Data Analisis Kebutuhan Deskripsi Produk Awal

86 setiap gerakan yang sesuai dengan konsep materi yang akan dimediakan. Pada tahap pengambilan gambar dan video ini, peneliti dibantu oleh atlet- atlet bola voli dari tim Baja Bantul. Setelah melalui proses pengembangan desain dan pembuatan produk awal, maka dihasilkan produk awal berupa CD bahan ajar bola voli untuk mata pelajaran pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan materi permainan jurang pemisah sebelum divalidasi oleh ahli materi dan ahli media gambar 9-20 Gambar 9. Tampilan Intro Produk Awal Gambar 10. Tampilan Intro Produk Awal 87 Gambar 11. Tampilan halaman depan Produk Awal Gambar 12. Tampilan Panduan Produk Awal 88 Gambar 13. Tampilan Kompetensi Produk Awal Gambar 14. Tampilan Depan Materi Produk Awal 89 Gambar 15. Tampilan Isi Materi Produk Awal Gambar 16. Tampilan Depan Materi Permainan Produk Awal 90 Gambar 17. Tampilan Video Produk Awal Gambar 18. Tampilan Depan Evaluasi Produk Awal 91 Gambar 19. Tampilan Profil Produk Awal Gambar 20. Tampilan Daftar Pustaka Produk Awal Selanjutnya, produk awal divalidasi oleh ahli materi dan ahli media dan mendapat penilaian, saran, komentar, serta masukan untuk dijadikan pedoman revisi produk.

3. Revisi

a. Revisi Berdasarkan Ahli Materi

1 Tahap I Berdasarkan saran, masukan, dan komentar pada saat validasi produk tahap I yang telah diuraikan dalam deskripsi data 92 dari ahli materi di atas, maka dapat segera dilaksanakan revisi produk. Proses revisi produk berdasarkan saran ahli materi adalah sebagai berikut: a Menurut ahli materi, apabila di dalam evaluasi terdapat tahapan- tahapan passing maka seharusnya di dalam isi materi juga dicantumkan tahapan-tahapan passing mulai dari posisi persiapan hingga posisi akhir. Untuk lebih jelasnya lihat gambar 21 berikut ini. Gambar 21. Penambahan Materi pada Isi Materi b Menurut ahli materi gambar sangatlah penting dalam menyampaiakan materi. Karena gambar juga bisa membuat peserta didik tidak merasa bosan dalam mengikuti pembelajaran. Sehingga ahli materi menyarankan untuk menambah gambar pada materi. Untuk lebih jelasnya lihat gambar 22 berikut ini. 93 Gambar 22. Penambahan Gambar pada Isi Materi c Ahli materi menyarankan untuk menambahkan referensi sehingga dapat memudahkan guru dan peserta didik untuk mencari lebih banyak informasi mengenai permainan bola voli. Untuk lebih jelasnya lihat gambar 23 berikut ini Sebelum Revisi Setelah Revisi 94 Gambar 23. Penambahan Referensi pada Isi Materi dan Daftar Pustaka 2 Tahap II Pada validasi tahap II, ahli materi memberikan penilaian “sangat baik” pada produk yang dikembangkan sehingga siap untuk diujicobakan tanpa revisi dari segi materi.

b. Revisi Berdasarkan Ahli Media