Ruang Lingkup Materi Deskripsi:

146 c. Penyiapan sarana Laboratorium Pengujian Mutu Benih Tanaman, d. Penyiapan alat Laboratorium Pengujian Mutu Benih Tanaman, e. Pengoperasian alat Laboratorium Pengujian Mutu Benih Tanaman,

5. Prinsip-prinsip Belajar, Pembelajaran, dan Asesmen

a. Prinsip belajar 1 Berfokus pada student student center learning, 2 Peningkatan kompetensi seimbang antara pengetahuan, ketrampilan dan sikap 3 Kompetensi didukung empat pilar yaitu : inovatif, kreatif, afektif dan produktif b. Pembelajaran Kegiatan belajar meliputi: 1 Mengamati melihat, mengamati, membaca, mendengar, menyimak 2 Menanya mengajukan pertanyaan dari yang factual sampai ke yang bersifat hipotesis 3 Pengumpulan data menentukan data yang diperlukan, menentukan sumber data, mengumpulkan data 4 Mengasosiasi menganalisis data, menyimpulkan dari hasil analisis data 5 Mengkomunikasikan menyampaikan hasil konseptualisasi dalam bentuk lisan, tulisan diagram, bagan, gambar atau media c. Penilaianasesmen 1 Penilaian dilakukan berbasis kompetensi, 2 Penilaian tidak hanya mengukur KD tetapi juga KI dan SKL; 147 3 Mendorong pemanfaatan portofolio yang dibuat siswa sebagai instrument utama penilaian kinerja siswa pada pembelajaran di sekolah dan industri

B. Prasyarat

Sebelum menggunakan buku teks ini, anda dianjurkan telah mempunyai pengalaman dan wawasan dalam bidang identifikasi morfologi dan struktur benih dan syarat pertumbuhan tanaman pangan dan palawija yang berkualitas. Sebelum menggunakan buku teks ini, peserta didik diwajibkan telah menguasai kompetensi dasar tentang: konsep kriteria morfologi dan struktur benih tanaman pangan dan palawija yang bermutu.

C. Petunjuk Penggunaan

Bagi Peserta Pembelajaran Penjelasan bagi peserta pembelajaran dalam memperoleh layanan pembelajaran dengan buku teks antara lain: 1. Langkah-langkah belajar yang ditempuh: peserta pembelajaran memperoleh penjelasan ruang lingkup materi, kriteria keberhasilan penguasaan kompetensi dan strategi pembelajaran yang akan dilaksanakan 2. Penguasaan konsep; peserta pembelajaran melaksanakan tugas yang diberikan pengajar untuk mempelajari buku teks secara mandiri di luar jam tatap muka, selanjutnya secara berkelompok peserta ditugaskan melakukan diskusi topik minimal mengacu pada lembar informasi yang telah didesain dalam buku teks, dan apabila masih dirasa kurang dapat dikembangkan untuk menyamakan persepsi terhadap konsep dasar yang dipelajari.