STRATEGI PENCAPAIAN RKS SMPN 2 DUKUHSETI 2015

H. STRATEGI PENCAPAIAN

1. Pencapaian Akreditasi Sekolah dilakukan dengan strategi penyiapan instrumen pendukung evaluasi diri dengan melakukan inventarisasi dan pengadaan bukti-bukti pendukung yang dibutuhkan, mengadakan kerja sama dengan pihak-pihak terkait 2. Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan dan Prestasi Sekolah dilaksanakan melalui workshop, pembinaan intensif dalam pengembangan prestasi siswa, serta melalui partisipasi aktif dalam berbagai lomba prestasi akademik maupun nonakademik tingkat kabupaten dan provinsi. 3. Pengembangan Proses Pembelajaran dilaksanakan dengan strategi penyusunan panduan proses pembelajaran, pendampingan pembelajaran di kelas, serta penyediaan sarana pendukung pembelajaran 4. Peningkatan Kompetensi Pendidik dan Tenaga Kependidikan dilaksanakan melalui strategi pelatihan, workshop, pendampingan,, MGMP serta menyediakan sarana penunjang dan mengadakan kerja samastudi banding ke sekolah lain yang lebih baik. 5. Pengembangan Sarana dan Prasarana dilakukan melalui strategi optimalisasi pemanfaatan sarana dan prasarana yang tersedia, pendataan kebutuhan sarana penunjang, rehabilitasi, pengadaan, dan perawatan, serta pengajuan bantuan pengadaan sarana prasarana kepada pemerintah pusat dan daerah serta stakeholders. 6. Pengembangan Manajemen Sekolah diwujudkan melaui pengadaan bahanalat pendukung implementasi MBS, workshop serta mengadakan jalinan kerja sama dengan lembaga terkait. 7. Pengembangan dan Penggalian Sumber Dana Pendidikan dilaksanakan dengan cara menjalin komunikasi dengan stakeholders komite sekolah. 8. Pengembangan Sistem Penilaian melalui kegiatan ujicoba, serta melaksanakan perencanaan, penilaian, serta tindak lanjutnya. 9. Pengembangan Budaya dan Lingkungan Sekolah, strateginya adalah pengoptimalan program pengembangan diri, pengoptimalan kinerja tenaga kependidikan, serta pemeliharaan dan pengadaan berbagai sarana penunjang.

I. INDIKATOR KEBERHASILAN

Hasil yang diharapkan dalam pengembangan sekolah selama 4 tahun adalah sebagai berikut. 1. Terealisasinya Akreditasi Sekolah dengankategori A. 2. Terealisasinya Standar Kompetensi Lulusan dan Prestasi Sekolah terutama pada bidang seni dan olahraga. 3. Terealisasinya pengembangan Kurikulum Sekolah . 4. Terealisasinya Proses Pembelajaran Berbasis Paikem.. 5. Terealisasinya Kompetensi Pendidik dan Tenaga Kependidikan sesuai standar nasional PTK. 6. Terealisasinya Sarana dan Prasarana yang menunjang pembelajaran. 7. Terealisasinya Manajemen Sekolah berbasis MBS. 8. Terealisasinya penggalian sumber dana pendidikan dari komite sekolah. 9. Terealisasinya sistem penilaian yang standar. 10. Terealisasinya Budaya dan Lingkungan Sekolah. Indikator Keberhasilan Sekolah N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV 1 . PENCAPAIAN AKREDITASI SEKOLAH a. mengembangkan instrumen evaluasi diri; b. melaksanakan evaluasi diri; c. menjalin kerja sama dengan berbagai pihak terkait; d. meningkatkan kinerja sekolah dan aspek-aspeknya. Nilai Akreditasi mencapai 86 A - Nilai Akreditasi mencapai 88 A - Nilai Akreditasi mencapai 90 A Nilai Akreditasi mencapai 90 A 2 . PENGEMBANGAN SKL DAN PRESTASI SEKOLAH Peningkatan Prestasi a.Peningkatan rata-rata nilai Ujian Nasional b. Peningkatan prestasi bidang akademik tingkat Kabupaten c.Peningkatan prestasi bidang nonakademik tingkat provinsi 6,5,00 Juara Harapan Kabupate n Juara 1 Kabupate n seni lukis dan bola voli 6,75 Juara Harapan Kabupaten Juara Harapan Provini Kabupaten 7,00 Juara 3 Kabupate n Juara 3 Provini 7,25 Juara 2 Kabupaten Juara 2 Provinsi Pengembagan SKL a. Alumnus diterima di SMA, SMK Negeri di Kaesidenan Tayu b. meningkatkan prestasi sekolah baik akademik dan nonakademik pada kabupaten dan tingkat provinsi 25 diterima 10 besar Kabupate n 30 diterima 5 besar kabupaten 35 diterima 10 besar provinsi 40 diterima 5 besar provini 3 . PENGEMBANGAN KURIKULUM A Mengembangkan perangkat mengajar semua mapel 1 Mapel PKn Mapel Bhs. Indonesia Mapel Matematika Mapel IPA Mapel IPS Mapel Penjaskes Mapel Kesenian Mapel Agama Mapel Kesenian  Merivisi dan memper baiki silabus dan RPP kelas 7 semua mapel Merivisi dan memperb aiki silabus dan RPP kelas 8 semua mapel  Merivisi dan memper baiki RPP kelas 9 semua mapel  Merivisi dan memper baiki RPP kelas 7,8,9 semua mapel N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV Keterampilan Mapel TIK Mulok N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV 4 . PENGEMBANGAN PROSES PEMBELAJARAN A Standar Proses Pembelajaran  persiapan pembelajaran  persyaratan pembelajaran  pelaksanaan pembelajaran  pelaksanaan penilaian pembelajaran  pengawasan proses pembelajaran Kepemilik an silabus oleh guru: 80 Kepemilik an RPP oleh guru:80 Kepemilik an sumber belajarba han ajar:50 Jumlah siswa perombel 25 Beban mengajar guru : 24 Rasio antara jumlah siswa dengan buku tes mapel 3:1 Pengelola an kelas : 70 - Cakupan kegiatan pemanta u-an pembelaj aran: 40 - Cakupan kegiatan supervisi pembelaj aran: Kepemilik an silabus oleh guru: 80 Kepemilik an RPP oleh guru:80 Kepemilik an sumber belajarba han ajar:60 Jumlah siswa perombel 28 Beban mengajar guru : 24 Rasio antara jumlah siswa dengan buku tes mapel 2:1 Pengelola an kelas : 80 - Cakupan kegiatan pemanta u-an pembela jaran: 80 - Cakupan kegiatan supervisi pembela jaran: Kepemilik an silabus oleh guru: 90 Kepemilik an RPP oleh guru:80 Kepemilik an sumber belajarba han ajar:70 Jumlah siswa perombe3 Beban mengajar guru : 24 Rasio antara jumlah siswa dengan buku tes mapel 1:1 Pengelola an kelas : 90 Pengemba ngan instrumen penilaian hasil belajar: 100 - Cakupan kegiatan supervisi pembela Kepemilik an silabus oleh guru: 100 Kepemilik an RPP oleh guru:100 Kepemilik an sumber belajarba han ajar:80 Jumlah siswa perombe3 2 Beban mengajar guru : 24 Rasio antara jumlah siswa dengan buku tes mapel 1:1 Pengelola an kelas : 100 Pengemba ngan instrumen penilaian hasil belajar: 100 Cakupan kegiatan supervisi N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV 40 - Cakupan kegiatan evaluasi pembelaj aran: 40 - Dokume n pelapora n hasil evaluasi pembelaj aran: 40 - Cakupan tindak lanjut hasil evaluasi pembelaj aran: 60 80 - Cakupan kegiatan evaluasi pembela jaran: 40 - Dokume n pelapora n hasil evaluasi pembela jaran: 40 - Cakupan tindak lanjut hasil evaluasi pembela jaran: 80 jaran: 100 - Cakupan kegiatan evaluasi pembela jaran: 40 - Dokume n pelapora n hasil evaluasi pembela jaran: 40 - Cakupan tindak lanjut hasil evaluasi pembela jaran: 100 pembelaja ran: 100 Cakupan kegiatan evaluasi pembelaja ran: 90 Dokumen pelaporan hasil evaluasi pembelaja ran: 100 Cakupan tindak lanjut hasil evaluasi pembelaja ran: 100 N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV 5 . PENGEMBANGAN KOMPETENSI PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN a.Peningkatan kompetensi kepala Sekolah dan staf sekolah b. Peningkatan kompetensi pendidik b. Peningkatan kompetensi tenaga kependidikan 80 sesuai SNP 75 sesuai SNP 30 sesuai SNP 90 sesuai SNP 80 sesuai SNP 40 sesuai SNP 100 sesuai SNP 85 sesuai SNP 50 sesuai SNP 100 sesuai SNP 90 sesuai SNP 60 sesuai SNP 6 . PENGEMBANGAN SARANA PRASARANA a.Pemenuhan sarana dan prasarana minimal b. Pemenuhan sarana dan prasarana penunjang lainnya c.Pemenuhan fasilitas pembelajaran dan penilaian 70 terpenuhi sesuai SNP 70 terpenuhi sesuai SNP 70 terpenuhi sesuai SNP 80 terpenuhi sesuai SNP 80 terpenuhi sesuai SNP 80 terpenuhi sesuai SNP 90 terpenuhi sesuai SNP 90 terpenuhi sesuai SNP 90 terpenuhi sesuai SNP 100 terpenuhi sesuai SNP 100 terpenuhi sesuai SNP 100 terpenuhi sesuai SNP a. menyusun dan mendoku-mentasikan rencana pengembangan fasilitas dalam jangka menengah b. pengadaan peralatan media pembelajaran di kelas LCD c. penambahan dan penyempurnaan jaringan internet; d. rehabilitasi ruang kelas e. pengadaan fasilitas komputer 75 Lab Ipa, bahasa Ruang komputer 1kelas 1 unit 80 Kelas 9 Lab-lab 2 kelas 2 unit 85 Kelas 8,9 4 kelas 3 kelas 3 unit 100 Semua kelas Semua kelas 4 kelas 4 unit 7 PENGEMBANGAN DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN SEKOLAH N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV . a. Pemenuhan perangkat dokumen pedoman pelaksanaan rencana kerja dan kegiatan sekolah b. Pemenuhan struktur organisasi dan mekanisme kerja sekolah c. Peningkatan supervisi, monitoring, evaluasi, dan akreditasi sekolah d. Peningkatan peran serta masyarakat dan kemitraan e. Pengembangan perangkat administrasi sekolah 70 terpenuhi sesuai SNP 80 terpenuhi sesuai SNP 90 terpenuhi sesuai SNP 100 terpenuhi sesuai SNP 8 . PENGEMBANGAN SUMBER DANA PENDIDIKAN a.Peningkatan sumber dana pendidikan b. Peningkatan transparansi dan akuntabilitas pelaporan penggunaan dana c.Peningkatan dokumen pendukung pelaporan penggunaan dana 70 terpenuhi sesuai SNP 80 terpenuhi sesuai SNP 90 terpenuhi sesuai SNP 100 terpenuhi sesuai SNP 9 . PENGEMBANGAN PENILAIAN a. Peningkatan kualitas dan kuantitas ulangan harian b. Peningkatan pelaksanaan Ulangan Tengah Semester c. Pengembangan materi Ulangan Akhir Semester d. Pengembangan materi Ulangan Kenaikan Kelas e. Pengembangan perangkat pendokumentasian 75 tercapai sesuai SNP 80 tercapai sesuai SNP 90 tercapai sesuai SNP 100 tercapai sesuai SNP N o Program Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV penilaian 1 PENGEMBANGAN BUDAYA DAN LINGKUNGAN SEKOLAH a. Pengembangan budaya bersih b. Pengembangan budaya tata krama 4S c. Penciptaan lingkungan sekolah yang sehat, asri, indah, rindang, dan sejuk d. Pemenuhan sistem sanitasidrainasi e. Pengembangan lomba-lomba kebersihan dan kesehatan. 70 70 60 60 2 2 80 80 75 75 3 4 90 90 90 90 4 6 100 100 100 100 5 8

J. SUPERVISI, MONITORING, DAN EVALUASI