Unsur Kontras Nilai Unsur Tipografi

61 dibuat dengan menggunakan aplikasi grafis. Penggunaan tekstur tactile terlihat pada desain papan petunjuk arah Candi Ngempon. Gambar 21 Penggunaan Tekstur pada Desain Sumber: Data primer, 2016

4.3.4.5 Unsur Kontras Nilai

Pada desain billboard, penulis mengaplikasikan unsur desain grafis berupa kontas nilai. Background pada desain billboard diberikan efek gelap dibandingkan dengan desain utama. Hal tersebut dilakukan menggunakan salah satu tool Gaussian blur yang ada pada aplikasi adobe photoshop. Penggunan unsur grafis tersebut dimaksudkan agar menggambarkan rentang kecerahan dan kegelapan pada desain. Gambar 22 Penggunaan Kontras Nilai Pada Desain Billboard Sumber: Data primer, 2016 62

4.3.4.1 Unsur Tipografi

Tipografi merupakan suatu ilmu dalam memilih dan menata huruf dengan pengaturan penyebarannya pada ruang-ruang yang tersedia, untuk menciptakan kesan tertentu, sehingga dapat menolong pembaca untuk mendapatkan kenyamanan membaca semaksimal mungkin. Pada pembuatan iklan luar ruang ini penulis menggunakan beberapa tipe huruf yaitu arial bold, calibri dan ea sport cover. Pada billboard, penulis menggunan tipe huruf arial bold dan ea sport cover. Dua tipe huruf ini memiliki unsur yang sederhana dan mudah dibaca. Pemakaian huruf ini bertujuan agar judul dan tagline iklan yang digunakan terlihat jelas, sederhana dan mudah dipahami. Hal tersebut mengingat target audien iklan ini adalah pengguna jalan yang sedang terkena lampu merah dalam waktu kurang dari 1 menit. Pada desain papan informasi penulis menggunakan tipe huruf calibri agar informasi sejarah seputar Candi Ngempon dapat mudah dibaca oleh pengunjung. Selain tipe atau jenis huruf, penulis juga menggunakan gaya tulisan agar memberikan penekanan pada pesan iklan. Gambar 23 Penekanan Pesan dengan Gaya Tulisan Sumber: Data primer, 2016 Dengan menggunakan gaya tulisan pada desain billboard, unsur legibility kemudahan pembacaan, readibility kemampuan pembacaan, visibility keterlihatan serta clearity kejelasan dapat terpenuhi sehingga dapat memaksimalkan fungsi keterbacaan.

4.4 Hasil Uji Publik

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Luar Ruang (Outdoor) Desa Wisata Ngempon sebagai Wisata Budaya di Kabupaten Semarang T1 362012096 BAB I

0 2 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Luar Ruang (Outdoor) Desa Wisata Ngempon sebagai Wisata Budaya di Kabupaten Semarang T1 362012096 BAB II

0 0 19

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Luar Ruang (Outdoor) Desa Wisata Ngempon sebagai Wisata Budaya di Kabupaten Semarang T1 362012096 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Luar Ruang (Outdoor) Desa Wisata Ngempon sebagai Wisata Budaya di Kabupaten Semarang

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Luar Ruang (Outdoor) Desa Wisata Ngempon sebagai Wisata Budaya di Kabupaten Semarang

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Strategi Pemasaran Desa Wisata Menari Kabupaten Semarang

0 0 1

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Video Promosi Animasi 3D Low Poly Wisata Religi dan Budaya “Ayo Wisata ke Semarang”

0 0 1

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Video Promosi Wisata Kuliner Kota Semarang dalam Program “Ayo Wisata ke Semarang”

0 0 1

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kelayakan Usaha Dagang di Kawasan Wisata Gunung Andong T1 BAB IV

0 0 21

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peran Mas dan Mbak Duta Wisata dalam Mempromosikan Kota Salatiga T1 BAB IV

0 2 37