif, kreatif, dan inovatif.

2. Sejarah Berdirinya TRANS TV

TRANS TV memperoleh ijin siaran Nasional pada Oktober 1998 setelah dinyatakan lulus dari uji kelayakan yang dilakukan tim antar departemen pemerintah, kemudian resmi siaran secara komersial pada 15 Desember 2001. Usahanya di bawah naungan TRANS CORP yang dimiliki oleh CT CORP. TRANS TV mulai mengudara secara teknis selama beberapa jam per hari di wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, dan Bekasi pada 22 Oktober 2001. Kemudian pada 25 Oktober 2001 mulai menyiarkan program bertajuk Trans Tune-In serta

Dokumen yang terkait

Hubungan Antara Motif Dan Kepuasan Penonton Pada Program Islam Itu Indah Trans Tv

3 8 71

PENGGUNAAN CAMPUR KODE CERAMAH USTAZ MAULANA DALAM ACARA “ISLAM ITU INDAH” Di TRANS TV Penggunaan Campur Kode Ceramah Ustaz Maulana Dalam Acara “Islam Itu Indah” Di Trans TV 5 November 2013.

0 1 18

Motif Ibu Rumah Tangga Surabaya Dalam Menonton Program Acara Talk Show “Islam Itu Indah” di Trans TV (Studi deskriptif tentang motif ibu rumah tangga Surabaya dalam menonton program acara talk show “Islam Itu Indah” di Trans TV).

0 0 102

Motif Ibu Rumah Tangga Surabaya Dalam Menonton Program Acara Talk Show “Islam Itu Indah” di Trans TV (Studi deskriptif tentang motif ibu rumah tangga Surabaya dalam menonton program acara talk show “Islam Itu Indah” di Trans TV).

0 2 102

PRINSIP KESANTUNAN DALAM ACARA "ISLAM ITU INDAH" DI TRANS TV Suatu Tinjauan Pragmatik.

0 1 14

PERAN TIM KREATIF DALAM PROGRAM VARIETY SHOW "ISLAM ITU INDAH" DI PT. TELEVISI TRANSFORMASI INDONESIA (TRANS TV).

0 0 15

POLA MENONTON PROGRAM ISLAM ITU INDAH DAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL (STUDI KORELASI ANTARA POLA MENONTON PROGRAM ISLAM ITU INDAH DI TRANS TV DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL MAHASISWA AAI UNS).

0 0 15

Peran Tim Kreatif dalam Program Variety Show “Islam Itu Indah” di Pt. Televisi Transformasi Indonesia (Trans Tv) Judul Ringkasan

0 0 15

Motif Ibu Rumah Tangga Surabaya Dalam Menonton Program Acara Talk Show “Islam Itu Indah” di Trans TV (Studi deskriptif tentang motif ibu rumah tangga Surabaya dalam menonton program acara talk show “Islam Itu Indah” di Trans TV)

0 0 20

Motif Ibu Rumah Tangga Surabaya Dalam Menonton Program Acara Talk Show “Islam Itu Indah” di Trans TV (Studi deskriptif tentang motif ibu rumah tangga Surabaya dalam menonton program acara talk show “Islam Itu Indah” di Trans TV)

0 0 20